Jaga Kebugaran Tubuh, Jessica Simpson Pilih Jalan Sehat Tiap Hari
Hestianingsih - wolipop
Kamis, 03 Des 2015 17:30 WIB
Jakarta
-
Ada banyak cara bisa dilakukan untuk menjaga kebugaran tubuh, bahkan dengan metode yang paling sederhana sekalipun, seperti berjalan. Itulah yang rutin dilakukan Jessica Simpson.
Penyanyi yang alih profesi menjadi pebisnis ini selalu menyempatkan untuk beraktivitas fisik setiap hari bersama sang suami, Eric Johnson dan kedua anaknya. Apa yang jadi rutinitas wanita berusia 35 tahun ini? Yaitu jalan atau hiking.
"Saya berjalan 3 mil (4,8 km) per hari. Eric dan saya suka membawa anak-anak untuk berjalan-jalan di sekitar rumah, berkejar-kejaran di pekarangan sudah merupakan bentuk olahraga," ujar Jessica, seperti dikutip dari Female First.
Baca Juga: 50 Foto Before-After Selebriti yang Operasi Plastik
Jessica meyakini bahwa menjaga kesehatan dan fitnes menjadi faktor yang penting dalam kehidupannya setelah menjadi seorang ibu. Fitnes, terutama, merupakan prioritas dalam hidupnya.
Perhatiannya terhadap aktivitas fisik juga dituangkan Jessica dalam bisnisnya. Belum lama ini, mantan istri Nick Lachey itu meluncurkan busana olahraga yang diberi nama The Warm Up.
Brand ini merupakan bagian dari lini busana utamanya, Jessica Simpson. The Warm Up ditujukan bagi para wanita penyuka olahraga yang tetap ingin tampil stylish dan percaya diri.
"Gaya hidup wanita yang sibuk bisa membuat kita harus segera berpindah dari gym ke acara makan siang, jadi gaya busananya harus manis dan versatile, tapi juga fungsional untuk ilahraga. Begitulah para wanita berpakaian sekarang ini," tuturnya.
(hst/hst)
Penyanyi yang alih profesi menjadi pebisnis ini selalu menyempatkan untuk beraktivitas fisik setiap hari bersama sang suami, Eric Johnson dan kedua anaknya. Apa yang jadi rutinitas wanita berusia 35 tahun ini? Yaitu jalan atau hiking.
"Saya berjalan 3 mil (4,8 km) per hari. Eric dan saya suka membawa anak-anak untuk berjalan-jalan di sekitar rumah, berkejar-kejaran di pekarangan sudah merupakan bentuk olahraga," ujar Jessica, seperti dikutip dari Female First.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Jessica meyakini bahwa menjaga kesehatan dan fitnes menjadi faktor yang penting dalam kehidupannya setelah menjadi seorang ibu. Fitnes, terutama, merupakan prioritas dalam hidupnya.
Perhatiannya terhadap aktivitas fisik juga dituangkan Jessica dalam bisnisnya. Belum lama ini, mantan istri Nick Lachey itu meluncurkan busana olahraga yang diberi nama The Warm Up.
Brand ini merupakan bagian dari lini busana utamanya, Jessica Simpson. The Warm Up ditujukan bagi para wanita penyuka olahraga yang tetap ingin tampil stylish dan percaya diri.
"Gaya hidup wanita yang sibuk bisa membuat kita harus segera berpindah dari gym ke acara makan siang, jadi gaya busananya harus manis dan versatile, tapi juga fungsional untuk ilahraga. Begitulah para wanita berpakaian sekarang ini," tuturnya.
(hst/hst)
Fashion
Ingin Tampil Feminin dan Lebih Stylish dengan Bawahan Rok? Cek Koleksi Menariknya di Sini!
Fashion
Pilihan Aksesori Simpel yang Bikin Gaya Kamu Terlihat Lebih Keren
Fashion
Cari Dompet Kulit Awet Biar Bisa Dipakai Lama? Produk dari ROUNN Ini Bisa Jadi Jawabannya
Health & Beauty
Dua Serum PDRN Favorit Banyak Orang, Fokus Regenerasi dan Hidrasi Kulit!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
5 Minuman yang Baik untuk Kesehatan Pencernaan, Atasi Perut Kembung
5 Makanan Terbaik untuk Buka Puasa Diet IF, Kenyang Lebih Lama dan BB Turun
Tak Hanya Minyak Berlebih, Ini Penyebab Jerawat di Wajah
Kenali Jenis-Jenis Jerawat dan Cara Merawatnya dengan Tepat
Tren 'Ozempic Body' Makin Ekstrem, Kini Beralih ke Pengangkatan Tulang Rusuk
Most Popular
1
Potret George Clooney dan Istri yang Kini Jadi WN Prancis, Disindir Trump
2
7 Foto Mesra Manohara Dengan Pacar Baru YouTuber Asal Denmark
3
5 Minuman yang Baik untuk Kesehatan Pencernaan, Atasi Perut Kembung
4
6 Artis Libur Tahun Baru 2026 ke Luar Negeri Bareng Pacar, Makin Lengket
5
Ramalan Zodiak Pisces 2026: Kesempatan Emas Terbuka, Jangan Salah Langkah
MOST COMMENTED











































