Masuk Daftar Model Terseksi di Media Sosial, Chrissy Teigen Pose Topless
Chrissy Teigen masuk dalam deretan nama 10 model terseksi di media sosial. Dan supermodel ini merayakannya dengan berpose seksi bersama model lainnya di halaman editorial terbaru majalah W.
Model 29 tahun itu bergabung bersama wanita seksi lainnya seperti Emily Ratajkowski, Joan Smalls, Rosie Huntington-Whiteley, Irina Shayk, Lily Aldridge, Bella Hadid, Anna Ewers, Barbara Palvin dan juga Doutzen Kroes. Dalam fotonya, Chrissy tampil topless dan hanya mengenakan granny panties serta sepatu lace selutut berwarna putih.
Di majalah itu pula, ia mengakui lebih nyaman pose tanpa busana dibanding memakainya. "Pemotretan yang paling tidak nyaman bagiku adalah menjadi model untuk mantel. Aku lebih baik tampil dengan sedikit busana," ujarnya kepada majalah W.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Ada pula Irina Shayk yang kali ini memakai atasannya, namun tak menutupi bagian bokong. Model 29 tahun yang dikabarkan dekat dengan Bradley Cooper itu memakai lingerie oranye transparan dari Rochas dengan pose memamerkan bokongnya dari samping. "Kamu harus mencintai tubuhmu. Ini adalah rahasia untuk selfie terbaik," ujarnya.
Foto model-model seksi dalam isu terbaru majalah W bertemakan Pop Issue itu diambil oleh fotografer yang kerap menampilkan gambar-gambar seksi nan kontroversial, Mert Alas dan Marcus Piggott. Tentunya bukan hanya Chrissy satu-satunya seleb yang berpose tanpa busana dan diabadikan oleh lensa Mert dan Marcus, salah satu nama yang menjadi langganan fotografer ini adalah Miley Cyrus dan juga Kate Moss.
(asf/fer)
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Hobbies & Activities
Main Badminton Lebih Stabil, Ini Rekomendasi 3 Shuttlecock yang Nyaman Dipakai Latihan Rutin
Hobbies & Activities
American Tourister Argyle Cabin 20 Inch jadi Solusi Ringkas dan Aman untuk Travel Singkat
Deretan Perhiasan Mewah di Karpet Merah Critics' Choice Awards 2026
5 Tren Sepatu 2026 yang Bakal Booming, Terinspirasi Runway Dunia
Kontroversi Boots Rama Duwaji di Pelantikan Mamdani, Dianggap Terlalu Mewah
Hermes Birkin Dijual di Department Store, Tanda Pergeseran Dunia Luxury?
130 Tahun Monogram Louis Vuitton: Sejarah, Inovasi, dan Warisan Abadi
Penampilan Terbaru Vidi Aldiano Bikin Pangling, Kini Berkumis Tebal
Momen Miley Cyrus Ngomel ke Fotografer, Disuruh Lepas Kacamata di Red Carpet
Kate Middleton Jadi Korban Kekejaman AI, Tersebar Gambar Sensual
Kisah Cinta Sesama Idol Jepang, Mantan AKB48 Akan Dinikahi Anggota BOYS & MEN











































