Ultima II Luncurkan Produk 'Anti Aging' Terbaru
Adinda Purnama Rachmani - wolipop
Jumat, 27 Sep 2019 10:00 WIB
Jakarta
-
Inovasi produk anti aging adalah kunci yang harus ada di dalam kandungan produk skincare, sebagai brand yang terkenal untuk kesehatan kulit wajah Ultima II memperkenalkan CollaSence untuk peremajaan kulit wanita.
Kandungan alami pada lapisan kulit yang bertugas menjaga keelastisannya, dalam produk ini pertama kali diolah menjadi bahan dasar aktif bernama collagen100.
Kandungan ini dipercaya dapat menjaga hidrasi kulit dan menjaga kekenyalan dan kekencangan kulit wanita dari umur 20 tahun hingga 60 tahun.
Dalam CollaSence ini terdapat kandungan aktif yang dipadukan dari tiga kolagen andalan seperti menutrisi kulit dari Dual Action Release Formula, dengan teknologi heat actived release memastikan kulit akan ternutrisi sepanjang hari hanya dalam satu kali pengaplikasian.
Lalu menyimpan struktur molekul yang unit, membantu kulit menyerap produk secara mudah dan meningkatkan daya kerja kulit dan regenerasi, memperbaharui dan memperbaiki kulit.
Selain itu, produk ini dapat menstimulasi dari bahan aktif yang disebarkan secara tepat ke lapisan kulit paling atas, epidermis dan lapisan tengah untuk mengembalikan keseimbangan cara kerja kulit antara kerusakan dan menciptakan kolagen baru.
"Itulah sebabnya, untuk memperingati enam dekadenya Ultima II menggelar campaign #GobeyondExtreme yang bertujuan untuk merayakan kepercayaan brand kami, yaitu strength is beauty. Mendukung para wanita kuat dan memastikan bahwa Ultima II akan selalu menjadi sahabat di semua fase perjalanan hidup Anda," ucap Marketing Director Ultima II International, Elizabeth Yip, dalam keterangan tertulis, Kamis (26/9/2019).
Adapun, #GoBeyondExtreme juga menunjukkan komitmen Ultima II dalam menciptakan inovasi teknologi, keahlian dan penawaran produk dalam menghadirkan everlasting youth di kulit penggunanya.
Ultima II memiliki skin diary yang berguna untuk mengecek sistem kulit secara online yang dapat digunakan untu memonitor kondisi kulit wajah. Teknologi ini dapat menganalisa kondisi kulit serta memberikan rekomendasi produk sesuai dengan kebutuhan kulit wanita. (ujm/ujm)
Kandungan alami pada lapisan kulit yang bertugas menjaga keelastisannya, dalam produk ini pertama kali diolah menjadi bahan dasar aktif bernama collagen100.
Kandungan ini dipercaya dapat menjaga hidrasi kulit dan menjaga kekenyalan dan kekencangan kulit wanita dari umur 20 tahun hingga 60 tahun.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Lalu menyimpan struktur molekul yang unit, membantu kulit menyerap produk secara mudah dan meningkatkan daya kerja kulit dan regenerasi, memperbaharui dan memperbaiki kulit.
Selain itu, produk ini dapat menstimulasi dari bahan aktif yang disebarkan secara tepat ke lapisan kulit paling atas, epidermis dan lapisan tengah untuk mengembalikan keseimbangan cara kerja kulit antara kerusakan dan menciptakan kolagen baru.
"Itulah sebabnya, untuk memperingati enam dekadenya Ultima II menggelar campaign #GobeyondExtreme yang bertujuan untuk merayakan kepercayaan brand kami, yaitu strength is beauty. Mendukung para wanita kuat dan memastikan bahwa Ultima II akan selalu menjadi sahabat di semua fase perjalanan hidup Anda," ucap Marketing Director Ultima II International, Elizabeth Yip, dalam keterangan tertulis, Kamis (26/9/2019).
Adapun, #GoBeyondExtreme juga menunjukkan komitmen Ultima II dalam menciptakan inovasi teknologi, keahlian dan penawaran produk dalam menghadirkan everlasting youth di kulit penggunanya.
Ultima II memiliki skin diary yang berguna untuk mengecek sistem kulit secara online yang dapat digunakan untu memonitor kondisi kulit wajah. Teknologi ini dapat menganalisa kondisi kulit serta memberikan rekomendasi produk sesuai dengan kebutuhan kulit wanita. (ujm/ujm)
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Jerawat Tak Kunjung Hilang? Coba 7 Rangkaian Skincare Ini
Tren Rambut 2026: Baby Bob, Model Bob Pendek yang Cocok untuk Rambut Keriting
Cara Menghilangkan Jerawat: Lakukan 3 Resolusi Kecantikan Ini di 2026
Brand K-Beauty Rilis Cleansing Pad, Cara Praktis Membersihkan Wajah
Blush On Tak Bisa Asal Pakai, Ini Cara Aplikasinya Sesuai Bentuk Wajah
Most Popular
1
Ramalan Shio 2026
Hoki! 5 Shio Ini Diprediksi Sukses di Tahun Kuda Api 2026, Cek Peruntunganmu
2
Viral Influencer Singgung Ukuran Kelamin Mantan Suami, Berujung Digugat
3
8 Gaya Lily Anak Raffi-Nagita, Dress Fendi Hingga Tas Dior Curi Atensi
4
Kisah Wanita 62 Tahun Hamil Lagi Setelah Anaknya Meninggal, Jadi Kontroversi
5
Alasan Drakor Love Me Menarik Ditonton, Dibintangi Seo Hyun Jin & Chang Ryul
MOST COMMENTED











































