9 Penampakan Operasi Plastik Gagal, Bibir Mancung Hingga Hidung Bengkok
Hestianingsih Hestianingsih - wolipop
Senin, 01 Mei 2023 08:00 WIB
Jakarta
-
(hst/hst)
Prosedur kosmetik seperti operasi plastik dan suntik filler atau Botox jadi pilihan banyak orang untuk terlihat cantik secara instan. Namun pilihan itu juga datang dengan risiko tinggi.
Tingkat keberhasilan dari prosedur kosmetik memang tinggi. Tapi tak sedikit juga yang gagal dan membuat penampilan pasien justru berakhir aneh bahkan menyeramkan.
Orang-orang ini merupakan 'korban' operasi plastik dan suntik filler gagal. Mereka membagikan foto before-after yang hasilnya menurut mereka kurang memuaskan.
1. Wanita suntik filler di bibir namun bibirnya justru terlihat seperti bengkak. Dia pun mempertanyakan apakah nantinya bibir akan berangsur-angsur normal atau tetap akan seperti itu.
Operasi plastik gagal. Foto: Dok. Reddit |
2. Penampakan wajah pasien 2 bulan setelah operasi plastik hidung. Dia justru merasa hidungnya jadi aneh dan tidak simetris.
Operasi plastik gagal. Foto: Dok. Reddit |
3. "Apakah filler saya rusak? Haruskah saya menghilangkannya?" tanya seorang pasien wanita di Reddit.
Operasi plastik gagal. Foto: Dok. Reddit |
4. "Aku sangat khawatir dan benar-benar menyesal dengan operasi plastik ini," curhat pengguna Reddit yang merasa hidungnya terlihat aneh.
Operasi plastik gagal. Foto: Dok. Reddit |
5. Ada pula pasien yang merasa bibirnya tak mengalami perubahan setelah suntik filler berbiaya mahal.
Operasi plastik gagal. Foto: Dok. Reddit |
6. Penampakan hidung wanita satu tahun setelah operasi plastik. "Rhinoplasty terlihat lebih buruk setelah 1 tahun operasi," curhatnya.
Operasi plastik gagal. Foto: Dok. Reddit |
7. Ini penampilan bibir seorang pasien setelah 6 hari suntik filler. Dia merasa bibir atasnya jadi mancung seperti paruh bebek.
Operasi plastik gagal. Foto: Dok. Reddit |
8. "Satu minggu setelah lip filler dengan hyaluronic acid 1 ml. Apakah ini normal?" tanya seorang pasien.
Operasi plastik gagal. Foto: Dok. Reddit |
9. Wajah wanita 3 minggu setelah pengencangan bibir dan operasi hidung. Bibirnya jadi sulit menutup.
Operasi plastik gagal. Foto: Dok. Reddit |
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Angular Bob Jadi Tren Lagi, Bob Tajam ala Victoria Beckham Kembali Populer
Jerawat Tak Kunjung Hilang? Coba 7 Rangkaian Skincare Ini
Tren Rambut 2026: Baby Bob, Model Bob Pendek yang Cocok untuk Rambut Keriting
Cara Menghilangkan Jerawat: Lakukan 3 Resolusi Kecantikan Ini di 2026
Brand K-Beauty Rilis Cleansing Pad, Cara Praktis Membersihkan Wajah
Most Popular
1
7 Potret Aurelie Moeremans Tetap Cantik Pamer Baby Bump yang Makin Besar
2
Foto Vidi Aldiano Tampil Berkumis Jadi Groomsman Pernikahan Sahabat di Maroko
3
Alasan David Beckham Diblokir Anaknya, Disebut Melanggar Surat Peringatan
4
Ramalan Shio 2026
Hoki! 5 Shio Ini Diprediksi Sukses di Tahun Kuda Api 2026, Cek Peruntunganmu
5
Sinopsis SAS: Red Notice di Bioskop Trans TV Hari Ini
MOST COMMENTED




















































