6 Fakta Tentang Ejakulasi pada Pria yang Belum Tentu Semua Orang Tahu
wolipop
Senin, 05 Mei 2014 19:02 WIB
Jakarta
-
Saat ejakulasi dini, pria tidak hanya merasakan kenikmatan dan kepuasan seks saja. Proses keluarnya semen dan sperma dari penis ini juga tidak hanya berguna untuk membuahi sel telur yang akan tumbuh menjadi janin dan bayi tapi juga memiliki banyak manfaat lainnya bagi kesehatan pria. Masih ada beberapa fakta lainnya tentang ejakulasi pada pria yang mungkin belum banyak orang tahu, yang telah dihimpun Wolipop dari berbagai sumber. Apa saja?
1. Orgasme Vs Ejakulasi
Orgasme dan ejakulasi biasanya datang secara bersamaan, tapi bukanlah dua hal yang sama. Orgasme merupakan kontraksi yang timbul akibat stimulasi atau rangsangan seks. Sedangkan ejakulasi datang beriringan dengan orgasme dan di sinilah terjadi keluarnya semen dan sperma. Ejakulasi biasanya terjadi hanya sesaat setelah cairan sperma keluar, sedangkan orgasme bisa berlangsung selama beberapa detik hingga satu menit.
2. Proses Ejakulasi
Ejakulasi pada pria terjadi karena kontraksi pada penis ketika pria orgasme. Biasanya ejakulasi berlangsung satu atau dua detik di awal-awal kontraksi akibat orgasme. Ejakulasi merupakan proses yang bertanggungjawab mendorong cairan semen yang mengandung sperma agar keluar.
3. Dikontrol oleh Otak
Ejakulasi memang didorong oleh kontraksi pada penis pria saat orgasme, tapi yang menarik, proses ini ternyata juga dikontrol oleh otak, terutama sistem syaraf pusat. Otaklah yang mendorong reaksi dari stimulasi seks, yang akhirnya memerintahkan area genital untuk berkontraksi dan melepaskan semen dari testis.
4. Ejakulasi Dini
Ejakulasi dini merupakan gangguan seksual pada pria yang bisa disebabkan oleh beberapa faktor. Karena kelelahan, stres, kondisi medis atau hubungan pernikahan yang kurang baik. Ada tiga bentuk ejakulasi dini berdasarkan tingkatan ketahanannya:
"Pria disebut mengalami ejakulasi dini ringan apabila saat melakukan penetrasi sudah 'keluar' padahal dia baru melakukan satu atau dua kali gesekan. Sedangkan ejakulasi dini yang sedang jika ejakulasi langsung terjadi setelah Mr Happy masuk ke Miss V tanpa adanya gesekan. Terakhir ejakulasi berat, pria yang mengalami ejakulasi saat Mr Happy baru menyentuh bibir Miss V atau belum menyentuh sudah 'keluar'," terang seksolog dr. Andri Wanananda.
5. Jumlah Sperma yang Keluar Saat Ejakulasi
Sekali ejakulasi, rata-rata pria bisa mengeluarkan 17 liter semen. Setelah ejakulasi disarankan pria untuk mengonsumsi cairan seperti jus atau air kelapa yang mengandung elektrolit untuk mengganti cairan yang hilang saat penetrasi maupun ejakulasi.
6. Usia Sperma
Proses ejakulasi mengeluarkan semen, yang di dalamnya terkandung sperma. Usia sperma setelah ejakulasi biasanya bertahan selama 30 detik hingga enam hari, tetgantung dari kondisi sperma saat dikeluarkan.
(hst/kik)
1. Orgasme Vs Ejakulasi
Orgasme dan ejakulasi biasanya datang secara bersamaan, tapi bukanlah dua hal yang sama. Orgasme merupakan kontraksi yang timbul akibat stimulasi atau rangsangan seks. Sedangkan ejakulasi datang beriringan dengan orgasme dan di sinilah terjadi keluarnya semen dan sperma. Ejakulasi biasanya terjadi hanya sesaat setelah cairan sperma keluar, sedangkan orgasme bisa berlangsung selama beberapa detik hingga satu menit.
2. Proses Ejakulasi
Ejakulasi pada pria terjadi karena kontraksi pada penis ketika pria orgasme. Biasanya ejakulasi berlangsung satu atau dua detik di awal-awal kontraksi akibat orgasme. Ejakulasi merupakan proses yang bertanggungjawab mendorong cairan semen yang mengandung sperma agar keluar.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Ejakulasi memang didorong oleh kontraksi pada penis pria saat orgasme, tapi yang menarik, proses ini ternyata juga dikontrol oleh otak, terutama sistem syaraf pusat. Otaklah yang mendorong reaksi dari stimulasi seks, yang akhirnya memerintahkan area genital untuk berkontraksi dan melepaskan semen dari testis.
4. Ejakulasi Dini
Ejakulasi dini merupakan gangguan seksual pada pria yang bisa disebabkan oleh beberapa faktor. Karena kelelahan, stres, kondisi medis atau hubungan pernikahan yang kurang baik. Ada tiga bentuk ejakulasi dini berdasarkan tingkatan ketahanannya:
"Pria disebut mengalami ejakulasi dini ringan apabila saat melakukan penetrasi sudah 'keluar' padahal dia baru melakukan satu atau dua kali gesekan. Sedangkan ejakulasi dini yang sedang jika ejakulasi langsung terjadi setelah Mr Happy masuk ke Miss V tanpa adanya gesekan. Terakhir ejakulasi berat, pria yang mengalami ejakulasi saat Mr Happy baru menyentuh bibir Miss V atau belum menyentuh sudah 'keluar'," terang seksolog dr. Andri Wanananda.
5. Jumlah Sperma yang Keluar Saat Ejakulasi
Sekali ejakulasi, rata-rata pria bisa mengeluarkan 17 liter semen. Setelah ejakulasi disarankan pria untuk mengonsumsi cairan seperti jus atau air kelapa yang mengandung elektrolit untuk mengganti cairan yang hilang saat penetrasi maupun ejakulasi.
6. Usia Sperma
Proses ejakulasi mengeluarkan semen, yang di dalamnya terkandung sperma. Usia sperma setelah ejakulasi biasanya bertahan selama 30 detik hingga enam hari, tetgantung dari kondisi sperma saat dikeluarkan.
(hst/kik)
Fashion
Outfit Hacks Cowok! 5 Barang yang Instantly Bikin Kamu Kelihatan Lebih Mahal dari Harganya
Fashion
Ingin Tampil Feminin dan Lebih Stylish dengan Bawahan Rok? Cek Koleksi Menariknya di Sini!
Fashion
Pilihan Aksesori Simpel yang Bikin Gaya Kamu Terlihat Lebih Keren
Fashion
Cari Dompet Kulit Awet Biar Bisa Dipakai Lama? Produk dari ROUNN Ini Bisa Jadi Jawabannya
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
6 Seafood yang Bisa Tingkatkan Performa Seks Pria Jika Rutin Dikonsumsi
Studi: Rutin Bercinta 2 Kali Seminggu Kurangi Risiko Sakit Jantung pada Pria
Dokter Ungkap Rahasia Agar PD Saat Bercinta: Rawat Area Intim Ini
Tunda Buang Air Kecil Setelah Bercinta Bisa Sebabkan ISK, Mitos atau Fakta?
Alasan Tak Terduga Istri Tolak Ajakan Bercinta Menurut Survei, Suami Perlu Tahu
Most Popular
1
7 Foto Giorgino Abraham-Yasmin Napper, 4 Tahun Pacaran Beda Agama Kini Putus
2
Kim Ji Won Diduga Kena Imbas Skandal Kim Soo Hyun Meski Drakornya Viral
3
9 Drama China 2025 Rating Tertinggi, Terbaru Shine On Me
4
Foto: Momen Romantis Kylie Jenner & Timothee Chalamet di Critics' Choice 2026
5
Ramalan Zodiak Taurus 2026: Perlahan Bangkit, Perubahan Besar Menanti
MOST COMMENTED











































