Vans Akan Rilis Koleksi Sneakers Terbaru Bertema Harry Potter
Alissa Safiera - wolipop
Selasa, 23 Apr 2019 08:49 WIB
Jakarta
-
Setelah Toy Story, Star Wars, David Bowie, merek sepatu Vans kembali mengumumkan kolaborasi terbarunya. Kali ini, Vans akan menyuguhkan koleksi bagi pecinta Harry Potter.
Koleksi ini diumumkan Vans melalui media sosialnya. Belum ada penampakan sepatu yang terlihat namun sepertinya akan hadir lambang-lambang asrama Hogwarts seperti Gryffindor, Slytherin, Ravenclaw, dan Hufflepuff.
"Something magical coming soon: vans.com/harrypotter," tulis akun Instagram Vans dengan visualisasi garis berwarna-warni.
Entah akan seperti apa penampakan sneakers Vans x Harry Potter. Namun yang pasti, penggemar kedua brand sudah sangat tak sabar untuk mendapatkannya.
"Ummm I'm a @VANS_66 collector and a huge Harry Potter fan so this collab is going to be epic! #HarryPotter #vans #vanslife," ujar salah satu netizen.
"VANS IS ABOUT TO DROP A HARRY POTTER COLLAB AND IM HERE FOR ITTTT!!!!" lanjut yang lain.
Sebelum Harry Potter, Vans sebelumnya sudah membuat koleksi edisi terbatas dengan berbagai tema karakter lainnya. Vans pernah membuat koleksi bertema Peanuts, Toy Story, Mario Bross, Star Wars, The Beatles, Disney hingga Marvel. (asf/asf)
Koleksi ini diumumkan Vans melalui media sosialnya. Belum ada penampakan sepatu yang terlihat namun sepertinya akan hadir lambang-lambang asrama Hogwarts seperti Gryffindor, Slytherin, Ravenclaw, dan Hufflepuff.
"Something magical coming soon: vans.com/harrypotter," tulis akun Instagram Vans dengan visualisasi garis berwarna-warni.
Entah akan seperti apa penampakan sneakers Vans x Harry Potter. Namun yang pasti, penggemar kedua brand sudah sangat tak sabar untuk mendapatkannya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"VANS IS ABOUT TO DROP A HARRY POTTER COLLAB AND IM HERE FOR ITTTT!!!!" lanjut yang lain.
Sebelum Harry Potter, Vans sebelumnya sudah membuat koleksi edisi terbatas dengan berbagai tema karakter lainnya. Vans pernah membuat koleksi bertema Peanuts, Toy Story, Mario Bross, Star Wars, The Beatles, Disney hingga Marvel. (asf/asf)
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Hobbies & Activities
Main Badminton Lebih Stabil, Ini Rekomendasi 3 Shuttlecock yang Nyaman Dipakai Latihan Rutin
Hobbies & Activities
American Tourister Argyle Cabin 20 Inch jadi Solusi Ringkas dan Aman untuk Travel Singkat
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Rihanna Gandeng Anak Elon Musk Jadi Model Lingerie untuk Koleksi Valentine
Tas Belanja Kanvas Ini Jadi Rebutan Dunia, Ada yang Dijual Rp 160 Juta
Jaket Nicolas Maduro saat Ditangkap Jadi Sorotan, Viral Diburu Netizen
Deretan Perhiasan Mewah di Karpet Merah Critics' Choice Awards 2026
5 Tren Sepatu 2026 yang Bakal Booming, Terinspirasi Runway Dunia
Most Popular
1
Jessie Buckley Ungkap Alasan Suami Tak Pernah Menemaninya di Karpet Merah
2
Istri Ceraikan Suami Usai Lihat Bukti Perselingkuhan Dari Promosi di TikTok
3
Bocoran Film Jun Ji Hyun & Ji Chang Wook, Lawan Teror Zombie di Colony
4
Ramalan Zodiak Sagitarius 2026: Jodoh Datang di Waktu Tepat, Karier Melompat
5
Potret Menyentuh Pengantin Wanita yang Tampil Botak di Hari Pernikahan
MOST COMMENTED











































