Foto: OOTD Bunga Citra Lestari yang Mencuri Perhatian
Daniel Ngantung - wolipop
Selasa, 18 Apr 2017 17:19 WIB
Jakarta
-
Penampilan adalah segalanya bagi aktris dan penyanyi BCL alias Bunga Citra Lestari. Tidak heran jika ia selalu tampil maksimal di segala kesempatan. Tak hanya saat naik pentas, tapi juga dalam kesehariannya.
"Untuk busana, kenyamanan jadi prioritasku," kata BCL dalam sebuah kesempatan beberapa waktu lalu. BCL juga mengaku senang mengeksplorasi gaya baru. Baginya, fashion adalah ungkapan ekspresi diri.
Tengok saja foto-foto OOTD (outfit of the day) BCL yang ada di Instagram. Berikut ini beberapa yang terbaik di antaranya:
1. Gaun Dramatis
Saat tampil di panggung, BCL memastikan busana yang membungkus tubuhnya itu cukup mengalihkan perhatian. Seperti gaun rancangan Adrian Gan yang dipakai BCL November lalu. Gaun berwarna silver itu hadir dengan sulaman bermotif Yunani dan kerah tinggi yang dramatis.
2. Warna Bold
"Kalau warna, aku suka yang bold atau mencolok," ungkap BCL. Gaun Gucci yang dipakai ini adalah buktinya. Gaun hitam dengan detail pita kuning itu dihiasi motif floral dalam warna yang mencolok.
3. Layering
Busana berlapis atau layering menjadi tema gaya BCL saat berlibur di New York. Tampak ibu satu anak ini mengenakan sweater turtle-neck hijau lumut longgar sebagai luaran dalaman hitam lengan panjang. Ia lalu memadukannya dengan rok mini monokromatik bermotif gelombang dan high-knee bots kulit. Tidak ketinggalan tas merah menyala.
4. Matching
Sesekali istri aktor Ashraf Sinclair bergaya kompak dengan sang buah hati. So cute!
5. Work-out
Ketika berolahraga pun, BCL tetap tampil maksimal. Tengok gayanya saat berlari di Sydney. Ia mencuri perhatian dengan pakaian olahraga serba hitam nan seksi dipadu dengan sepatu pink yang mencolok.
(dtg/dtg)
"Untuk busana, kenyamanan jadi prioritasku," kata BCL dalam sebuah kesempatan beberapa waktu lalu. BCL juga mengaku senang mengeksplorasi gaya baru. Baginya, fashion adalah ungkapan ekspresi diri.
Tengok saja foto-foto OOTD (outfit of the day) BCL yang ada di Instagram. Berikut ini beberapa yang terbaik di antaranya:
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Saat tampil di panggung, BCL memastikan busana yang membungkus tubuhnya itu cukup mengalihkan perhatian. Seperti gaun rancangan Adrian Gan yang dipakai BCL November lalu. Gaun berwarna silver itu hadir dengan sulaman bermotif Yunani dan kerah tinggi yang dramatis.
2. Warna Bold
"Kalau warna, aku suka yang bold atau mencolok," ungkap BCL. Gaun Gucci yang dipakai ini adalah buktinya. Gaun hitam dengan detail pita kuning itu dihiasi motif floral dalam warna yang mencolok.
3. Layering
Busana berlapis atau layering menjadi tema gaya BCL saat berlibur di New York. Tampak ibu satu anak ini mengenakan sweater turtle-neck hijau lumut longgar sebagai luaran dalaman hitam lengan panjang. Ia lalu memadukannya dengan rok mini monokromatik bermotif gelombang dan high-knee bots kulit. Tidak ketinggalan tas merah menyala.
4. Matching
Sesekali istri aktor Ashraf Sinclair bergaya kompak dengan sang buah hati. So cute!
5. Work-out
Ketika berolahraga pun, BCL tetap tampil maksimal. Tengok gayanya saat berlari di Sydney. Ia mencuri perhatian dengan pakaian olahraga serba hitam nan seksi dipadu dengan sepatu pink yang mencolok.
(dtg/dtg)
Home & Living
Sekali Coba Susah Balik! Handuk Premium Ini Harus Kamu Punya, Cek Alasannya
Home & Living
Satu Set Alat Ini Memudahkan Pekerjaan Kamu! TEKIRO Socket Set Harus Kamu Miliki di Rumah
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Hermes Birkin Dijual di Department Store, Tanda Pergeseran Dunia Luxury?
130 Tahun Monogram Louis Vuitton: Sejarah, Inovasi, dan Warisan Abadi
Brand Fashion Favorit Kate Middleton Terancam Bangkrut
Makna Mendalam di Balik Baju Istri Zohran Mamdani saat Inaugurasi
Tren Fashion 2026 dari Pinterest, Minimalism Out, Gaya Dramatis Mendominasi
Most Popular
1
Rebutan Uang Duka, Konflik Menantu dan Mertua Berujung Tragis
2
Potret Cilia Flores, Istri Presiden Venezuela Maduro yang Ikut Ditangkap AS
3
Kisah Cinta Viral: Wanita 50 Tahun Nikahi Pria 23 Tahun, Kenalan dari TikTok
4
Tipe Balas Chat Berdasarkan Zodiak: Aries Gercep, Ada yang Hilang Berhari-hari
5
Ramalan Zodiak 5 Januari: Capricorn Lebih Mandiri, Pisces Jangan Egois
MOST COMMENTED











































