Merawat Kecantikan, Jourdan Dunn Perlu 1 Jam untuk Bersihkan Wajah
Hestianingsih - wolipop
Senin, 22 Jun 2015 08:05 WIB
Jakarta
-
Baca Juga: 50 Inspirasi Baju Lebaran 2015
Menurutnya masker tisu sangat baik digunakan saat dalam penerbangan jauh atau sebelum pergi tidur. Produk perawatan yang cukup terkenal di Korea Selatan itu membuat wajah Jourdan lebih halus dan segar ketika bangun di keesokan paginya. Sayangnya, ibu satu anak ini tidak menjelaskan lebih detail tentang ritual kecantikan yang memakan waktu lama itu.
Berbeda dengan perawatan kecantikan, gaya busana Jourdan justru tak serumit yang dibayangkan. Untuk urusan belanja pakaian misalnya, wanita yang pernah masuk dalam daftar model berpenghasilan tertinggi versi majalah Forbes ini lebih memilih online shop ketimbang toko high street maupun butik desainer.
"Aku suka belanja online, sebenarnya itu sudah menjadi kebiasaan. Aku suka Brown dan Net-A-Porter, jadi aku membeli barang-barang fashion high-end dari sana. Tapi aku juga suka Topshop dan Nasty Gal," pungkasnya.
(hst/fer)
Perawatan kulit sepertinya menjadi hal utama bagi model Victoria's Secret, Jourdan Dunn. Wanita berusia 24 tahun ini mengaku punya ritual kecantikan khusus yang memerlukan waktu cukup lama.
Model asal Inggris ini mengatakan ia perlu waktu sekitar satu jam setiap harinya, hanya untuk membersihkan wajah. Apa saja yang dilakukan Jourdan untuk merawat kulitnya?
"Setiap pagi dan malam hari aku akan menyisihkan waktu, sekitar satu setengah jam untuk merawat kulitku. Aku sangat suka memakai masker tisu yang kualitasnya bagus," ujarnya, seperti dikutip dari Female First.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Menurutnya masker tisu sangat baik digunakan saat dalam penerbangan jauh atau sebelum pergi tidur. Produk perawatan yang cukup terkenal di Korea Selatan itu membuat wajah Jourdan lebih halus dan segar ketika bangun di keesokan paginya. Sayangnya, ibu satu anak ini tidak menjelaskan lebih detail tentang ritual kecantikan yang memakan waktu lama itu.
Berbeda dengan perawatan kecantikan, gaya busana Jourdan justru tak serumit yang dibayangkan. Untuk urusan belanja pakaian misalnya, wanita yang pernah masuk dalam daftar model berpenghasilan tertinggi versi majalah Forbes ini lebih memilih online shop ketimbang toko high street maupun butik desainer.
"Aku suka belanja online, sebenarnya itu sudah menjadi kebiasaan. Aku suka Brown dan Net-A-Porter, jadi aku membeli barang-barang fashion high-end dari sana. Tapi aku juga suka Topshop dan Nasty Gal," pungkasnya.
(hst/fer)
Hobi dan Mainan
Menariknya Iron Man Mark 39, Action Figure Resmi Marvel yang Mudah Dirakit dan Siap Pajang
Kesehatan
Sering Pegal & Kaku Saat Kerja? Lenovo Massage Gun 8 Kepala Ini Jadi Andalan Kaum Jompo
Kesehatan
Solusi Teeth Whitening Tanpa Ribet ke Klinik! Dengan PUTIH Wireless Whitening Light
Hobi dan Mainan
ORCA MAGMA01 vs Donner DAG-1CE: Gitar Ringkas atau Full Size, Mana Lebih Pas?
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Halo Lip, Tren Makeup 2026 yang Memberi Efek Bibir Penuh Alami
Angular Bob Jadi Tren Lagi, Bob Tajam ala Victoria Beckham Kembali Populer
Jerawat Tak Kunjung Hilang? Coba 7 Rangkaian Skincare Ini
Tren Rambut 2026: Baby Bob, Model Bob Pendek yang Cocok untuk Rambut Keriting
Cara Menghilangkan Jerawat: Lakukan 3 Resolusi Kecantikan Ini di 2026
Most Popular
1
Ramalan Zodiak 11 Januari: Taurus Rintangan Menghadang, Gemini Terus Maju
2
Sudah Bisa Pre-Order! 10 Brand Lokal Rilis Koleksi Baju Lebaran 2026
3
Meghan Trainor Tanggapi Sindiran Ashley Tisdale soal Geng Ibu-ibu Toxic
4
Foto: Gaya Denada Sambut 2026, Seksi Pakai Gaun Menerawang
5
Mantan Desainer Marni Pindah ke GU Uniqlo, Siap Rancang Fashion Ramah Kantong
MOST COMMENTED











































