Kim Tae Ri Jadi Duta Produk Prada Beauty Pertama dari Korea Selatan
Aktris Kim Tae Ri didapuk sebagai brand ambassador Prada Beauty. Bintang serial 'Twenty Five Twenty One' ini merupakan orang Korea pertama yang memegang 'jabatan' tersebut.
Kim Tae Ri akan menjadi duta produk untuk Prada Makeup and Fragrance. Kabar gembira ini diumumkan pada 1 Agustus 2024 di media sosial.
"Kim Taeri, duta Prada Makeup and Fragrance yang baru. Nantikan lebih banyak lagi yang akan datang," tulis Prada Beauty di Instagram.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Kim Tae Ri Jadi Brand Ambassador Prada Beauty. Foto: Dok. Prada Beauty |
Pengumuman dibarengi dengan perilisan foto teaser pertama Kim Tae Ri untuk Prada Beauty. Wanita 34 tahun ini tampil dengan makeup bergaya natural bernuansa peach, sementara rambutnya ditata bergaya sleek.
Sebagai duta merek terbaru dari lini kecantikan mewah ini, ia akan bergabung dengan aktris Inggris, Emma Watson, yang sudah lebih dulu terpilih sebagai wajah Prada Beauty pada Agustus 2022.
Pemilihannya sebagai brand ambassador Pra Beauty banjir pujian.
"Dia sangat cantik, seksi, canggih dan baik hati."
"Ya ampun, matanya, mulutnya🔥🔥🔥❤️❤️❤️"
"Aku menyukainya❤️Dia aktris yang hebat, sangat menyenangkan Prada Beauty memilihnya sebagai duta mereka."
(hst/hst)
Fashion
Ingin Tampil Feminin dan Lebih Stylish dengan Bawahan Rok? Cek Koleksi Menariknya di Sini!
Fashion
Pilihan Aksesori Simpel yang Bikin Gaya Kamu Terlihat Lebih Keren
Fashion
Cari Dompet Kulit Awet Biar Bisa Dipakai Lama? Produk dari ROUNN Ini Bisa Jadi Jawabannya
Health & Beauty
Dua Serum PDRN Favorit Banyak Orang, Fokus Regenerasi dan Hidrasi Kulit!
Mengenal Resting Rich Face, Tren Makeup Natural yang Lagi Viral
Niat Cantik Berujung Maut, Ibu 2 Anak Meninggal Usai Oplas Bokong & Perut
Era Glitchy Glam 2026, Saat Kecantikan Tidak Sempurna Justru Jadi Tren
Mengenal Lactic Acid, Bahan Skincare AHA yang Aman dan Lebih Ramah Kulit
Kenapa Ada Jerawat di Dagu? Pahami Penyebab hingga Cara Mengatasinya
Ditangkap Bersama, Kisah Pacaran 20 Tahun Presiden Venezuela & Istri Disorot
TikTok Viral Verificator
Viral Pengantin di Bekasi Nikah Hanya di KUA Tanpa Resepsi, Bikin Iri Netizen
8 Foto Bridesmaid Proposal Ranty Maria, Cantik Pancarkan Aura Calon Manten
Ramalan Zodiak Aries 2026: Karier Melesat, Nama Jadi Perbincangan












































