Gratis, Tes Mengenali Bakat dan Potensi Diri, Yuk Daftar!
Membuat rencana hidup tidaklah mudah, begitu pula proses mencapainya. Terdapat hal-hal yang perlu didalami sebelum merencanakannya seperti memahami minat dan bakat dalam diri. Dengan memahaminya, kita dapat lebih mudah menentukan tujuan hidup, karier, maupun rencana hidup lainnya sehingga dapat menjalani prosesnya dengan bahagia.
Menyambut tahun baru, Wolipop ingin menemani WoliFriends untuk merancang "Resolusi Tahun Baru: Mengenal Diri, Memaksimalkan Potensi" di Kulwap Wolipop #VersiTerbaikmu bersama Life & Career Coach serta Founder Prouductive School, Choqi Isyraqi. Pada Senin, 12 Desember 2022 Pukul 19.00 - 20.00 WIB via Grup Whatsapp.
Di kelas ini, WoliFriends akan mempelajari cara mengenali kelebihan dan kekurangan diri, cara memaksimalkan kelebihan diri serta cara menerima dan menghadapi kekurangan diri untuk rencana hidup ke depannya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Selain itu, akan ada Free Test Mengenali Potensi untuk semua peserta kulwap. Dan pastinya ada Giveaway Cosrx Low PH Good Morning Gel Cleanser untuk peserta teraktif dan Maybelline Superstar Vinyl Ink untuk Pertanyaan Terbaik.
Rencanakan masa depan impianmu, Gratis! Kuota sangat terbatas. Segera daftar di dtk.id/selfupgradewolipop
Elektronik & Gadget
Bikin Sejuk Dimanapun Kamu! Intip 3 Rekomendasi Kipas Mini Portable Di Bawah 200 Ribu
Hobbies & Activities
4 Novel Ini Menggugah Rasa dan Pikiran, Layak Dibaca Sekali Seumur Hidup
Elektronik & Gadget
Vivo iQOO 15: Flagship Baru Super Kencang dengan Snapdragon 8 Elite Gen 5 & Layar 144Hz
Elektronik & Gadget
KiiP Wireless EW56: Power Bank Magnetik yang Bikin Hidup Lebih Praktis
Most Pop: Trik Pegawai Curangi Absensi Pakai Foto Wajah, Padahal Bolos Kerja
Kisah Idol KPop Jadi Supir Taksi, Tak Sangka Gajinya Bisa Sampai Puluhan Juta
Sosok Zhong Huijuan, Mantan Guru Kimia yang Jadi Wanita Terkaya Asia 2025
Terbongkar! Modus Pegawai Pakai Foto Wajah Padahal Bolos Kerja
Daftar Hard Skill yang Bakal Ramai Dicari Perusahaan di 2026
Potret Chloe Anak Melaney Ricardo Ikut Sekolah Model, Curi Atensi
Emas Batangan Vs Perhiasan Emas, Mana yang Lebih Cuan Jadi Investasi?
8 Gaya Hijab Miss International 2017 Kevin Liliana Jadi Juri di Miss Charm
Kate Cassidy Beri Utimatum untuk Calon Pacar: Akan Selalu Cinta Liam Payne











































