Ternyata Ini Arti Emoji Mata Memelas Berkaca-kaca yang Sering Disalahartikan
Emoji telah menjadi bagian dari keseharian kita. Emotikon itu sering dipakai untuk mewakili perasaan atau menekankan emosi ketika mengirim pesan. Kini berbagai macam emoji bisa ditemukan hingga terkadang membuat bingung untuk memilih yang mana. Tak jarang pula orang sering salah paham dengan arti sebenarnya.
Baru-baru ini emoji mata memelas berkaca-kaca adalah salah satu simbol baru yang sedang difavoritkan. Emoji tersebut banyak digunakan saat berbagi pesan atau menulis di media sosial. Kebanyakan orang memakainya untuk memberikan impresi memohon atau terkadang kasihan.
Tak jarang emoji wajah dengan mata bulat itu diselipkan untuk memberikan kesan imut atau lugu. Tapi ternyata arti emoji mata memelas berkaca-kaca bukan itu.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
arti emoji Foto: Internet |
Keith Broni selaku Ketua Emoji di Emojipedia mengakui bahwa emoji yang jadi populer tahun lalu karena Twitter itu sering salah diartikan sebagai simbol malu. Padahal menurutnya 'Pleading face emoji' menyimpan makna yang berbeda dari yang orang-orang pikirkan.
Emoticon yang terlihat menggemaskan tersebut lebih diasosiasikan dengan simping (bucin) atau sesuatu yang lebih sensual. Emoji mata memelas bahkan bisa diartikan adalah simbol untuk meminta seks.
"''Simping' bisa dianggap cukup menggelikan, karena afeksi atau keinginan tersebut diekspresikan hampir selalu tidak berbalas berdasarkan definisi dan itu punya konotasi ingin/putus asa yang bisa dideksripsikan secara NSFW (Not Safe For Work atau sensual)," tutur Keith.
Jadi sekarang sudah tahu kan arti emoji mata memelas berkaca-kaca?
(ami/ami)
Pakaian Wanita
Bosan Pakai Outfit Itu-Itu Saja? Pilihan Blazer Ini Bikin Tampilan Kamu Langsung On Point!
Pakaian Pria
Bowtie Hitam atau Dasi Motif? Cara Aman Tampil Rapi di Acara Penting
Pakaian Wanita
Cari Jeans yang Nyaman dan Tetap Keren? Pilih Jeans Ini Untuk Tampil Percaya Diri di 2026!
Pakaian Pria
Investment Piece Under 500K! Rekomendasi Ikat Pinggang Pria yang Bikin Celana Lebih Rapi & Proporsional
Viral 'Poverty Challenge' Bikin Murka, Pamer Mi Instan di Atas Ferrari
Sinopsis 47 Meters Down: Uncaged di Bioskop Trans TV Hari Ini
5 Drama Korea Romantis CEO Tampan Terbaru yang Bikin Baper
Kendall Jenner Geram Dituding Operasi Plastik, Tegaskan Wajahnya Alami
Penampilan Terbaru Zheng Shuang, Aktris China yang Diboikot karena Sewa Rahim
Viral 'Poverty Challenge' Bikin Murka, Pamer Mi Instan di Atas Ferrari
Ramalan Shio 2026
Rezeki Mengalir Deras! 5 Shio Paling Beruntung di Tahun 2026
60 Ucapan Terima Kasih untuk Mengapresiasi Diri Sendiri, Menguatkan Hati
Halo Lip, Tren Makeup 2026 yang Memberi Efek Bibir Penuh Alami












































arti emoji Foto: Internet