Blake Lively Pakai Perhiasan Rp 59 Juta Untuk ke Pantai
Dalam fotonya, Blake memakai busana yang semurna untuk kencan malam di pantai. Bralette putih berbahan lace yang romantis dengan rok flowy high-waisted dan tentunya rambut bergelombangnya yang selalu indah.
Blake juga menghiasi penampilannya dengan koleksi perhiasan, walau ke pantai sekalipun. Di antara bunga anggrek ungu yang ia kalungkan di leher, terlihat kalung emas panjang dan juga anting hoop emas.
Walau simpel, namun perhiasannya ternyata tak murah. Ia memakai anting dari Jacquie Aiche, yang sepasangnya dibanderol dengan harga US$ 2.750 atau sekitar Rp 36,5 jutaan. Tak ketinggalan kalung berlayer dari Jennifer Meyer yang datang dengan harga US$ 1.725 atau Rp 23 jutaan.
Memiliki selera perhiasan mewah rasanya sudah begitu melekat dengan sosok Blake Lively. Peka lalu, ia juga menarik perhatian dengan memakai cincin US$ 950 atau Rp 12,6 jutaan bertuliskan 'Mrs. R' dari Alison Lou.
Paint party at my favorite gallery... 🎨 @ashleylongshoreart thank you for having me.
A post shared by Blake Lively (@blakelively) on Apr 7, 2017 at 1:56pm PDT
(asf/asf)
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Hobbies & Activities
Main Badminton Lebih Stabil, Ini Rekomendasi 3 Shuttlecock yang Nyaman Dipakai Latihan Rutin
Hobbies & Activities
American Tourister Argyle Cabin 20 Inch jadi Solusi Ringkas dan Aman untuk Travel Singkat
Jaket Nicolas Maduro saat Ditangkap Jadi Sorotan, Viral Diburu Netizen
Deretan Perhiasan Mewah di Karpet Merah Critics' Choice Awards 2026
5 Tren Sepatu 2026 yang Bakal Booming, Terinspirasi Runway Dunia
Kontroversi Boots Rama Duwaji di Pelantikan Mamdani, Dianggap Terlalu Mewah
Hermes Birkin Dijual di Department Store, Tanda Pergeseran Dunia Luxury?
Gaya Ranty Maria di Pas Foto Nikah, Tampil Natural Nyaris Tanpa Makeup
Jaket Nicolas Maduro saat Ditangkap Jadi Sorotan, Viral Diburu Netizen
8 Pemotretan Terbaru Audi Marissa Bareng Putranya, Anthony Xie Tak Ikut
Cara Menghilangkan Jerawat: Lakukan 3 Resolusi Kecantikan Ini di 2026











































