Ngeri! Wanita Ini Jadi Buta Selama 2 Jam Gara-gara Extension Bulu Mata
Kiki Oktaviani - wolipop
Senin, 17 Jun 2019 11:40 WIB
Inggris
-
Wanita muda bernama Megan Rixon mengalami hal mengerikan saat memasang extension bulu mata. Dalam Twitternya, mahasiswi 20 tahun itu menceritakan kisah 'horornya' saat memasang bulu mata palsu itu yang bikin ia buta selama dua jam.
Dalam keterangannya, Megan mengatakan bahwa salon tempat ia memasang extension menggunakan lem dari kuku palsu. Gara-gara hal itu, matanya jadi kesakitan hingga ia tak bisa melihat beberapa jam.
Megan pun menjelaskan ceritanya lewat video. Saat bercerita, tampak matanya masih perih hingga ia terus mengeluarkan air mata.
"Bengkaknya sudah berkurang tapi masih sakit," ucapnya.
Ceritanya ini jadi viral dan banyak wanita yang punya pengalaman sama dengannya. "Aku juga pernah mengalaminya dan lemnya membuat mataku terasa terbakar. Sangat mengerikan," tulis salah satu netizen di Twitter.
Megan memperingatkan para wanita agar lebih berhati-hati saat memasang extension bulu mata. Pastikan juga bahwa salon yang dikunjungi terpercaya dan dikerjakan oleh ahli bersertifikat.
Simak Juga 'Terapi Bulu Mata Agar Lentik, Mata Wanita Ini Justru Bengkak':
(kik/kik)
Dalam keterangannya, Megan mengatakan bahwa salon tempat ia memasang extension menggunakan lem dari kuku palsu. Gara-gara hal itu, matanya jadi kesakitan hingga ia tak bisa melihat beberapa jam.
Megan Rixon Foto: dok. Twitter |
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Bengkaknya sudah berkurang tapi masih sakit," ucapnya.
Ceritanya ini jadi viral dan banyak wanita yang punya pengalaman sama dengannya. "Aku juga pernah mengalaminya dan lemnya membuat mataku terasa terbakar. Sangat mengerikan," tulis salah satu netizen di Twitter.
Megan memperingatkan para wanita agar lebih berhati-hati saat memasang extension bulu mata. Pastikan juga bahwa salon yang dikunjungi terpercaya dan dikerjakan oleh ahli bersertifikat.
Simak Juga 'Terapi Bulu Mata Agar Lentik, Mata Wanita Ini Justru Bengkak':
(kik/kik)
Hobi dan Mainan
Menariknya Iron Man Mark 39, Action Figure Resmi Marvel yang Mudah Dirakit dan Siap Pajang
Kesehatan
Sering Pegal & Kaku Saat Kerja? Lenovo Massage Gun 8 Kepala Ini Jadi Andalan Kaum Jompo
Kesehatan
Solusi Teeth Whitening Tanpa Ribet ke Klinik! Dengan PUTIH Wireless Whitening Light
Hobi dan Mainan
ORCA MAGMA01 vs Donner DAG-1CE: Gitar Ringkas atau Full Size, Mana Lebih Pas?
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Halo Lip, Tren Makeup 2026 yang Memberi Efek Bibir Penuh Alami
Angular Bob Jadi Tren Lagi, Bob Tajam ala Victoria Beckham Kembali Populer
Jerawat Tak Kunjung Hilang? Coba 7 Rangkaian Skincare Ini
Tren Rambut 2026: Baby Bob, Model Bob Pendek yang Cocok untuk Rambut Keriting
Cara Menghilangkan Jerawat: Lakukan 3 Resolusi Kecantikan Ini di 2026
Most Popular
1
Ramalan Zodiak 11 Januari: Taurus Rintangan Menghadang, Gemini Terus Maju
2
Sudah Bisa Pre-Order! 10 Brand Lokal Rilis Koleksi Baju Lebaran 2026
3
Meghan Trainor Tanggapi Sindiran Ashley Tisdale soal Geng Ibu-ibu Toxic
4
Foto: Gaya Denada Sambut 2026, Seksi Pakai Gaun Menerawang
5
Mantan Desainer Marni Pindah ke GU Uniqlo, Siap Rancang Fashion Ramah Kantong
MOST COMMENTED












































Megan Rixon Foto: dok. Twitter