5 Ide Kue Pernikahan Simpel Tapi Elegan
Kue pernikahan menjadi salah satu elemen yang membuat momen pernikahan lebih berkesan. Setiap tahunnya tren kue pernikahan pun berputar dinamis.
Ada beberapa desain kue pernikahan yang semakin populer selama beberapa tahun terakhir. Salah satu yang jadi favorit adalah kue pernikahan dengan bentuk sederhana.
Kue pernikahan clean dan simpel bukan berarti membosankan. Dengan penambahan aksen dan tekstur di beberapa bagian, kue pernikahan bisa tetap terlihat cantik dan elegan.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Ini beberapa inspirasi kue simpel dan elegan yang bisa kamu jadikan referensi di pernikahan nanti.
1. Tema Rustic
Kue pernikahan simpel tapi elegan. Foto: Weddingku/Dadua Wedding Cake |
Kue bergaya rustic cocok untuk pernikahan outdoor atau intimate. Desain simpel dan minim detail terlihat lebih elegan dengan penambahan aksen bernuansa earthy.
2. Marble
Kue pernikahan simpel tapi elegan. Foto: Weddingku/Dadua Wedding Cake |
Keistimewaan marble cake terdapat pada permainan dan gradasi warna pada frosting kue. Tidak perlu memikirkan banyak detail tapi tetap terlihat istimewa.
3. Aksen Bunga 3 Dimensi
Kue pernikahan simpel tapi elegan. Foto: Weddingku/Barley Cake |
Aksen bunga memberi kesan romantis dan cantik pada kue pernikahan simpel.
4. Permainan Tekstur
Kue pernikahan simpel tapi elegan. Foto: Weddingku/Dadua Wedding Cake |
Kue pernikahan satu warna tidak akan terlihat membosankan dengan permainan tekstur.
5. Waterfall & Spiral
Kue pernikahan simpel tapi elegan. Foto: Weddingku/Dadua Wedding Cake |
Simpel bukan berarti seadanya. Kue pernikahan sederhana bisa terlihat mewah dengan hiasan berbentuk spiral atau waterfall.
Mau tahu inspirasi pernikahan lainnya? Yuk datang ke 'Indonesia Dream Wedding Festival (IDWF) 2023'. IDWF 2023 akan diselenggarakan secara hybrid, yaitu online di weddingku.com pada tanggal 20 Maret - 2 April 2023, dan offline mulai tanggal 31 Maret - 2 April 2023 di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan.
(hst/hst)
Kesehatan
Coffee, Meeting, Repeat? Ini Cara Simpel Biar Napas Tetap Segar Seharian
Kesehatan
Perawatan Lansia di Rumah Jadi Lebih Mudah dengan Tiga Produk Ini
Kesehatan
Rajin Sikat Gigi Tapi Masih Bau Mulut? Banyak Orang Lupa Satu Step Oral Care Ini
Kesehatan
Kenapa Kursi Pijat di Rumah Jadi Investasi Kesehatan yang Layak di 2026?
TikTok Viral Verificator
Bos Ternak Domba Asal Sragen Viral, Beri Souvenir Bibit Pohon Saat Nikah!
Most Popular: Foto Tata Cahyani Mencuri Atensi Saat Siraman Anak Tommy Soeharto
Viral Tren Video AI Orangtua untuk Desak Anak Segera Menikah
TikTok Viral Verificator
Viral Menikah Sederhana di KUA, Suami Beri Hadiah Mobil Vellfire Untuk Istri
TikTok Viral Verificator
Viral Pernikahan Unik di Malang, Pengantin Dikawal Kirab Pasukan Banser
Most Pop: Mantan Model Dewasa Tinggalkan Kehidupan Modern, Begini Hidupnya
Prediksi Nasib Zodiak di 2026 Menurut Tarot: Libra, Scorpio, Sagitarius
Ashton Kutcher Pernah Dipecat Jadi Model Gucci karena Terlalu Gemuk
Pamela Anderson Singgung Istri Tommy Lee, Hubungan dengan Eks Suami Merenggang
















































