7 Rekomendasi Pelembab untuk Pria
Menggunakan pelembab tidak hanya penting bagi wanita. Wajah pria juga butuh dilembabkan menggunakan produk skincare. Meski begitu masih banyak pria yang ragu atau malas menggunakan pelembab. Berikut ini rekomendasi pelembab untuk pria, dari pelembab pria untuk kulit berminyak hingga kering.
Baca juga: 9 Kesalahan Saat Menggunakan Masker Wajah |
1. Pelembab Pria dari Vaseline Men Face Oil Control Face Moisturizer
Rekomendasi Pelembab untuk Pria Foto: Istimewa |
Rekomendasi pelembab pria untuk kulit berminyak adalah Vaseline Men Face Oil Control Face Moisturizer. Pelembab ini menghidrasi kulit, tanpa membuat berminyak. Formula oil control-nya bahkan mampu menahan minyak yang berlebih.
2. Pelembab Pria dari L'Oreal Men Expert Hydra Energetic X
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Rekomendasi Pelembab untuk Pria Foto: Istimewa |
Pelembab pria ini disebut sebagai moisturizer fluid yang memiliki tekstur gel sehingga cepat menyerap di kulit. Pelembab pria ini mengandung taurine dan vitamin C. Kandungan tersebut untuk mencerahkan dan menyegarkan kulit wajah.
3. Pelembab Pria dari Garnier Men Power White Moisturizer
Rekomendasi Pelembab untuk Pria Foto: Istimewa |
Pelembab wajah pria ini memberikan sensasi dingin saat dipakai. Mengandung ekstrak lemon yang diklaim dapat mencerahkan kulit dan memudarkan bintik hitam di wajah. Cara menggunakan pelembab wajah pria adalah dengan memijat perlahan di seluruh wajah setelah wajah dibersihkan dengan facial foam.
4. Pelembab Pria dari Olay Mens Multi-Solution Revitalising Cream
Rekomendasi Pelembab untuk Pria Foto: Istimewa |
Rekomendasi pelembab wajah pria lainnya adalah Olay Mens Multi-Solution Revitalising Cream. Pelembab pria ini mengandung multivitamin B3, B5, E, C dan ekstrak teh hijau, dan ginseng yang tak hanya berfungsi melembabkan wajah, namun juga menyehatkan kulit wajah.
5. Pelembab Pria dari Kiehl's Facial Fuel Heavy Lifting Anti-Aging Moisturizer
Rekomendasi Pelembab untuk Pria Foto: Istimewa |
Salah satu cream pelembab wajah pria yang bagus datang dari brand Kiehl. Pelembab pria Fuel Heavy Lifting Anti-Aging dari Kiehl's berfungsi untuk melembabkan wajah dan melawan penuaan dini berkat Ekstrak Linseed. Formula tersebut mengandung lemak jenuh omega-3, vitamin B, potassium, lecithin, magnesium, serat, protein dan seng yang memiliki efek antiaging untuk mengencangkan wajah.
6. Pelembab Pria Pond's Men Energy Charge Face Moisturizer
Rekomendasi Pelembab untuk Pria Foto: Istimewa |
Pelembab pria ini mengandung ekstrak biji kopi yang kaya akan antioksidan dan energizing vitamin. Manfaatnya untuk membuat wajah lebih segar dan tidak kusam.
7. Pelembab Pria Nivea Men Whitening Oil Control Total Recharge Moisturizer
Rekomendasi Pelembab untuk Pria Foto: Istimewa |
Pelembab pria dari Nivea ini selain dapat menahan minyak berlebih, juga bekerja untuk mencerahkan. Nivea Men Whitening Oil Control Total Recharge Moisturizer diklaim mampu mencerahkan wajah 10 kali lebih baik, berkat formula aktif yakni ginseng dan whitinar.
Hobbies & Activities
Isi Waktu Luang dengan Mulai Hobi Baru! 3 Perlengkapan Melukis yang Nyaman untuk Pemula
Health & Beauty
Mau Tau Rahasia Kulit Sehat & Glowing? Serum Shiseido Ultimune 4.0 Power Infusing Bisa Jadi Pilihan yang Tepat!
Elektronik & Gadget
3 Smartwatch & Smartband Terbaik untuk Aktivitas Harian, Praktis, Canggih, dan Stylish!
Hobbies & Activities
Pemain Golf Pemula Wajib Cek! Barang Esensial yang Gak Boleh Kelewatan, Mulai dari Outfit hingga Tongkat Golf
Kenapa Ada Jerawat di Dagu? Pahami Penyebab hingga Cara Mengatasinya
Ini Tren Lipstik 2026 yang Patut Dicoba, Smoky Rose hingga Cherry Red
Putus dari Chris Martin, Dakota Johnson Disebut Kencan dengan Musisi Lebih Muda
Awal Tahun, Saatnya Berubah: 7 Resolusi Skincare 2026 yang Bikin Glowing
5 Tren Makeup 2026: Riasan Menor Mendominasi
Tragis, Ibu Tega Racuni Anak Sendiri Usai Perselingkuhannya Terungkap
Most Pop: Prilly Latuconsina Pamer Perut Rata saat Gym, Bikin Salfok
Pendapatan Pangeran William dan Kate Middleton Terungkap, Tembus Rp 500 M
Tasya Farasya Tampil Syar'i Pakai Cadar saat Umrah, Tas Hermes Curi Atensi

















































