Dulu Identik Gay, Kini Sapu Tangan di Celana Dipopulerkan David Beckham
Salah satu pria terseksi dan stylish idaman wanita, David Beckham baru saja tiba di London dari perjalannya ke Brazil. Dan bukannya tampil kusut karena jetlag, mantan pemain bola ini justru tampil segar dan tampan seperti biasanya.
Beckham saat itu tampil dengan padu padan serba hitam yang manly. Ia mengenakan T-shirt hitam dan jeans, kemudian menambahkan jaket kulit, topi dan aviator hitam dari Ray Ban Clubmasters. Sepatu boot coklat kulit serta belt dan ransel yang senada melengkapi gaya travelingnya kali ini.
Selain beberapa padanan tadi, ayah empat anak itu menciptakan tren baru bagi para pria. Yaitu menyelipkan sapu tangan bermotif plaid di kantung belakang celana jeansnya. Dulunya, tren aksesori ini mungkin sering diidentikkan dengan pria gay flamboyan sebagai identitas orientasi seksual selain anting di kuping kiri. Namun ketika dipakai Beckham, tren ini tampak lebih maskulin, dan sepertinya akan banyak diikuti para pria masa kini.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sebagai seorang pria, Beckham memang memiliki pesonanya sendiri dan juga ikon mode para pria masa kini. Hal itupun diakui oleh desainer Tommy Hilfiger yang menyebutnya dirinya 'model underwear abad ini.' "Kita semua berharap bisa tampil seperti seorang David Beckham. Dia adalah magnet," ujar Tommy kepada TMZ yang dikutip Daily Mail.
(asf/fer)
Kesehatan
Suplemen Harian Jaga Imun Tubuh di Tengah Aktivitas Padat! Review Swisse Ultiboost Vitamin C 1000mg
Pakaian Pria
Corduroy Jacket Jadi Outer Andalan Cowok yang Ingin Tampilan Casual Modern
Pakaian Pria
Raw Denim Bukan Cuma Tren Musiman! Investasi Celana yang Makin Lama Makin Bagus
Home & Living
Pandaoma Mesin Cuci Mini Portable, Solusi Cuci Praktis buat Hidup yang Lebih Ringkas!
Demi Totalitas Akting, Kate Hudson Rela Nggak Skincare-an dan Naik BB 7 Kg
Rihanna Gandeng Anak Elon Musk Jadi Model Lingerie untuk Koleksi Valentine
Tas Belanja Kanvas Ini Jadi Rebutan Dunia, Ada yang Dijual Rp 160 Juta
Jaket Nicolas Maduro saat Ditangkap Jadi Sorotan, Viral Diburu Netizen
Deretan Perhiasan Mewah di Karpet Merah Critics' Choice Awards 2026
7 Potret Siraman Anak Tommy Soeharto, Tata Cahyani Curi Atensi Berkebaya Floral
Foto: Transformasi Bradley Cooper Jadi Lebih Muda, Bikin Pangling Dikira Oplas
Most Popular: Viral Pengantin Paling Tak Bahagia, Muka Suram di Pernikahan
Ramalan Shio 2026
Rezeki Mengalir Deras! 5 Shio Paling Beruntung di Tahun 2026











































