Pakai Gaun Renda Putih di Pernikahan Sepupu, Wanita Ini Kena Hujat Netizen
Anggi Mayasari - wolipop
Selasa, 03 Des 2019 13:19 WIB
Jakarta
-
Mengenakan gaun putih untuk pernikahan orang lain ketika kamu bukan pengantin wanita kerap dianggap tak pantas. Terlebih jika gaun yang dikenakan tamu pernikahan ini mengumbar lekuk tubuh. Hal tersebut dilakukan oleh seorang tamu pernikahan wanita yang bikin bingung karena terlihat seperti pengantin.
Seorang tamu pengantin dikritik oleh pengguna Reddit setelah foto yang dibagikan menunjukkan hal tak biasa. Pada foto pernikahan yang beredar ini terlihat tamu pengantin bergaun putih berada di tengah, sementara pengantin wanita berdiri di tepi.
"Mempelai di sebelah kanan dan sepupu di tengah. Bukan pengiring pengantin. Kenapa tidak sekalian dia mengenakan gaun putih sepanjang sampai ke lantai?" tulis seorang pengguna Reddit.
Dalam foto tersebut sekelompok orang dapat terlihat berpose di luar yang tampak seperti resepsi pernikahan. Tamu pengantin yang diketahui adalah sepupu ini mengenakan gaun renda putih selutut dengan garis leher rendah.
Sayangnya, banyak netizen tidak terlalu senang dengan foto pernikahan itu. Beberapa dari mereka sempat bingung membedakan mana yang pengantin wanita dan tamu pengantin.
"Saya benar-benar berpikir sepupu itu adalah pegantin wanita, norak," kritik netizen.
"Saya sungguh berpikir sepupu itu adalah pengantin wanita sejak dia berada di tengah," komentar lainnya. (agm/eny)
Seorang tamu pengantin dikritik oleh pengguna Reddit setelah foto yang dibagikan menunjukkan hal tak biasa. Pada foto pernikahan yang beredar ini terlihat tamu pengantin bergaun putih berada di tengah, sementara pengantin wanita berdiri di tepi.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Foto: Reddit |
Dalam foto tersebut sekelompok orang dapat terlihat berpose di luar yang tampak seperti resepsi pernikahan. Tamu pengantin yang diketahui adalah sepupu ini mengenakan gaun renda putih selutut dengan garis leher rendah.
Sayangnya, banyak netizen tidak terlalu senang dengan foto pernikahan itu. Beberapa dari mereka sempat bingung membedakan mana yang pengantin wanita dan tamu pengantin.
"Saya benar-benar berpikir sepupu itu adalah pegantin wanita, norak," kritik netizen.
"Saya sungguh berpikir sepupu itu adalah pengantin wanita sejak dia berada di tengah," komentar lainnya. (agm/eny)
Fashion
Ingin Tampil Feminin dan Lebih Stylish dengan Bawahan Rok? Cek Koleksi Menariknya di Sini!
Fashion
Pilihan Aksesori Simpel yang Bikin Gaya Kamu Terlihat Lebih Keren
Fashion
Cari Dompet Kulit Awet Biar Bisa Dipakai Lama? Produk dari ROUNN Ini Bisa Jadi Jawabannya
Health & Beauty
Dua Serum PDRN Favorit Banyak Orang, Fokus Regenerasi dan Hidrasi Kulit!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
TikTok Viral Verificator
Viral Pengantin di Bekasi Nikah Hanya di KUA Tanpa Resepsi, Bikin Iri Netizen
Rebutan Uang Duka, Konflik Menantu dan Mertua Berujung Tragis
Kisah Cinta Viral: Wanita 50 Tahun Nikahi Pria 23 Tahun, Kenalan dari TikTok
Viral Verificator
Viral Pengantin Curhat Pakai Makeup Artist Pilihan Keluarga Mertua, Bikin Nangis
Most Pop: Pernikahan Viral Roboh Diterjang Badai, Resepsi Tetap Jalan
Most Popular
1
Ditangkap Bersama, Kisah Pacaran 20 Tahun Presiden Venezuela & Istri Disorot
2
8 Foto Bridesmaid Proposal Ranty Maria, Cantik Pancarkan Aura Calon Manten
3
TikTok Viral Verificator
Viral Pengantin di Bekasi Nikah Hanya di KUA Tanpa Resepsi, Bikin Iri Netizen
4
Benarkah Beras Porang Bagus untuk Diet? Ini Fakta dan Manfaatnya
5
Ramalan Zodiak Aries 2026: Karier Melesat, Nama Jadi Perbincangan
MOST COMMENTED












































