Wajib Coba! 4 Tips Simpel Ini Bisa Cegah Jerawat Membandel
Jerawat membandel sering dirasakan oleh banyak orang. Mulai dari anak muda yang sedang mengalami masa pubertas, maupun orang dewasa yang kurang menjaga kebersihan kulit wajah.
Banyak hal yang dapat menyebabkan jerawat membandel sehingga tidak dapat terkendali. Oleh karena itu, dibutuhkan cara ampuh menjaga kesehatan kulit wajah sehingga bisa mencegah munculnya jerawat.
Apakah kamu tahu bagaimana caranya? Yuk coba 4 tips ampuh cegah jerawat dilansir dari healthline.com berikut.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Mencuci Wajah dengan Air Hangat
Untuk mencegah munculnya jerawat membandel, kamu bisa mencucui wajah dengan air hangat. Mencuci wajah sangat penting untuk menghilangkan minyak berlebih, debu, dan keringat yang menempel.
Gunakan Moisturizer Wajah
Skin Moisturizer dapat menjaga kulit tetap terhidrasi. Namun ada beberapa moisturizer yang mengandung minyak dan pewangi sintetis sehingga bisa membuatkulit teriritasi. Cobalah menggunakan moisturizer tanpa pewangi buatan serta non-comedogenic, saat wajah sedang kering atau setelah mencuci wajah.
Kurangi Penggunaan Makeup
Ketika jerawat membandel, mungkin kamu sering ingin menggunakan makeup untuk menutupinya. Namun hal tersebut malah justru akan menghalangi pori kulit wajah sehingga menyebabkan semakin banyak jerawat. Maka dari itu cobalah untuk membuat makeup yang natural dan tidak menggunakan terlalu banyak foundation.
Jangan Menyentuh Wajah
Terlalu sering menyentuh wajah dapat mengakibatkan jerawat yang membandel. Karena telapak tangan milikmu membawa banyak bakteri dan juga kotoran lainnya sehingga bisa menutupi pori wajah. Jika memang terpaksa harus menyentuh, cobalah untuk mencuci tangan dengan sabun terlebih dahulu.
Nah, itulah beberapa tips mencegah jerawat membandel. Jika jerawat masih saja muncul, mungkin ada faktor lain yang menyebabkan hal tersebut terjadi. Untuk bisa mengetahui penyebab jerawat dengan pasti, kamu bisa mencoba menggunakan layanan GrabHealth di aplikasi Grab dan bertanya langsung kepada pakar spesialis jerawat.
Konsultasi yang disediakan GrabHealth juga gratis lho, sehingga kamu bisa bertanya berbagai hal mengenai kondisi kulitmu. Ada juga berbagai produk perawatan kulit wajah yang bisa kamu beli melalui layanan berbelanja produk di GrabHealth.
(ega/ega)
Elektronik & Gadget
Dua Powerbank Wireless Magnetic Kekinian, Pilihan Praktis Biar Gadgetmu Nggak Mati Saat Dibutuhkan!
Health & Beauty
Bibir Lembab, Sehat, dan Nyaman Seharian dengan 3 Lip Balm Favorit yang Wajib Kamu Coba!
Elektronik & Gadget
Setrika Mini & Traveling yang Praktis, Ringkas, Cepat Panas, dan Siap Dipakai Kapan Aja
Elektronik & Gadget
Solusi Rumah Anti Lembab yang Ringkas dan Praktis dengan Tixx Dehumidifier!
Tak Hanya Minyak Berlebih, Ini Penyebab Jerawat di Wajah
Kenali Jenis-Jenis Jerawat dan Cara Merawatnya dengan Tepat
Tren 'Ozempic Body' Makin Ekstrem, Kini Beralih ke Pengangkatan Tulang Rusuk
6 Tren Diet yang Viral dan Populer Sepanjang 2025
6 Bulan Diet Ayam Rebus, Influencer Ini Nyaris Kehilangan Nyawa
Viral Verificator
Viral Pengantin Curhat Pakai Makeup Artist Pilihan Keluarga Mertua, Bikin Nangis
Desta Remake Foto Keluarga di Korea, Kompak Bareng Natasha Rizki & 3 Anak
8 Foto Pernikahan Putri Gordon Ramsay, Terungkap Pakai Gaun Pengantin Elie Saab
Sosok Alix Earle, Influencer Viral yang Disebut Pacar Baru Tom Brady











































