Alis Topi Santa, Tren Makeup Terbaru untuk Sambut Natal
Vina Kurniawan - wolipop
Minggu, 03 Des 2017 09:07 WIB
Jakarta
-
Sudah memasuki Desember, berarti Hari Raya Natal akan segera tiba. Untuk menyambut Natal, para beauty influencer menciptakan tren makeup unik dan lucu, yakni Alis Topi Santa.
Tren alis ini terinspirasi dari bentuk topi Natal Santa Claus atau Sinterklas, sehingga dinamakan Alis Topi Santa. Alis Topi Santa dipopulerkan oleh Hannah Lyne yang berasal dari Inggris.
Alis dibentuk layaknya topi Natal Santa Clause dengan warna merah dan garis putih pada tepiannya. Sementara di ujung alis, dibentuk bintang yang juga menyerupai ujung topi Santa Claus.
Bukan hitam atau cokelat, alis diberi warna merah menggunakan eyeshadow. Sementara warna putih untuk membentuk garis tepi bisa didapatkan dengan menggunakan eyeliner yang berwarna putih.
Jika ingin tampil beda untuk merayakan Natal nanti, kamu bisa mencoba tren Alis Topi Santa ini. Berani bereksperimen? (hst/hst)
Tren alis ini terinspirasi dari bentuk topi Natal Santa Claus atau Sinterklas, sehingga dinamakan Alis Topi Santa. Alis Topi Santa dipopulerkan oleh Hannah Lyne yang berasal dari Inggris.
Alis dibentuk layaknya topi Natal Santa Clause dengan warna merah dan garis putih pada tepiannya. Sementara di ujung alis, dibentuk bintang yang juga menyerupai ujung topi Santa Claus.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Jika ingin tampil beda untuk merayakan Natal nanti, kamu bisa mencoba tren Alis Topi Santa ini. Berani bereksperimen? (hst/hst)
Fashion
Cari Dompet Kulit Awet Biar Bisa Dipakai Lama? Produk dari ROUNN Ini Bisa Jadi Jawabannya
Health & Beauty
Dua Serum PDRN Favorit Banyak Orang, Fokus Regenerasi dan Hidrasi Kulit!
Fashion
Nyaman di Kaki, Wajib Jadi Koleksimu! Cek Review PUMA Bella Classics Sekarang
Hobbies & Activities
4 Pilihan Helm Retro Bogo Stylish, Rekomendasi untuk Pengendara yang Praktis dan Nyaman
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Niat Cantik Berujung Maut, Ibu 2 Anak Meninggal Usai Oplas Bokong & Perut
Era Glitchy Glam 2026, Saat Kecantikan Tidak Sempurna Justru Jadi Tren
Mengenal Lactic Acid, Bahan Skincare AHA yang Aman dan Lebih Ramah Kulit
Kenapa Ada Jerawat di Dagu? Pahami Penyebab hingga Cara Mengatasinya
Ini Tren Lipstik 2026 yang Patut Dicoba, Smoky Rose hingga Cherry Red
Most Popular
1
7 Foto Mesra Manohara Dengan Pacar Baru YouTuber Asal Denmark
2
6 Artis Libur Tahun Baru 2026 ke Luar Negeri Bareng Pacar, Makin Lengket
3
Ramalan Zodiak Aquarius 2026: Karier Bersinar, Asmara Menghangat
4
Ramalan Zodiak Pisces 2026: Kesempatan Emas Terbuka, Jangan Salah Langkah
5
5 Gaya Ariana Grande Bak Peri di Red Carpet Critics Choice Awards 2026
MOST COMMENTED











































