Emmy Awards 2016
5 Selebriti yang Tampil dengan Lipstik Merah di Emmy Awards 2016
Intan Kemala Sari - wolipop
Senin, 19 Sep 2016 14:03 WIB
Jakarta
-
Lipstik merah menjadi andalan tiap wanita untuk tampil lebih menarik pada setiap kesempatan. Hal itu juga dilakukan para selebriti yang berjalan di atas karpet merah Emmy Awards yang digelar di Microsoft Theater, Los Angeles, California, Minggu (18/9/2016) waktu setempat. Siapa saja mereka?
1. Priyanka Chopra
Serba merah seolah menjadi konsep tampilan aktris Priyanka Chopra pada malam itu. Dengen mengenakan gaun merah yang berlipit di seluruh bagian depannya, wanita asal India itu melengkapi tampilannya dengan lipstik merah matte yang membentuk bibirnya.
2. Sofia Vergara
Mengenakan dress satu tali yang memiliki aksen manik-manik di bagian dadanya, bintang 'Modern Family' ini tampil dengan tatanan rambut yang diikat ke atas. Riasannya dibuat lebih natural namun tetap memancarkan aura keseksiannya dengan pulasan lipstik warna merah tua.
3. Amanda Peet
Bintang 'The Good Wife' ini mencuri perhatian lewat dress sequin nuansa hitam, silver, dan kuning. Rambutnya sengaja digerai dan makeupnya terlihat natural. Pulasan lipstik merah terang yang dikenakannya membuat penampilan aktris kelahiran 1972 itu terlihat lebih segar.
4. Abigail Spencer
Mendulang kesuksesan lewat serial 'Timeless', Abigail Spencer semakin menunjukkan eksistensinya dalam dunia hiburan. Hadir dalam balutan dress berenda yang bertumpuk di bagian dadanya, wanita 35 tahun ini tampak elegan dengan riasan alis yang simetris serta lipstik merah yang melukis bibir indahnya.
5. Rachel Smith
TV personaliti sekaligus Miss USA 2007 Rachel Smiths menarik perhatian lewat riasan wajahnya. Matanya dipulas eyeshadow dengan teknik smokey eyes serta lipstik merah tua yang senada dengan anting berukuran besar yang dikenakannya. (itn/itn)
1. Priyanka Chopra
![]() |
Serba merah seolah menjadi konsep tampilan aktris Priyanka Chopra pada malam itu. Dengen mengenakan gaun merah yang berlipit di seluruh bagian depannya, wanita asal India itu melengkapi tampilannya dengan lipstik merah matte yang membentuk bibirnya.
2. Sofia Vergara
![]() |
Mengenakan dress satu tali yang memiliki aksen manik-manik di bagian dadanya, bintang 'Modern Family' ini tampil dengan tatanan rambut yang diikat ke atas. Riasannya dibuat lebih natural namun tetap memancarkan aura keseksiannya dengan pulasan lipstik warna merah tua.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
![]() |
Bintang 'The Good Wife' ini mencuri perhatian lewat dress sequin nuansa hitam, silver, dan kuning. Rambutnya sengaja digerai dan makeupnya terlihat natural. Pulasan lipstik merah terang yang dikenakannya membuat penampilan aktris kelahiran 1972 itu terlihat lebih segar.
4. Abigail Spencer
![]() |
Mendulang kesuksesan lewat serial 'Timeless', Abigail Spencer semakin menunjukkan eksistensinya dalam dunia hiburan. Hadir dalam balutan dress berenda yang bertumpuk di bagian dadanya, wanita 35 tahun ini tampak elegan dengan riasan alis yang simetris serta lipstik merah yang melukis bibir indahnya.
5. Rachel Smith
![]() |
TV personaliti sekaligus Miss USA 2007 Rachel Smiths menarik perhatian lewat riasan wajahnya. Matanya dipulas eyeshadow dengan teknik smokey eyes serta lipstik merah tua yang senada dengan anting berukuran besar yang dikenakannya. (itn/itn)
Home & Living
Sekali Coba Susah Balik! Handuk Premium Ini Harus Kamu Punya, Cek Alasannya
Home & Living
Satu Set Alat Ini Memudahkan Pekerjaan Kamu! TEKIRO Socket Set Harus Kamu Miliki di Rumah
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Mengenal Lactic Acid, Bahan Skincare AHA yang Aman dan Lebih Ramah Kulit
Kenapa Ada Jerawat di Dagu? Pahami Penyebab hingga Cara Mengatasinya
Ini Tren Lipstik 2026 yang Patut Dicoba, Smoky Rose hingga Cherry Red
Putus dari Chris Martin, Dakota Johnson Disebut Kencan dengan Musisi Lebih Muda
Awal Tahun, Saatnya Berubah: 7 Resolusi Skincare 2026 yang Bikin Glowing
Most Popular
1
Hermes Birkin Dijual di Department Store, Tanda Pergeseran Dunia Luxury?
2
Ramalan Zodiak 5 Januari: Virgo Jangan Keras Kepala, Libra Kontrol Emosi
3
Potret Jisoo BLACKPINK Ultah, Traktir 103 Fans Makan Hingga Bagi-bagi iPhone
4
Desta Remake Foto Keluarga di Korea, Kompak Bareng Natasha Rizki & 3 Anak
5
8 Foto Pernikahan Putri Gordon Ramsay, Terungkap Pakai Gaun Pengantin Elie Saab
MOST COMMENTED
















































