Dipanggil 'Sayang' Namun Bukan Pacar, Apakah Si Dia Serius?
Hestianingsih - wolipop
Kamis, 17 Sep 2015 18:04 WIB
Jakarta
-
Dear Mba Rani. Saat ini saya sedang dekat dengan seorang pria. Kami kenal sudah sejak sekitar Februari. Sempat putus komunikasi. Dan baru mulai intens komunikasi lagi sejak Juni lalu. Hubungan kami sudah dekat, sudah beberapa kali bertemu. Dan dia juga suka menyapa saya dengan "Sayang" walaupun sampai saat ini belum ada pernyataan apa-apa dari dia. Pernah saya memberanikan diri untuk bertanya, tapi tidak mendapat jawaban. Apakah saya harus melanjutkan kedekatan saya dengan pria itu atau bagaimana Mba? Karena saya tidak mau terjebak dalam hubungan yang tidak jelas statusnya. Terimakasih mba.
(Kiky, 25 Tahun)
Jawab:
Kartu yang muncul adalah Two Coins terbalik, Justice, dan The Fool
Dari ketiga kartu ini tampaknya cukup jelas tanda-tanda dia hanya bermain-main (the fool). Ada kartu juctice juga terbuka di sini yang mengindikasikan bahwa dia sudah ada hubungan lain yang lebih mantap tentunya. Di sini terlihat dia hanya sedang bosan dan mencoba mendekati Anda. Berhati-hatilah terlebih lagi Anda tampaknya memang ada pengharapan kepada dia. Sebaiknya jalani yang jelas dan tegas saja ya.
(hst/hst)
(Kiky, 25 Tahun)
Jawab:
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dari ketiga kartu ini tampaknya cukup jelas tanda-tanda dia hanya bermain-main (the fool). Ada kartu juctice juga terbuka di sini yang mengindikasikan bahwa dia sudah ada hubungan lain yang lebih mantap tentunya. Di sini terlihat dia hanya sedang bosan dan mencoba mendekati Anda. Berhati-hatilah terlebih lagi Anda tampaknya memang ada pengharapan kepada dia. Sebaiknya jalani yang jelas dan tegas saja ya.
(hst/hst)
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Konsultasi Tarot
Kekasih Ketahuan Berselingkuh, Apakah Hubungan Kami akan Langgeng?
Konsultasi Tarot
Jadi Miskin Gara-gara Suami Tidak Terbuka Terlilit Pinjol, Adakah Jalan Keluar?
Harus Bagaimana Saat Cinta Bertepuk Sebelah Tangan?
Konsultasi Tarot
Suka Sama Suka Tapi Belum Juga 'Ditembak', Kapan Kami Resmi Pacaran?
Konsultasi Tarot
Curiga Suami Digoda Wanita Lain, Bagaimana Nasib Hubungan Kami?
Most Popular
1
Mengenal Cigarette Jeans, Model Celana Jeans Ala 80an yang Tren di 2026
2
Lisa BLACKPINK Jadi Presenter Golden Globe Awards 2026, Cetak Rekor Baru
3
7 Potret Teagan Croft, Pemeran Rapunzel di Live-action 'Tangled'
4
Drakor Jisoo BLACKPINK & Seo In Guk Tayang 2026, Aktingnya Tuai Sorotan
5
Alasan Drakor Love Me Menarik Ditonton, Dibintangi Seo Hyun Jin & Chang Ryul
MOST COMMENTED











































