Laporan dari Seoul
Sandara Park Bicara Soal Tekanan Tampil Cantik Hingga Rahasia Awet Muda
Rahmi Anjani - wolipop
Kamis, 30 Agu 2018 15:06 WIB
Seoul
-
Sandara Park dikenal dengan imej 'baby face' atau berwajah awet muda. Ia pun menjadi salah satu ikon kecantikan Korea Selatan yang diidolakan banyak pria juga wanita. Sebagai selebriti yang dikenal cantik dan juga membawakan program kecantikan, Sandara pun pernah merasa harus tampil selalu sempurna. Namun wanita 33 tahun tersebut mengaku kini sudah tidak demikian.
Sebagai selebriti yang menarik perhatian banyak mata, wajar jika Sandara Park ingin selalu cantik di manapun berada. Untuk itu, ia sempat merasakan tekanan untuk selalu tampil cantik dengan makeup bahkan saat sedang tidak syuting. Karenanya, Sandara Park dulu sering mengunjungi salon kecantikan di pagi hari sebelum memulai aktivitas.
"Sejak debut aku memang merasa ada tekanan untuk selalu pakai makeup/ Walaupun tidak sedang syuting aku akan pergi ke shop (salon) pagi-pagi, pukul 02:00 atau 03:00 lalu pergi ke rehearsal. Tapi sekarang aku tidak begitu lagi mungkin karena kepribadianku berubah," kata Sandara Park ketika ditemui Wolipop di studio variety show Korea Mimi Shop di Hongdae, Seoul, Korea.
Foto: Rahmi Anjani/WolipopBersama Viu Indonesia, Wolipop berkesempatan untuk bertemu dengan Sandara Park dan bintang Mimi Shop lainnya. Dalam kesempatan itu, Sandara pun mengatakan jika kini percaya diri untuk tidak pakai makeup keluar rumah. "Sekarang aku bisa tidak pakai makeup kemudian pergi karena aku berpikir orang akan tetap menyukaiku walaupun aku tidak pakai makeup. Aku punya percaya diri sekarang jadi aku tidak masalah," tambahnya.
Sandara dikenal punya wajah awet muda sejak awal debut di Korea dengan girl band 2NE1. Di usianya yang menginjak 34 tahun ia masih terlihat seperti waninta berumur 20 tahunan. Wolipop pun bertanya apa rahasia di balik wajah cantiknya. Menurut wanita yang sempat menjadi artis di Filipina tersebut, bergaul dengan orang muda dan menjauhi kosmetik keras jadi beberapa upanya.
"Aku selalu berkata ini pada orang-orang. (rahasia wajahawetmudaku) yakni untuk tidak menjadi tua dan menjalani hidup dengan muda. Aku sudah berada di usia 30an sekarang jadi aku juga peduli dengan kecantikan dari dalam jadi aku tidak pakai produk kosmetik yang berbahaya atau terlalu kuat. Aku memilih untukmemakaimakeupyangsoft dan sehat," ujarnya. (ami/ami)
Sebagai selebriti yang menarik perhatian banyak mata, wajar jika Sandara Park ingin selalu cantik di manapun berada. Untuk itu, ia sempat merasakan tekanan untuk selalu tampil cantik dengan makeup bahkan saat sedang tidak syuting. Karenanya, Sandara Park dulu sering mengunjungi salon kecantikan di pagi hari sebelum memulai aktivitas.
"Sejak debut aku memang merasa ada tekanan untuk selalu pakai makeup/ Walaupun tidak sedang syuting aku akan pergi ke shop (salon) pagi-pagi, pukul 02:00 atau 03:00 lalu pergi ke rehearsal. Tapi sekarang aku tidak begitu lagi mungkin karena kepribadianku berubah," kata Sandara Park ketika ditemui Wolipop di studio variety show Korea Mimi Shop di Hongdae, Seoul, Korea.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Foto: Rahmi Anjani/WolipopSandara dikenal punya wajah awet muda sejak awal debut di Korea dengan girl band 2NE1. Di usianya yang menginjak 34 tahun ia masih terlihat seperti waninta berumur 20 tahunan. Wolipop pun bertanya apa rahasia di balik wajah cantiknya. Menurut wanita yang sempat menjadi artis di Filipina tersebut, bergaul dengan orang muda dan menjauhi kosmetik keras jadi beberapa upanya.
"Aku selalu berkata ini pada orang-orang. (rahasia wajahawetmudaku) yakni untuk tidak menjadi tua dan menjalani hidup dengan muda. Aku sudah berada di usia 30an sekarang jadi aku juga peduli dengan kecantikan dari dalam jadi aku tidak pakai produk kosmetik yang berbahaya atau terlalu kuat. Aku memilih untukmemakaimakeupyangsoft dan sehat," ujarnya. (ami/ami)
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Hobbies & Activities
Main Badminton Lebih Stabil, Ini Rekomendasi 3 Shuttlecock yang Nyaman Dipakai Latihan Rutin
Hobbies & Activities
American Tourister Argyle Cabin 20 Inch jadi Solusi Ringkas dan Aman untuk Travel Singkat
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Zhao Lusi Kembali Akting Setelah Hiatus karena Depresi, Ungkap Rencana di 2026
Katy Perry Pamer Liburan Tahun Baru Bareng Justin Trudeau, Beri Kecupan Manis
Sosok Callum Turner, Tunangan Dua Lipa yang Diisukan Jadi James Bond
Ashley Tisdale Curhat Soal Geng 'Ibu-ibu Toxic', Suami Hillary Duff Sindir Balik
Influencer China Jadi Gelandangan di Kamboja, Terjebak Janji Manis Pacar
Most Popular
1
Potret Menyentuh Pengantin Wanita yang Tampil Botak di Hari Pernikahan
2
Katy Perry Pamer Liburan Tahun Baru Bareng Justin Trudeau, Beri Kecupan Manis
3
Zhao Lusi Kembali Akting Setelah Hiatus karena Depresi, Ungkap Rencana di 2026
4
7 Foto Mesra Salshabilla Adriani dan Ibrahim Risyad yang Sedang Jadi Sorotan
5
Bahaya Mencabut Bulu Hidung yang Jarang Disadari, Bisa Picu Infeksi Pernapasan
MOST COMMENTED











































