Bukan Buka HP, Ini 5 Cara Agar Merasa Bahagia Saat Bangun Tidur
Baru bangun tidur tapi sudah merasa gelisah atau bahkan bad mood? Coba ubah kebiasaanmu di pagi hari. Lakukan lima hal ini agar merasa bahagia setelah bangun tidur.
Perasaan bahagia saat bangun tidur akan membantu kamu menjalani sisa hari. Jika saat pagi hari kamu sudah memiliki mood yang positif, saat menjalani aktivits pun akan lebih bersemangat dan bisa jadi muncul ide yang segar.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Berikut 5 cara agar merasa bahagia saat bangun tidur menurut ahli terapi:
Baca juga: 13 Cara Hidup Bahagia Agar Tidak Mudah Stres |
Awali Pagi dengan Bersyukur
Setiap orang memiliki hari yang berbeda-beda, mulai dari semua hal berjalan dengan lancar hingga ada saja hal-hal tak terduga yang membuat kesal. Meski begitu, hari-hari yang kita lalui pasti memiliki hal yang bisa kita syukuri.
Sebelum membersihkan tempat tidur atau menyikat gigi, luangkanlah sedikit waktu untuk menulis tiga hal yang kamu syukuri dari hari yang telah kamu lewati. Ucapkanlah tiga hal yang telah kamu tulis dan jangan lupa untuk berterima kasih pada Tuhan dan alam semesta.
Tersenyum
Faktanya, tindakan tersenyum dapat menipu pikiran kita untuk merasa lebih bahagia. Saat tersenyum, tubuh akan melepaskan hormon bahagia, seperti endorfin. Melansir Byrdie, berdasarkan penelitian, orang dewasa lebih sedikit tersenyum dibandingkan anak-anak. Orang dewasa tersenyum sebanyak 12 kali sehari, sedangkan anak-anak tersenyum sebanyak 150 kali sehari.
Ambil Napas Dalam-dalam
Sisihkan beberapa menit setelah bangun tidur untuk mengambil napas dalam-dalam dan melepaskannya secara perlahan. Mengambil napas dalam-dalam memiliki efek meningkatkan suasana hati yang luar biasa. Melakukan pernapasan dalam akan memperluas diafragma, lalu mengantarkan oksigen ke semua sel tubuh dan mengeluarkan racun yang ada di paru-paru.
Apalagi cara agar merasa bahagia saat bangun tidur? KLIK DI SINI untuk mengetahuinya.
(eny/eny)
Hobi dan Mainan
Menariknya Iron Man Mark 39, Action Figure Resmi Marvel yang Mudah Dirakit dan Siap Pajang
Kesehatan
Sering Pegal & Kaku Saat Kerja? Lenovo Massage Gun 8 Kepala Ini Jadi Andalan Kaum Jompo
Kesehatan
Solusi Teeth Whitening Tanpa Ribet ke Klinik! Dengan PUTIH Wireless Whitening Light
Hobi dan Mainan
ORCA MAGMA01 vs Donner DAG-1CE: Gitar Ringkas atau Full Size, Mana Lebih Pas?
9 Cara Menerapkan Sleep Hygiene agar Tidur Lebih Nyenyak Setiap Malam
Kisah Wanita 62 Tahun Hamil Lagi Setelah Anaknya Meninggal, Jadi Kontroversi
Bahaya Mencabut Bulu Hidung yang Jarang Disadari, Bisa Picu Infeksi Pernapasan
Penyebab Kuku Berwarna Kuning dan Tips Mengatasinya Agar Tampak Sehat
Benarkah Beras Porang Bagus untuk Diet? Ini Fakta dan Manfaatnya
Meghan Trainor Tanggapi Sindiran Ashley Tisdale soal Geng Ibu-ibu Toxic
Foto: Gaya Denada Sambut 2026, Seksi Pakai Gaun Menerawang
Mantan Desainer Marni Pindah ke GU Uniqlo, Siap Rancang Fashion Ramah Kantong
Viral Verificator
Bikin Melongo! Viral Aksi Emak-emak Pungut Sayur Sisa di Pasar untuk Dimasak











































