Pakai Makeup Tipis, Pamela Anderson Habiskan Waktu 2 Jam untuk Dandan
Pamela Anderson meninggalkan makeup tebal yang dipopulerkannya pada era 90-an dan kini memilih tampilan wajah natural dengan riasan wajah minimalis. Namun, untuk tampil natural ternyata tetap butuh waktu lama.
Mantan bintang serial 'Baywatch' ini mengungkap bahwa mengaplikasian 'no makeup makeup look' tetap menghabiskan banyak waktu, sama seperti ketika memakai makeup tebal dan glamor. Untuk berdandan dengan gaya riasan natural, Pamela membutuhkan waktu hingga dua jam.
"Ini babak baru dalam hidupku, dan aku tidak tahu, kecantikan alami tetap memakan waktu dua jam di depan cermin," kata Pamela kepada Entertainment Tonight, seprti dilansir Female First.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dalam wawancara baru-baru ini bersama majalah Elle, aktris 56 tahun ini mengatakan bahwa dia memutuskan mengubah penampilannya setelah kawan lama nya, makeup artist Alexis Vogel, meninggal dunia pada 2019.
Kematian Alexis membuat Pamela sangat berduka. Hal itu membuat dia tidak ingin siapapun mendandaninya. Alhasil, Pamela lebih memilih tampil tanpa atau hanya dengan sedikit makeup.
Dia (Alexis) yang terbaik. Sejak saat itu, saya merasa, tanpa Alexis, lebih baik saya tidak pakai makeup," tuturnya.
(hst/hst)
Fashion
Ingin Tampil Feminin dan Lebih Stylish dengan Bawahan Rok? Cek Koleksi Menariknya di Sini!
Fashion
Pilihan Aksesori Simpel yang Bikin Gaya Kamu Terlihat Lebih Keren
Fashion
Cari Dompet Kulit Awet Biar Bisa Dipakai Lama? Produk dari ROUNN Ini Bisa Jadi Jawabannya
Health & Beauty
Dua Serum PDRN Favorit Banyak Orang, Fokus Regenerasi dan Hidrasi Kulit!
Niat Cantik Berujung Maut, Ibu 2 Anak Meninggal Usai Oplas Bokong & Perut
Era Glitchy Glam 2026, Saat Kecantikan Tidak Sempurna Justru Jadi Tren
Mengenal Lactic Acid, Bahan Skincare AHA yang Aman dan Lebih Ramah Kulit
Kenapa Ada Jerawat di Dagu? Pahami Penyebab hingga Cara Mengatasinya
Ini Tren Lipstik 2026 yang Patut Dicoba, Smoky Rose hingga Cherry Red
7 Potret Ratu Kecantikan yang Kerja Paruh Waktu Jadi SPG Dior
TikTok Viral Verificator
Nyesek! Viral Curhat Wanita Setia 7 Tahun, Temani dari Nol Gagal ke Pelaminan
Ramalan Zodiak 6 Januari: Cancer Jangan Terburu-buru, Virgo Lebih Tegas
5 Tren Sepatu 2026 yang Bakal Booming, Terinspirasi Runway Dunia











































