Model Berhijab Halima Aden Tampil di Iklan Kosmetik MAC
Kiki Oktaviani - wolipop
Minggu, 14 Jul 2019 14:17 WIB
Jakarta
-
Halima Aden tampil di iklan kampanye kosmetik MAC. Hijabers yang berprofesi sebagai model itu tampil mempesona di iklan kampanye bertema 'Love Me'.
Kampanye tersebut sekaligus merilis lipstik dengan nama koleksi yang sama dengan tema kampanye MAC terbaru. Halima tak sendiri, dalam kampanye tersebut ia akan bergabung bersama enam wanita lainnya.
Ada musisi Mary J. Blige dan sejumlah influencer hingga aktifis. Bersama para wanita inspiratif tersebut, MAC akan merilis 24 warna lipstik.
Dalam poster iklannya, Halima tampil mempesona dengan lipstik merah merona. Wanita keturunan Amerika-Somalia itu tampil dengan hijab hitam dengan busana halter-neck dan tank-top aksen berkilau.
Lipstik terbaru bertema Love Me itu hadir dalam beragam warna mulai dari bernuansa nude, merah sampai ungu. Produk tersebut akan rilis segera pada awal Agustus nanti.
Halima Aden jadi sensasi setelah ia tampil dengan burkini di majalah dewasa. Ia menjadi hijabers pertama yang tampil di majalah Sports Illustrated: Swimsuit, yang biasanya diisi para model berbikini.
(kik/ami)
Kampanye tersebut sekaligus merilis lipstik dengan nama koleksi yang sama dengan tema kampanye MAC terbaru. Halima tak sendiri, dalam kampanye tersebut ia akan bergabung bersama enam wanita lainnya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Foto: MAC |
Halima Aden jadi sensasi setelah ia tampil dengan burkini di majalah dewasa. Ia menjadi hijabers pertama yang tampil di majalah Sports Illustrated: Swimsuit, yang biasanya diisi para model berbikini.
(kik/ami)
Hobbies & Activities
Isi Waktu Luang dengan Mulai Hobi Baru! 3 Perlengkapan Melukis yang Nyaman untuk Pemula
Health & Beauty
Mau Tau Rahasia Kulit Sehat & Glowing? Serum Shiseido Ultimune 4.0 Power Infusing Bisa Jadi Pilihan yang Tepat!
Elektronik & Gadget
3 Smartwatch & Smartband Terbaik untuk Aktivitas Harian, Praktis, Canggih, dan Stylish!
Hobbies & Activities
Pemain Golf Pemula Wajib Cek! Barang Esensial yang Gak Boleh Kelewatan, Mulai dari Outfit hingga Tongkat Golf
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Ini Tren Lipstik 2026 yang Patut Dicoba, Smoky Rose hingga Cherry Red
Putus dari Chris Martin, Dakota Johnson Disebut Kencan dengan Musisi Lebih Muda
Awal Tahun, Saatnya Berubah: 7 Resolusi Skincare 2026 yang Bikin Glowing
5 Tren Makeup 2026: Riasan Menor Mendominasi
Kris Jenner Diremajakan Facelift Rp 1,6 M, Tapi Bagian Ini Ungkap Usia Asli
Most Popular
1
Makna Mendalam di Balik Baju Istri Zohran Mamdani saat Inaugurasi
2
Ramalan Zodiak 3 Januari: Scorpio Emosi Kurang Stabil, Libra Berhati-hati
3
Pesona Li Keyi, Aktris yang Dijuluki Ratu Drama Pendek China, Pecahkan Rekor
4
Gaya Ayu Ting Ting Sambut Tahun Baru 2026, Pamer Perut Dengan Lace Menerawang
5
Foto Mesra Jennifer Coppen-Justin Hubner Rayakan Tahun Baru 2026 Usai Dilamar
MOST COMMENTED












































Foto: MAC