5 Cara yang Patut Dicoba untuk Dapatkan Gigi Putih dan Senyum Indah
Ria Nathasya - wolipop
Selasa, 08 Agu 2017 16:13 WIB
Jakarta
-
Senyuman yang indah dapat menjadi modal awal untuk terlihat lebih menarik bahkan mendapatkan kesan yang baik di awal penilaian seseorang. Memiliki senyum dengan gigi putih dan indah juga salah satu faktor penambah kepercayaan diri. Ini lima cara mendapatkan senyum dan gigi indah cemerlang, seperti dikutip dari Refinery 29.
1. Menyikat Gigi dengan Teratur
Menyikat gigi adalah hal yang wajib dilakukan secara rutin. Kamu wajib sikat gigi 2 kali sehari, selama dua menit. Lengkapi rutinitas sikat gigi dengan flossing dan berkumur menggunakan mouthwash bebas alkohol.
2. Rutin Periksa ke Dokter Gigi
Rutinlah berkunjung ke dokter gigi minimal 6 bulan sekali. Rutin kontrol ke dokter gigi akan membantu menyehatkan gusi dan membuat gusi berwarna pink-kemerahan yang merupakan indikasi kondisi mulut yang sehat.
3. Pakai Minyak Kelapa
Menurut spesialias kosmetik gigi Dr. Victoria Veytsman, DDS, menggunakan minyak kelapa dapat membantu memutihkan dan menyehatkan gigi serta gusi. Berkumurlah dengan miyak kelapa selama 20 menit lalu muntahkan. Lakukan secara rutin setiap hari.
4. Pemutih Gigi Professional
Pemutih gigi adalah cara paling mudah dan cepat untuk memiliki senyum dengan gigi putih dan indah, namun anda harus merogoh saku lebih banyak. Namun kalau dilihat dari hasilnya yang memuaskan dan praktis, pemutih gigi adalah produk yang perlu Anda coba. Teliti sebelum membeli produk pemutih, apakah bahan-bahannya aman dan mendapat rekomendasi dari dokter. Agar lebih aman, Anda bisa pergi ke dokter gigi untuk perawatan bleaching.
5. Cermat Memilih Makanan dan Minuman
Berhati-hatilah dalam memilih makanan dan minuman yang akan Anda konsumsi. Hindari terlalu sering mengonsumsi minuman atau makanan dengan kandungan asam tinggi yang dapat menyebabkan erosi, bahkan dapat merusak email gigi anda. Soda, gula dan kopi juga minuman yang sebaiknya tidak terlalu sering Anda konsumsi. Dr. Veytsman menyarankan agar banyak minum air putih untuk menstabilkan kesehatan gigi. (hst/hst)
1. Menyikat Gigi dengan Teratur
Menyikat gigi adalah hal yang wajib dilakukan secara rutin. Kamu wajib sikat gigi 2 kali sehari, selama dua menit. Lengkapi rutinitas sikat gigi dengan flossing dan berkumur menggunakan mouthwash bebas alkohol.
2. Rutin Periksa ke Dokter Gigi
Rutinlah berkunjung ke dokter gigi minimal 6 bulan sekali. Rutin kontrol ke dokter gigi akan membantu menyehatkan gusi dan membuat gusi berwarna pink-kemerahan yang merupakan indikasi kondisi mulut yang sehat.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Menurut spesialias kosmetik gigi Dr. Victoria Veytsman, DDS, menggunakan minyak kelapa dapat membantu memutihkan dan menyehatkan gigi serta gusi. Berkumurlah dengan miyak kelapa selama 20 menit lalu muntahkan. Lakukan secara rutin setiap hari.
4. Pemutih Gigi Professional
Pemutih gigi adalah cara paling mudah dan cepat untuk memiliki senyum dengan gigi putih dan indah, namun anda harus merogoh saku lebih banyak. Namun kalau dilihat dari hasilnya yang memuaskan dan praktis, pemutih gigi adalah produk yang perlu Anda coba. Teliti sebelum membeli produk pemutih, apakah bahan-bahannya aman dan mendapat rekomendasi dari dokter. Agar lebih aman, Anda bisa pergi ke dokter gigi untuk perawatan bleaching.
5. Cermat Memilih Makanan dan Minuman
Berhati-hatilah dalam memilih makanan dan minuman yang akan Anda konsumsi. Hindari terlalu sering mengonsumsi minuman atau makanan dengan kandungan asam tinggi yang dapat menyebabkan erosi, bahkan dapat merusak email gigi anda. Soda, gula dan kopi juga minuman yang sebaiknya tidak terlalu sering Anda konsumsi. Dr. Veytsman menyarankan agar banyak minum air putih untuk menstabilkan kesehatan gigi. (hst/hst)
Fashion
Ingin Tampil Feminin dan Lebih Stylish dengan Bawahan Rok? Cek Koleksi Menariknya di Sini!
Fashion
Pilihan Aksesori Simpel yang Bikin Gaya Kamu Terlihat Lebih Keren
Fashion
Cari Dompet Kulit Awet Biar Bisa Dipakai Lama? Produk dari ROUNN Ini Bisa Jadi Jawabannya
Health & Beauty
Dua Serum PDRN Favorit Banyak Orang, Fokus Regenerasi dan Hidrasi Kulit!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
5 Minuman yang Baik untuk Kesehatan Pencernaan, Atasi Perut Kembung
5 Makanan Terbaik untuk Buka Puasa Diet IF, Kenyang Lebih Lama dan BB Turun
Tak Hanya Minyak Berlebih, Ini Penyebab Jerawat di Wajah
Kenali Jenis-Jenis Jerawat dan Cara Merawatnya dengan Tepat
Tren 'Ozempic Body' Makin Ekstrem, Kini Beralih ke Pengangkatan Tulang Rusuk
Most Popular
1
8 Foto Bridesmaid Proposal Ranty Maria, Cantik Pancarkan Aura Calon Manten
2
Ramalan Zodiak Gemini 2026: Hidup Berubah, Cinta Datang di Waktu Tak Terduga
3
Operasi Penangkapan Presiden Venezuela Bikin Seleb Dunia Terjebak di Karibia
4
Ramalan Zodiak 6 Januari: Capricorn Banyak Uang, Aquarius Tak Perlu Gengsi
5
Deretan Perhiasan Mewah di Karpet Merah Critics' Choice Awards 2026
MOST COMMENTED











































