Ini Wajah Maia Estianty Tanpa Makeup, Ungkap Rutinitas Skincare-nya
Maia Estianty menunjukkan wajahnya tanpa makeup saat memulai rutinitas skincare-nya. Wajah aslinya tanpa pulasan makeup mendapatkan pujian netizen.
Dalam video di Instagramnya, musisi 48 tahun itu pamer wajah polos saat melakukan skincare. "Ini rangkaian skincare sebelum memulai kegiatanku," begitu ungkap Maia.
Pertama-tama, Maia menggunakan serum dari brand Kayaru Mest. Serum tersebut dijelaskan Maia memiliki manfaat mencerahkan wajah.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Kandungan alpha arbutin dan niacinamide dari serum tersebut diklaim Maia bisa memberikan warna kulit yang lebih cerah. "Mengurangi hiperpigmentasi dan bekas jerawat yang hitam," lanjutnya.
Setelah itu, Maia melanjutkan skincare menggunakan moisturizer dari brand yang sama. Moisturizer yang digunakan Maia bekerja untuk merawat skin barrier.
Maia Estianty Foto: dok. Instagram |
"Dapat menenangkan kulit kemerahan, terutama yang memiliki penyakit rosacea seperti aku," jelas ibu dari Al, El, Dul itu.
Maia kemudian melanjutkan rutinitas skincare pagi harinya itu dengan makeup. Riasan eyeshadow kecoklatan dan pulasan lipstik merah langsung membantu penampilan Maia menjadi glamour.
Penampilan Maia Estianty dapat pujian awet muda dari netizen. "Tapi aku suka kalo aslinya yaa yg gak pake make up awet muda bgt," komentar salah satu netizen.
"Umur 48 masih kyk gadisss," puji netizen lainnya.
(kik/kik)
Home & Living
3 Alat Kebersihan Ini Pasti Akan Kamu Butuhkan di Rumah, Cek Produknya di Sini!
Home & Living
Dikejar Waktu Setiap Pagi Karena Harus Sarapan? Pakai Wajan Ini Untuk Solusi Masak Praktis
Home & Living
Pisau Dapur Sering Tumpul? Saatnya Kamu Punya Set Pisau yang Proper dan Tajam
Pakaian Wanita
Bosan Pakai Outfit Itu-Itu Saja? Pilihan Blazer Ini Bikin Tampilan Kamu Langsung On Point!
Halo Lip, Tren Makeup 2026 yang Memberi Efek Bibir Penuh Alami
Angular Bob Jadi Tren Lagi, Bob Tajam ala Victoria Beckham Kembali Populer
Jerawat Tak Kunjung Hilang? Coba 7 Rangkaian Skincare Ini
Tren Rambut 2026: Baby Bob, Model Bob Pendek yang Cocok untuk Rambut Keriting
Cara Menghilangkan Jerawat: Lakukan 3 Resolusi Kecantikan Ini di 2026
Viral 'Poverty Challenge' Bikin Murka, Pamer Mi Instan di Atas Ferrari
Ramalan Shio 2026
Rezeki Mengalir Deras! 5 Shio Paling Beruntung di Tahun 2026
9 Cara Menerapkan Sleep Hygiene agar Tidur Lebih Nyenyak Setiap Malam
60 Ucapan Terima Kasih untuk Mengapresiasi Diri Sendiri, Menguatkan Hati












































