Shopping Queen
Insadong, Pusat Oleh-oleh & Barang Antik di Seoul
Yunita Triyana - wolipop
Senin, 06 Jun 2011 16:23 WIB
Jakarta
-
Insadong bukan hanya sekedar pusat perbelanjaan ataupun tempat membeli oleh-oleh. Insadong juga terkenal di antara para wisatawan sebagai pusat barang antik. Lebih dari 40% toko barang antik Korea maupun luar negeri ada di sini. Berbagai macam keramik kuno, koran tulisan Hangeul, Kanji China, dan jenis oleh-oleh (pembatas buku, dompet, boneka Hanbok) bertebaran di sepanjang jalan Insadong.
Insadong terletak berdekatan dengan Museum dan Gyeongbok Palace. Tidak heran tempat belanja ini adalah favorit para wisatawan yang mencari buah tangan. Rata-rata wisatawan berkunjung ke Gyeongbok terlebih dahulu, baru kemudian ke Insadong.
Sekedar informasi, Insadong adalah pusat dari ibukota Korea selama lebih dari 600 tahun dan merupakan pusat budaya sejak zaman Dinasti Joseon (1392-1910). Di sini pernah berdiri Gedung Menteri Kebudayaan Korea Selatan. Jangan kaget kalau ke tempat ini suasana film "Jewelry of Palace, Da Jang Geum" sangat terasa.
Untuk sampai ke tempat ini tidaklah sulit. Jika Anda dari Myeongdong, cukup menggunakan subway ke Chungmunro dan lanjut ke Anguk Station line 3 exit 6. Jika bukan dari Myeongdong, Anda cukup menggunakan subway menuju Jong-sam Ga Station line 1, 3 dan 5 exit 5 dan 6.
Pada akhir pekan, kawasan Insadong ditutup bagi kendaraan bermotor dan berbagai macam produk akan dijajakan di pasar loak dadakan, Kalau di Indonesia mungkin semacam pasar tumpah. Bagi pecinta barang antik dan pasar loak jangan sampai melewatkan kunjungan ke Insadong saat weekend. Biasanya setiap hari Sabtu dan Minggu terdapat street performances (pertunjukan jalanan) di area ini.
Tertarik? Yuk, jadikan Korea Selatan sebagai negara tujuan liburan Anda selanjutnya.
(fer/hst)
Insadong terletak berdekatan dengan Museum dan Gyeongbok Palace. Tidak heran tempat belanja ini adalah favorit para wisatawan yang mencari buah tangan. Rata-rata wisatawan berkunjung ke Gyeongbok terlebih dahulu, baru kemudian ke Insadong.
Sekedar informasi, Insadong adalah pusat dari ibukota Korea selama lebih dari 600 tahun dan merupakan pusat budaya sejak zaman Dinasti Joseon (1392-1910). Di sini pernah berdiri Gedung Menteri Kebudayaan Korea Selatan. Jangan kaget kalau ke tempat ini suasana film "Jewelry of Palace, Da Jang Geum" sangat terasa.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pada akhir pekan, kawasan Insadong ditutup bagi kendaraan bermotor dan berbagai macam produk akan dijajakan di pasar loak dadakan, Kalau di Indonesia mungkin semacam pasar tumpah. Bagi pecinta barang antik dan pasar loak jangan sampai melewatkan kunjungan ke Insadong saat weekend. Biasanya setiap hari Sabtu dan Minggu terdapat street performances (pertunjukan jalanan) di area ini.
Tertarik? Yuk, jadikan Korea Selatan sebagai negara tujuan liburan Anda selanjutnya.
(fer/hst)
Pakaian Pria
Bowtie Hitam atau Dasi Motif? Cara Aman Tampil Rapi di Acara Penting
Pakaian Wanita
Cari Jeans yang Nyaman dan Tetap Keren? Pilih Jeans Ini Untuk Tampil Percaya Diri di 2026!
Pakaian Pria
Investment Piece Under 500K! Rekomendasi Ikat Pinggang Pria yang Bikin Celana Lebih Rapi & Proporsional
Kesehatan
Sering Mobilisasi & Terpapar Polusi? Ini Pilihan Masker Medis yang Nyaman Dipakai Sehari-Hari!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Mengenal Cigarette Jeans, Model Celana Jeans Ala 80an yang Tren di 2026
5 Cushion Hingga Bedak Lokal Terbaru untuk Kulit Berminyak yang Mencerahkan
5 Tren Sneakers yang In dan Out di 2026 untuk Referensi Belanja Sepatu Baru
5 Produk yang Bikin Makeup Tahan Lama Saat Pesta Tahun Baru 2026
Ide Tukar Kado yang Lucu untuk Acara Kantor, Harga di Bawah Rp 50 Ribu
Most Popular
1
Viral 'Poverty Challenge' Bikin Murka, Pamer Mi Instan di Atas Ferrari
2
Ramalan Shio 2026
Rezeki Mengalir Deras! 5 Shio Paling Beruntung di Tahun 2026
3
60 Ucapan Terima Kasih untuk Mengapresiasi Diri Sendiri, Menguatkan Hati
4
Halo Lip, Tren Makeup 2026 yang Memberi Efek Bibir Penuh Alami
5
Viral Rompi Lepas Pasang Jadi Tren Baju Lebaran, Ini Harganya di Tanah Abang
MOST COMMENTED











































