Alis Terlalu Tebal dan Pekat, Wanita Ini Disamakan dengan Burung Elang
Kiki Oktaviani - wolipop
Jumat, 29 Jan 2016 14:39 WIB
Jakarta
-
Wanita ini menjadi target penindasan di media sosial karena bentuk alisnya. Wanita bernama Mandy Lamrini menjadi bahan olok-olok oleh netizen dan memenya tersebar di media sosial.
Wanita asal Jerman itu mem-postong foto selfie yang memamerkan tato alis barunya. Ia mengatakan bahwa sangat puas dengan hasilnya. Tidak berselang lama setelah ia memposting foto, banyak komentar negatif dari postingan fotonya tersebut.
Tidak disangka foto selfienya tersebut menjadi viral. Fotonya disebar lebih dari 600 kali, mendapatkan like sebanyak 2,000 dan 23,000 komentar. Banyak orang memberikan komentar negatif seperti; "Alis yang mengerikan", "Aku takut dengan alismu."
Mandy tidak hanya menjadi bahan olokan di komentar fotonya,namun foto selfie yang menampilan wajah Mandy tanpa makeup itu pun dibuat meme-meme lelucon. Salah satu meme yang tersebar adalah foto dirinya yang diedit dengan alis dibentuk seperti burung elang.
Secara tidak langsung, alis gadis asal Jerman itu bentuknya seperti burung elang. Meme lainnya yang tersebar adalah wajah Mandy diubah menjadi anjing.
Meski banyak yang mengolok-ngoloknya tapi beberapa orang prihatin dan membelanya. "Satu-satunya yang tidak bagus di sini adalah komentar bodoh dan primitif ," komentar salah satu orang yang membela Mandy.
Meski menjadi korban bully, Mandy berusaha tidak terpancing emosi. Ia justru tetap percaya diri dengan penampilannya.
"Aku akan terus dengan alisku ini. Kalian sebenarnya hanyalah penggemar, meski kamu tidak mau mengakuinya," tulis Mandy yang memberikan keterangan foto selfienya dengan makeup tebal. (kik/kik)
Wanita asal Jerman itu mem-postong foto selfie yang memamerkan tato alis barunya. Ia mengatakan bahwa sangat puas dengan hasilnya. Tidak berselang lama setelah ia memposting foto, banyak komentar negatif dari postingan fotonya tersebut.
Tidak disangka foto selfienya tersebut menjadi viral. Fotonya disebar lebih dari 600 kali, mendapatkan like sebanyak 2,000 dan 23,000 komentar. Banyak orang memberikan komentar negatif seperti; "Alis yang mengerikan", "Aku takut dengan alismu."
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
|
Secara tidak langsung, alis gadis asal Jerman itu bentuknya seperti burung elang. Meme lainnya yang tersebar adalah wajah Mandy diubah menjadi anjing.
![]() |
Meski banyak yang mengolok-ngoloknya tapi beberapa orang prihatin dan membelanya. "Satu-satunya yang tidak bagus di sini adalah komentar bodoh dan primitif ," komentar salah satu orang yang membela Mandy.
Meski menjadi korban bully, Mandy berusaha tidak terpancing emosi. Ia justru tetap percaya diri dengan penampilannya.
"Aku akan terus dengan alisku ini. Kalian sebenarnya hanyalah penggemar, meski kamu tidak mau mengakuinya," tulis Mandy yang memberikan keterangan foto selfienya dengan makeup tebal. (kik/kik)
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Angular Bob Jadi Tren Lagi, Bob Tajam ala Victoria Beckham Kembali Populer
Jerawat Tak Kunjung Hilang? Coba 7 Rangkaian Skincare Ini
Tren Rambut 2026: Baby Bob, Model Bob Pendek yang Cocok untuk Rambut Keriting
Cara Menghilangkan Jerawat: Lakukan 3 Resolusi Kecantikan Ini di 2026
Brand K-Beauty Rilis Cleansing Pad, Cara Praktis Membersihkan Wajah
Most Popular
1
7 Potret Aurelie Moeremans Tetap Cantik Pamer Baby Bump yang Makin Besar
2
Foto Vidi Aldiano Tampil Berkumis Jadi Groomsman Pernikahan Sahabat di Maroko
3
Alasan David Beckham Diblokir Anaknya, Disebut Melanggar Surat Peringatan
4
Ramalan Shio 2026
Hoki! 5 Shio Ini Diprediksi Sukses di Tahun Kuda Api 2026, Cek Peruntunganmu
5
Sinopsis SAS: Red Notice di Bioskop Trans TV Hari Ini
MOST COMMENTED













































