Tampar-tampar Wajah Sendiri, Rahasia Kulit Glowy Wanita Korea
Kiki Oktaviani - wolipop
Senin, 29 Mei 2017 18:53 WIB
Jakarta
-
Semakin sering Anda menampar wajah, maka semakin baik untuk kecantikan. Begitulah metode kecantikan yang dipercaya wanita Korea sejak zaman dulu.
Teknik menampar wajah merupakan ritual wanita Korea ketika menggunakan produk perawatan kulit setiap harinya. Jika Anda sering menonton vlogger kecantikan Korea, teknik mereka dalam 'menampar' wajah mungkin sudah tidak asing lagi.
"Menampar wajah menjadi sesuatu yang aku pelajari dari ibuku. Salah satu yang aku ingat ketika ibuku menggunakan skin care adalah ia 'menamparkannya' di kulit wajahnya," ujar beauty enthuasiat dan pendiri e-commerce kecantikan Glow Recipe, Christine Chang.
Bukan menampar secara keras, namun saat mengaplikasikan produk skin care, wajah ditepuk-tepukkan menggunakan jari-jemari. Fungsinya agar nutrisi dari produk skin care masuk lebih maksimal ke dalam lapisan kulit. Selain itu untuk perputaran oksigen dan aliran darah yang lebih baik.
Jika rutin melakukan teknik ini, maka kulit bisa lebih sehat, kencang dan glowy. Wanita Korea bisa dibilang cukup 'religius' dalam penerapan produk perawatan kulit. Mereka tak hanya menggunakan produk skin care berlapis-lapis, namun juga fokus dalam metode pengaplikasiannya.
Untuk memulai rutinitas menampar wajah, awali dengan menggunakan skin care dengan gerakan memutar ke wajah. Setelah itu, Anda bisa menepuk-nepukkan wajah dengan jari Anda. Setelah produk cukup kering, maka bisa memulai menggunakan skin care selanjutnya.
Biasanya wanita Korea menerapkan skin care secara berlapis-lapis. Setelah mencuci wajah, menggunakan toner, essence, serum, kemudian pelembap. Sebelum toner, ada juga yang menggunakan pre-serum atau produk-produk perawatan kulit lainnya. Setiap pengaplikasian produk, mereka selalu menepuk-nepukkan wajah.
(kik/hst)
Teknik menampar wajah merupakan ritual wanita Korea ketika menggunakan produk perawatan kulit setiap harinya. Jika Anda sering menonton vlogger kecantikan Korea, teknik mereka dalam 'menampar' wajah mungkin sudah tidak asing lagi.
"Menampar wajah menjadi sesuatu yang aku pelajari dari ibuku. Salah satu yang aku ingat ketika ibuku menggunakan skin care adalah ia 'menamparkannya' di kulit wajahnya," ujar beauty enthuasiat dan pendiri e-commerce kecantikan Glow Recipe, Christine Chang.
Foto: Instagram |
Bukan menampar secara keras, namun saat mengaplikasikan produk skin care, wajah ditepuk-tepukkan menggunakan jari-jemari. Fungsinya agar nutrisi dari produk skin care masuk lebih maksimal ke dalam lapisan kulit. Selain itu untuk perputaran oksigen dan aliran darah yang lebih baik.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Foto: ist. |
Untuk memulai rutinitas menampar wajah, awali dengan menggunakan skin care dengan gerakan memutar ke wajah. Setelah itu, Anda bisa menepuk-nepukkan wajah dengan jari Anda. Setelah produk cukup kering, maka bisa memulai menggunakan skin care selanjutnya.
Biasanya wanita Korea menerapkan skin care secara berlapis-lapis. Setelah mencuci wajah, menggunakan toner, essence, serum, kemudian pelembap. Sebelum toner, ada juga yang menggunakan pre-serum atau produk-produk perawatan kulit lainnya. Setiap pengaplikasian produk, mereka selalu menepuk-nepukkan wajah.
(kik/hst)
Home & Living
Bingung Simpan Sepatu yang Numpuk? Cek Rekomendasi Rak Sepatu Anti Debu & Hemat Tempat di Sini!
Pakaian Wanita
Nggak Perlu Mahal-Mahal Nails Art! Pakai Fake Nails Ini untuk Tampilan Kuku Lebih Cantik
Olahraga
Latihan Harian atau Game Akhir Pekan, Ini 3 Bola Voli yang Tetap Nyaman di Lapangan
Hobi dan Mainan
Commuting Tiap Hari atau Sering Butuh Fokus? Soundcore by Anker Q20i Bisa Redam Bising dan Nyaman Dipakai Seharian
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Angular Bob Jadi Tren Lagi, Bob Tajam ala Victoria Beckham Kembali Populer
Jerawat Tak Kunjung Hilang? Coba 7 Rangkaian Skincare Ini
Tren Rambut 2026: Baby Bob, Model Bob Pendek yang Cocok untuk Rambut Keriting
Cara Menghilangkan Jerawat: Lakukan 3 Resolusi Kecantikan Ini di 2026
Brand K-Beauty Rilis Cleansing Pad, Cara Praktis Membersihkan Wajah
Most Popular
1
Foto Cantik BCL-Alyssa Daguise Hadiri Pernikahan 'Pangeran Jaksel' di Maroko
2
7 Gaya TWICE Jadi Model Victoria's Secret Usai Viral Istilah 'Tzuyu Bra'
3
Foto Vidi Aldiano Tampil Berkumis Jadi Groomsman Pernikahan Sahabat di Maroko
4
Tak Terduga, Ternyata Ini Inspirasi di Balik Nama Blue Ivy Putri Beyonce
5
Emily Ratajkowski Berhijab Sambut Wali Kota Muslim New York, Unggahan Dikritik
MOST COMMENTED












































Foto: Instagram
Foto: ist.