Fakta Mengejutkan Gigi & Bella Hadid yang Sebelumnya Tidak Diketahui
Kiki Oktaviani - wolipop
Selasa, 24 Jan 2017 09:35 WIB
Jakarta
-
Gigi dan Bella Hadid menjadi kakak-beradik yang kini memiliki nama besar di dunia fashion. Duo saudari tersebut selalu lalu-lalang dalam fashion show high-end dan menjadi model untuk sampul majalah sekelas Vogue. Tapi mungkin tidak semua orang tahu tentang Hadid bersaudari ini. Inilah fakta-fakta mengejutkan dari Gigi dan Bella.
1. Nama Mereka Bukan Gigi dan Bella
Nama asli Gigi adalah Jelena Noura Hadid. Sementara Bella lahir dengan nama Isabella Khair Hadid. Pelafalan nama depan mereka yang disingkat menjadi Gigi (yang dibaca Jiji) diambil dari Jelena dan Bella yang disingkat dari Isabella.
2. Bella Atlet Kuda
Saat remaja, Bella merupakan atlet kuda yang selalu mendapatkan juara nasional. Ia telah dipersiapkan untuk mengikuti kejuaran olahraga Olimpiade 2016 silam. Tapi sayangnya, cita-citanya tersebut gagal akibat penyakit yang diderita Bella. Ia mengidap penyakit Lyme yang membuat tubuhnya menjadi lemah dan kurus. Ia banting setir menjadi model mengikuti jejak kakaknya.
3. Cita-cita Gigi Sebagai Ahli Forensik
Ada cita-cita terpendam Gigi hadid. Ia ingin menjadi ahli forensi. Tak heran ketika melanjutkan kuliah Gigi mengambil psikologi kriminal. Namun kuliahnya ditunda demi mengejar karienya di dunia modelling.
4. Terkoneksi dengan Jenner Bersaudari
Hadid bersaudari dan Jenner bersaudari memang berteman baik. Namun ada cerita seru di balik mereka. Ayah tiri Gigi dan Bella adalah musis David Foster yang dulunya sempat menikah dengan Linda Thompson. Ayah Kendall dan Kylie, Bruce 'Caitlyn' Jenner merupakan mantan suami dari Linda. Bruce menikahi Lindah sebelum ia bertemu dengan ibu Kendall dan Kylie, Kris Jenner. (kik/kik)
1. Nama Mereka Bukan Gigi dan Bella
Nama asli Gigi adalah Jelena Noura Hadid. Sementara Bella lahir dengan nama Isabella Khair Hadid. Pelafalan nama depan mereka yang disingkat menjadi Gigi (yang dibaca Jiji) diambil dari Jelena dan Bella yang disingkat dari Isabella.
2. Bella Atlet Kuda
Saat remaja, Bella merupakan atlet kuda yang selalu mendapatkan juara nasional. Ia telah dipersiapkan untuk mengikuti kejuaran olahraga Olimpiade 2016 silam. Tapi sayangnya, cita-citanya tersebut gagal akibat penyakit yang diderita Bella. Ia mengidap penyakit Lyme yang membuat tubuhnya menjadi lemah dan kurus. Ia banting setir menjadi model mengikuti jejak kakaknya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Ada cita-cita terpendam Gigi hadid. Ia ingin menjadi ahli forensi. Tak heran ketika melanjutkan kuliah Gigi mengambil psikologi kriminal. Namun kuliahnya ditunda demi mengejar karienya di dunia modelling.
4. Terkoneksi dengan Jenner Bersaudari
Hadid bersaudari dan Jenner bersaudari memang berteman baik. Namun ada cerita seru di balik mereka. Ayah tiri Gigi dan Bella adalah musis David Foster yang dulunya sempat menikah dengan Linda Thompson. Ayah Kendall dan Kylie, Bruce 'Caitlyn' Jenner merupakan mantan suami dari Linda. Bruce menikahi Lindah sebelum ia bertemu dengan ibu Kendall dan Kylie, Kris Jenner. (kik/kik)
Home & Living
Pandaoma Mesin Cuci Mini Portable, Solusi Cuci Praktis buat Hidup yang Lebih Ringkas!
Olahraga
Cukup Satu Alat! Latihan Lebih Variatif di Rumah dengan B-STRONG BS-10 yang Adjustable dan Multifungsi
Perawatan dan Kecantikan
Rahasia Rambut Lembut & Berkilau dengan Perawatan Premium dari Jepang!
Perawatan dan Kecantikan
Airbot Aria HyperStyler, Satu Alat, Banyak Gaya Rambut Tanpa Ribet!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Demi Totalitas Akting, Kate Hudson Rela Nggak Skincare-an dan Naik BB 7 Kg
Rihanna Gandeng Anak Elon Musk Jadi Model Lingerie untuk Koleksi Valentine
Tas Belanja Kanvas Ini Jadi Rebutan Dunia, Ada yang Dijual Rp 160 Juta
Jaket Nicolas Maduro saat Ditangkap Jadi Sorotan, Viral Diburu Netizen
Deretan Perhiasan Mewah di Karpet Merah Critics' Choice Awards 2026
Most Popular
1
7 Potret Siraman Anak Tommy Soeharto, Tata Cahyani Curi Atensi Berkebaya Floral
2
Foto: Transformasi Bradley Cooper Jadi Lebih Muda, Bikin Pangling Dikira Oplas
3
Most Popular: Viral Pengantin Paling Tak Bahagia, Muka Suram di Pernikahan
4
Ramalan Shio 2026
Rezeki Mengalir Deras! 5 Shio Paling Beruntung di Tahun 2026
5
Viral 'Poverty Challenge' Bikin Murka, Pamer Mi Instan di Atas Ferrari
MOST COMMENTED











































