Video K-Talk Bersama K-Poper: Kisruh Konser di Indonesia
Tim 20Detik - wolipop
Rabu, 07 Mei 2025 17:33 WIB
K-Talk berbincang dengan teman-teman dari Bersama K-Poper @bersamakpoper yang tengah mengawal kasus konser yang terjadi di Indonesia. Hadir bersama kami teman-teman perwakilan dari fan BTOB (Melody), Stray Kids (STAY), Park Jihoon (MAY), serta pernyataan dari korban kasus festival musik K-Hiphop Nevaeva dan konser DAY6 (My Day).
Pada podcast kali ini, tak hanya membahas kerugian yang dialami oleh para K-Poper ini selama konseran di Indonesia, tetapi juga respons mereka terkait pernyataan Ketua Komisi VII DPR RI Saleh Daulay. Saleh Daulay mengatakan bahwa masyarakat bisa melaporkan kisruh konser di Indonesia agar bisa naik ke Rapat Dengar Pendapat (RDP) di DPR RI.
Artikel Terkait
Video Ken Chu Stres Dibully: Saya Kehilangan Kendali atas Emosi Saya
Video Ini Alasan ADOR Tuntut Min Hee Jin dan Salah Satu Keluarga Danielle
TikTok Viral Verificator
Pernikahan di KUA Viral, Baju Pengantin Bikin Salfok Hanya Rp100 Ribuan
Kisah Wanita 35 Tahun Asal AS yang Belum Pernah Pacaran, Ungkap Masih Perawan
Kejutan Natal, Kate Middleton dan Putri Charlotte Duet Main Piano
Video: Ketemu VVUP Pekan Ini, Udah Nyiapin Gaya Apa Buat Foto Bareng?
Most Popular
1
Potret Celine Evangelista Umrah Bareng Anak, Cantik Natural Tanpa Makeup
2
5 Benda yang Layak Dibeli untuk Oleh-oleh saat Traveling
3
Di Balik Status Miliarder Beyonce, Upah Buruh Brand Fashionnya Cuma Rp 8 Ribu
4
Tatiana Kennedy Meninggal di Usia Muda, Drama Keluarga Kennedy Terkuak
5
Cegah Retur Nakal, Penjual Online Pakai Label Unik Mouse Pad-Pakaian Dalam
MOST COMMENTED











































