Terobsesi Jadi Barbie, Wanita Ini Sedot Lemak Sampai Implan Dada Jadi Cup K
Wanita ini terobsesi menjadi Barbie hingga rela melakukan sejumlah operasi plastik. Kini penampilannya sudah berbeda jauh dari tubuh aslinya.
Sejak kecil, wanita bernama Jessy Bunny sudah suka main Barbie, dan seiring beranjak dewasa, Jessy terobsesi untuk mengubah diri menjadi Barbie hidup.
Jessy telah melakukan berbagai operasi plastik demi meraih obsesinya. Dia telah melakukan sedot lemak, filler di seluruh wajahnya, sampai operasi payudara.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Jessy Bunny Foto: dok. Instagram |
"Sekarang, aku ingin mengubah total diriku menjadi boneka Barbie dengan bibir, payudara dan bokong yang ekstrem," ucapnya, seperti dikutip dari The Sun.
Benar saja, semakin lama, bentuk dada Jessy pun semakin besar. Di usia 18, Jessy memasang implan payudara dari ukuran A menjadi cup C. Setahun setelahnya, pada 2020, dia kembali menambah ukuran payudaranya menjadi cup K.
Wanita 20 tahun itu mengaku akan terus melakukan prosedur kecantikan. Jessy mengaku kini ia terobsesi dengan filler.
"Lima bulan setelah melakukan operasi payudara, aku mendapatkan filler pertamaku dan aku sangat kecanduan dengan filler," ungkap Jessy.
Dalam kurun waktu tiga tahun ini, Jessy sudah menghabiskan banyak biaya untuk membayar bedah plastik dan berbagai prosedur kecantikan. Jessy mengungkapkan telah menghabiskan biaya mencapai 24 ribu poundsterling atau sekitar Rp 486 ribu.
Meskipun penampilannya terlihat ekstrem dan terlalu palsu, namun Jessy menyukainya. Menurutnya kini dia merasa jauh lebih percaya diri.
"Aku sangat suka bagaimana dunia bereaksi terhadap penampilanku, dan itu menambah kepercayaan diriku," katanya lagi.
(kik/kik)
Home & Living
Sekali Coba Susah Balik! Handuk Premium Ini Harus Kamu Punya, Cek Alasannya
Home & Living
Satu Set Alat Ini Memudahkan Pekerjaan Kamu! TEKIRO Socket Set Harus Kamu Miliki di Rumah
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Mengenal Lactic Acid, Bahan Skincare AHA yang Aman dan Lebih Ramah Kulit
Kenapa Ada Jerawat di Dagu? Pahami Penyebab hingga Cara Mengatasinya
Ini Tren Lipstik 2026 yang Patut Dicoba, Smoky Rose hingga Cherry Red
Putus dari Chris Martin, Dakota Johnson Disebut Kencan dengan Musisi Lebih Muda
Awal Tahun, Saatnya Berubah: 7 Resolusi Skincare 2026 yang Bikin Glowing
Desta Remake Foto Keluarga di Korea, Kompak Bareng Natasha Rizki & 3 Anak
Potret Jisoo BLACKPINK Ultah, Traktir 103 Fans Makan Hingga Bagi-bagi iPhone
Viral Verificator
Viral Pengantin Curhat Pakai Makeup Artist Pilihan Keluarga Mertua, Bikin Nangis
8 Foto Pernikahan Putri Gordon Ramsay, Terungkap Pakai Gaun Pengantin Elie Saab












































Jessy Bunny Foto: dok. Instagram