Pengakuan Wanita Jadi Selingkuhan Pria Beristri, Berakhir Jadi Istri ke-2
Wanita bernama Rani ini berbagi kisahnya menjadi selingkuhan seorang pria beristri. Rani mengaku dia berujung menjadi istri kedua.
Rani berbagi kisahnya kepada Haibunda.com. Berikut kisah lengkap wanita yang mengaku bernama Rani ini:
Aku kenal dia karena awalnya karena kami bekerja sama dalam suatu event. Saat itu dia juga sering bertemu denganku untuk menawarkan produk.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Mister R, sebut saja begitu, memang laki laki yang ulet, rajin, dan gigih dalam bekerja. Itulah kenapa aku tertarik kepadanya. Akhirnya kami pun jadi dekat, sering berkomunikasi, dan sering bertemu jalan bareng. Saat itu aku pun masih memiliki kekasih.
Suatu waktu aku menemukan pacarku selingkuh dan akhirnya kami putus. Aku dan Mr.R akhirnya berpacaran. Hubungan yang kami lakukan cukup jauh sampai akhirnya kami melakukan hubungan badan.
Saat itu aku belum tahu bahwa ia sudah memiliki istri karena ketika aku main ke rumahnya tidak ada siapa pun. Ketika sudah melakukan hubungan badan, barulah dia bicara bahwa dia sudah menikah baru 6 bulan. Tapi dia mengaku terpaksa menikah dan telah salah mengambil keputusan sehingga tidak pernah tinggal serumah.
Hubungan yang kami jalani hampir tiga tahun lebih lamanya dan selalu naik-turun. Bahkan pernah dalam hubungan yang kami jalani dia juga selingkuh padahal saat itu masih ada aku dan istrinya.
Bahkan saya sampai akhirnya harus resign kerja dari tempat yang saya idam-idamkan dan membangun bisnis bersama dengan pinjaman dana yang kami kira akan berhasil. Saya pun sudah lelah dengan ketidakpastian karena dia tidak kunjung berpisah dengan istrinya tapi tidak mau juga menikahi saya.
Terkadang ada masanya dia melakukan kekerasan fisik ketika emosi karena tidak suka dihakimi. Setiap saya kabur atau minta putus, Mr.R ini akan mencari saya kemana pun dan sejauh apa pun.
Namun, takdir berkata lain. Ketika saya mantap mundur, ternyata saya hamil anaknya dengan usia kandungan sudah 8 minggu. Saat itu saya minta dia bertanggung jawab dan dia mau berpisah dengan istrinya.
Bagaimana kelanjutan kisah Rani? TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.
(eny/eny)
Home & Living
Bingung Simpan Sepatu yang Numpuk? Cek Rekomendasi Rak Sepatu Anti Debu & Hemat Tempat di Sini!
Pakaian Wanita
Nggak Perlu Mahal-Mahal Nails Art! Pakai Fake Nails Ini untuk Tampilan Kuku Lebih Cantik
Olahraga
Latihan Harian atau Game Akhir Pekan, Ini 3 Bola Voli yang Tetap Nyaman di Lapangan
Hobi dan Mainan
Commuting Tiap Hari atau Sering Butuh Fokus? Soundcore by Anker Q20i Bisa Redam Bising dan Nyaman Dipakai Seharian
Viral Verificator
Viral Souvenir Pernikahan Tak Biasa, Tamu Bebas Merangkai Bunga Sendiri
TikTok Viral Verificator
Viral Momen Dosen Pertanian Mantu, Souvenir Bibit Tanaman Jadi Sorotan
TikTok Viral Verificator
Viral! Pengantin Bagikan Souvenir 100 Anak Ayam Warna-warni, Tuai Kritik
Daftar Tanggal Cantik 2026, Cocok Untuk Lamar Kekasih Hingga Gelar Pernikahan
Istri Ceraikan Suami Usai Lihat Bukti Perselingkuhan Dari Promosi di TikTok
Foto Cantik BCL-Alyssa Daguise Hadiri Pernikahan 'Pangeran Jaksel' di Maroko
7 Gaya TWICE Jadi Model Victoria's Secret Usai Viral Istilah 'Tzuyu Bra'
Foto Vidi Aldiano Tampil Berkumis Jadi Groomsman Pernikahan Sahabat di Maroko
Tak Terduga, Ternyata Ini Inspirasi di Balik Nama Blue Ivy Putri Beyonce











































