Penampilan Terburuk Selebriti di Billboard Music Awards
Alissa Safiera - wolipop
Senin, 23 Mei 2016 14:11 WIB
Jakarta
-
Billboard Music Awards 2016 di T Mobile Arena, Las Vegas, Minggu (22/5/2016) malam menjadi perhelatan bagi para musisi dunia untuk tampil total dalam mode. Dan terkadang mengambil risiko fashion tidak selamanya berakhir dengan baik. Tak semua selebriti mendapatkan tampilan karpet merah yang chic, seksi dan elegan, namun berakhir dengan potongan yang kurang pas, salah pilih busana atau seperti baru datang ke pesta kostum. Dari Kesha hingga Rihanna, berikut adalah selebriti dengan busana terburuk di Billboard Music Awards 2016:
1. Z LaLa
Penyanyi bergenre electro-pop, Z LaLa memastikan pandangan tertuju ke arahnya di BMA 2016. Sayangnya permainan aksen laser cut sepanjang gaun dan rangka rok ala abad pertengahan bukan busana yang layak untuk ajang karpet merah. Ditambah dengan rambut yang ditata sama uniknya, penampilan Z LaLa lebih mirip kostum dibanding gaun di karpet merah.
2. Rihanna
Mengambil risiko dilakukan dalam cara yang aman bagi Rihanna di BMA tahun ini. Namun coat dress dengan guntingan sederhana itu justru terlalu polos dan hambar untuk bintang mode seperti RiRi. Dibanding ke karpet merah, beberapa situs menyebut gaun penyanyi Barbados ini lebih pantas dipakai untuk bekerja seperti lagu yang ia nyanyikan. Penampilan kali ini dilengkapi bersama sandal mules dari Manolo Blahnik.
3. Halsey
Tanpa ornamen sulur dan payet yang menghiasi bagian depan gaun, penyanyi Halsey mungkin bisa tampil lebih baik dari ini. Gaun high-slit dengan potongan asimetris dan cutout sudah cukup mencuri atensi, tanpa perlu ornamen berlebihan lagi di atasnya.
4. Tove Lo
Gaun crochet atau rajutan rancangan Stella McCartney akan cocok untuk dibawa ke pantai atau festival musik musim panas seperti Coachella. Namun untuk ajang karpet merah? Ini adalah pilihan yang buruk dari Tove Lo.
5. Kesha
Kesha datang dan mencuri perhatian setelah melalui drama dengan produsernya, Dr. Luke yang digugat penyanyi 29 tahun itu beberapa waktu lalu. Sayangnya dengan semua drama yang ia lalui, pilihan busananya belum cukup untuk membawa Kesha masuk dalam daftar busana terbaik di Billboard Music Awards tahun ini. Penyanyi 'Tik Tok' ini tampak lebih maskulin berbalut setelan gaya Matador. Kostumnya kali ini datang dari rumah mode Gucci beserta chuncky heels berwarna emas.
6. Renee Bargh
Dress berbahan kulit memang berisiko untuk membuat penampilan terasa elegan tanpa terkesan terlalu seduktif. Tapi untuk Renee Bargh, tambahan ornamen di bagian kanan justru terlihat seperti gaun yang robek dibanding mempercantik penampilan.
7. Sibley Scoles
Gaun menerawang yang mengekspos samar bentuk tubuh kerap kali membuat seorang bintang masuk daftar worst dress dibandingkan best dress. Daftar pun bertambah dari selebriti yang gagal memukau karena gaun transparannya yaitu Sibley Scoles. Bagian payet yang ditata menyerupai bikini tak membuatnya terlihat elegan untuk sebuah ajang bergengsi. Ditambah lagi clutch bulu yang tampak berlebihan disandingkan dengan gaun berpayet. (asf/asf)
1. Z LaLa
![]() |
Penyanyi bergenre electro-pop, Z LaLa memastikan pandangan tertuju ke arahnya di BMA 2016. Sayangnya permainan aksen laser cut sepanjang gaun dan rangka rok ala abad pertengahan bukan busana yang layak untuk ajang karpet merah. Ditambah dengan rambut yang ditata sama uniknya, penampilan Z LaLa lebih mirip kostum dibanding gaun di karpet merah.
2. Rihanna
![]() |
Mengambil risiko dilakukan dalam cara yang aman bagi Rihanna di BMA tahun ini. Namun coat dress dengan guntingan sederhana itu justru terlalu polos dan hambar untuk bintang mode seperti RiRi. Dibanding ke karpet merah, beberapa situs menyebut gaun penyanyi Barbados ini lebih pantas dipakai untuk bekerja seperti lagu yang ia nyanyikan. Penampilan kali ini dilengkapi bersama sandal mules dari Manolo Blahnik.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
![]() |
Tanpa ornamen sulur dan payet yang menghiasi bagian depan gaun, penyanyi Halsey mungkin bisa tampil lebih baik dari ini. Gaun high-slit dengan potongan asimetris dan cutout sudah cukup mencuri atensi, tanpa perlu ornamen berlebihan lagi di atasnya.
4. Tove Lo
![]() |
Gaun crochet atau rajutan rancangan Stella McCartney akan cocok untuk dibawa ke pantai atau festival musik musim panas seperti Coachella. Namun untuk ajang karpet merah? Ini adalah pilihan yang buruk dari Tove Lo.
5. Kesha
![]() |
Kesha datang dan mencuri perhatian setelah melalui drama dengan produsernya, Dr. Luke yang digugat penyanyi 29 tahun itu beberapa waktu lalu. Sayangnya dengan semua drama yang ia lalui, pilihan busananya belum cukup untuk membawa Kesha masuk dalam daftar busana terbaik di Billboard Music Awards tahun ini. Penyanyi 'Tik Tok' ini tampak lebih maskulin berbalut setelan gaya Matador. Kostumnya kali ini datang dari rumah mode Gucci beserta chuncky heels berwarna emas.
6. Renee Bargh
![]() |
Dress berbahan kulit memang berisiko untuk membuat penampilan terasa elegan tanpa terkesan terlalu seduktif. Tapi untuk Renee Bargh, tambahan ornamen di bagian kanan justru terlihat seperti gaun yang robek dibanding mempercantik penampilan.
7. Sibley Scoles
![]() |
Gaun menerawang yang mengekspos samar bentuk tubuh kerap kali membuat seorang bintang masuk daftar worst dress dibandingkan best dress. Daftar pun bertambah dari selebriti yang gagal memukau karena gaun transparannya yaitu Sibley Scoles. Bagian payet yang ditata menyerupai bikini tak membuatnya terlihat elegan untuk sebuah ajang bergengsi. Ditambah lagi clutch bulu yang tampak berlebihan disandingkan dengan gaun berpayet. (asf/asf)
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Hobbies & Activities
Main Badminton Lebih Stabil, Ini Rekomendasi 3 Shuttlecock yang Nyaman Dipakai Latihan Rutin
Hobbies & Activities
American Tourister Argyle Cabin 20 Inch jadi Solusi Ringkas dan Aman untuk Travel Singkat
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Deretan Perhiasan Mewah di Karpet Merah Critics' Choice Awards 2026
5 Tren Sepatu 2026 yang Bakal Booming, Terinspirasi Runway Dunia
Kontroversi Boots Rama Duwaji di Pelantikan Mamdani, Dianggap Terlalu Mewah
Hermes Birkin Dijual di Department Store, Tanda Pergeseran Dunia Luxury?
130 Tahun Monogram Louis Vuitton: Sejarah, Inovasi, dan Warisan Abadi
Most Popular
1
Penampilan Terbaru Vidi Aldiano Bikin Pangling, Kini Berkumis Tebal
2
Momen Miley Cyrus Ngomel ke Fotografer, Disuruh Lepas Kacamata di Red Carpet
3
Kate Middleton Jadi Korban Kekejaman AI, Tersebar Gambar Sensual
4
Kisah Cinta Sesama Idol Jepang, Mantan AKB48 Akan Dinikahi Anggota BOYS & MEN
5
Komentator Politik yang Sebut Ibu Negara Prancis Transgender Kembali Menyindir
MOST COMMENTED


















































