Trik Unik Buat Rambut Mempesona Seperti Model Iklan
Kiki Oktaviani - wolipop
Selasa, 08 Sep 2015 15:45 WIB
Jakarta
-
Model dalam iklan tidak hanya tampil dengan kulit yang mulus, namun juga penampilan rambut yang mempesona. Untuk mendapatkan rambut ala model iklan tersebut ada tekniknya tersendiri. Uniknya, para hair stylist yang bekerja di balik layar iklan tersebut tidak menggunakan produk penataan rambut mahal, melainkan memanfaatkan produk sehari-hari yang bisa ditemukan di dapur atau kamar mandi Anda. Berikut ini beberapa trik unik menata rambut untuk model di iklan, seperti dikutip dari Marie Claire.
1. Sabun Batangan Sebagai Pengganti Pomade
Mara Roszak, Hairstylist dari L'Oreal Paris mengungkapkan bahwa ia pernah menggunakan sabun batangan ke rambut model ketika ia lupa membawa pomade. Mara pun berinisiatif menggunakan sabun batangan yang telah dibasahkan lalu ambil busanya dan aplikasikan ke rambut. "Hasilnya sama seperti menggunakan pomade yang memberikan tatanan rambut yang rapi," ujar Mara.
Baca Juga:50 Inspirasi Model Kebaya
2. Sabun Cuci Piring Untuk Menghilangkan Minyak di Rambut
Agar minyak di rambut hilang, Joel Warren, ahli pewarnaan rambut, mencuci rambut model saat iklan Garnier dengan sabun cuci piring. "Sabun cuci piring untuk menghilangkan penumpukan minyak pada rambut," katanya.
3. Plester Untuk Poni
Menata poni tidaklah mudah. Hairstylist, Ken Paves menggunakan plester ganda atau double tape yang ditempelkan di dahi untuk merekatkan helaian poni agar bentuknya tetap sempurna. "Saat kipas angin meniup, poni tetap pada tempatnya," ujar Ken.
4. Shaving Cream Untuk Buat Rambut Mohawk
Cara unik lainnya yang kerap diterapkan Ken pada rambut model saat pemotretan atau iklan adalah menggunakan shaving cream atau krim pencukur. Krim tersebut dioleskan pada rambut untuk mendirikan rambut dan menciptakan tatan rambut mohawk.
(kik/kik)
1. Sabun Batangan Sebagai Pengganti Pomade
Mara Roszak, Hairstylist dari L'Oreal Paris mengungkapkan bahwa ia pernah menggunakan sabun batangan ke rambut model ketika ia lupa membawa pomade. Mara pun berinisiatif menggunakan sabun batangan yang telah dibasahkan lalu ambil busanya dan aplikasikan ke rambut. "Hasilnya sama seperti menggunakan pomade yang memberikan tatanan rambut yang rapi," ujar Mara.
Baca Juga:50 Inspirasi Model Kebaya
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Agar minyak di rambut hilang, Joel Warren, ahli pewarnaan rambut, mencuci rambut model saat iklan Garnier dengan sabun cuci piring. "Sabun cuci piring untuk menghilangkan penumpukan minyak pada rambut," katanya.
3. Plester Untuk Poni
Menata poni tidaklah mudah. Hairstylist, Ken Paves menggunakan plester ganda atau double tape yang ditempelkan di dahi untuk merekatkan helaian poni agar bentuknya tetap sempurna. "Saat kipas angin meniup, poni tetap pada tempatnya," ujar Ken.
4. Shaving Cream Untuk Buat Rambut Mohawk
Cara unik lainnya yang kerap diterapkan Ken pada rambut model saat pemotretan atau iklan adalah menggunakan shaving cream atau krim pencukur. Krim tersebut dioleskan pada rambut untuk mendirikan rambut dan menciptakan tatan rambut mohawk.
(kik/kik)
Fashion
Ingin Tampil Feminin dan Lebih Stylish dengan Bawahan Rok? Cek Koleksi Menariknya di Sini!
Fashion
Pilihan Aksesori Simpel yang Bikin Gaya Kamu Terlihat Lebih Keren
Fashion
Cari Dompet Kulit Awet Biar Bisa Dipakai Lama? Produk dari ROUNN Ini Bisa Jadi Jawabannya
Health & Beauty
Dua Serum PDRN Favorit Banyak Orang, Fokus Regenerasi dan Hidrasi Kulit!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Mengenal Resting Rich Face, Tren Makeup Natural yang Lagi Viral
Niat Cantik Berujung Maut, Ibu 2 Anak Meninggal Usai Oplas Bokong & Perut
Era Glitchy Glam 2026, Saat Kecantikan Tidak Sempurna Justru Jadi Tren
Mengenal Lactic Acid, Bahan Skincare AHA yang Aman dan Lebih Ramah Kulit
Kenapa Ada Jerawat di Dagu? Pahami Penyebab hingga Cara Mengatasinya
Most Popular
1
8 Foto Bridesmaid Proposal Ranty Maria, Cantik Pancarkan Aura Calon Manten
2
Ramalan Zodiak Gemini 2026: Hidup Berubah, Cinta Datang di Waktu Tak Terduga
3
Operasi Penangkapan Presiden Venezuela Bikin Seleb Dunia Terjebak di Karibia
4
Deretan Perhiasan Mewah di Karpet Merah Critics' Choice Awards 2026
5
Ramalan Zodiak 6 Januari: Capricorn Banyak Uang, Aquarius Tak Perlu Gengsi
MOST COMMENTED











































