Dandanan David Bowie Dari Masa ke Masa
Kiki Oktaviani - wolipop
Selasa, 12 Jan 2016 18:13 WIB
Jakarta
-
David Bowie tidak hanya seorang musisi yang melegenda, namun ia juga memiliki ciri khas tersendiri yang membuatnya dikenal sebagai ikon fashion dan beauty. Bowie tak segan tampil dengan makeup tebal yang nyentrik. Inilah dandanan musisi ikonik yang wafat pada 11 Januari 2016 lalu di usianya yang ke-69.
1. Rambut Merah
Di akhir tahun '60-an, Bowie langsung menarik atensi dunia dengan rambut merah terang dan alisnya yang di-bleaching. Dengan menghilangkan warna alisnya, Bowie tampil seolah tanpa alis. Gaya uniknya tersebut tercipta di album keduanya 'Space Odity'. Berkat gayanya itu, Bowie mampu menggemparkan dunia sebagai musisi ikonik.
2. Eyeshadow Biru Elektrik
Pada tahun '70-an dalam vidoe klip 'Life On Mars', lagi-lagi penyanyi asal Inggris itu menggebrak dunia dengan penampilan barunya. Bowie tampil eksentrik dengan eyeshadow warna biru elektrik. Tak sampai di situ, Bowie menerapkan blush on dan juga lipstik.
3. Makeup Emas dan Rambut Mullet
Selain menggunakan eyeshadow, Bowie pun tak segan menggunakan makeup pada wajahnya yang memberikan efek kulit berwarna keemasan. Ia pun mempopulerkan rambut mullet pada era '70-an.
4. Badut
Di tahun 80 Bowie bertransformasi menjadi badut dalam video klip 'Ashes to Ashes'. Sosoknya yang tidak segan mencoba tampilan unik itulah yang membuat namanya selalu bersinar.
5. Petir
Wajah yang digambar petir ini sangat ikonik. Tampilannya dalam cover album 'Aladine Sane' tersebut hingga saat ini masih diingat banyak orang. Lady Gaga pun pernah meniru gaya Bowie tersebut. (kik/kik)
1. Rambut Merah
![]() |
Di akhir tahun '60-an, Bowie langsung menarik atensi dunia dengan rambut merah terang dan alisnya yang di-bleaching. Dengan menghilangkan warna alisnya, Bowie tampil seolah tanpa alis. Gaya uniknya tersebut tercipta di album keduanya 'Space Odity'. Berkat gayanya itu, Bowie mampu menggemparkan dunia sebagai musisi ikonik.
2. Eyeshadow Biru Elektrik
![]() |
Pada tahun '70-an dalam vidoe klip 'Life On Mars', lagi-lagi penyanyi asal Inggris itu menggebrak dunia dengan penampilan barunya. Bowie tampil eksentrik dengan eyeshadow warna biru elektrik. Tak sampai di situ, Bowie menerapkan blush on dan juga lipstik.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
![]() |
Selain menggunakan eyeshadow, Bowie pun tak segan menggunakan makeup pada wajahnya yang memberikan efek kulit berwarna keemasan. Ia pun mempopulerkan rambut mullet pada era '70-an.
4. Badut
![]() |
Di tahun 80 Bowie bertransformasi menjadi badut dalam video klip 'Ashes to Ashes'. Sosoknya yang tidak segan mencoba tampilan unik itulah yang membuat namanya selalu bersinar.
5. Petir
![]() |
Wajah yang digambar petir ini sangat ikonik. Tampilannya dalam cover album 'Aladine Sane' tersebut hingga saat ini masih diingat banyak orang. Lady Gaga pun pernah meniru gaya Bowie tersebut. (kik/kik)
Home & Living
Anak Kost Wajib Punya! Cermin Kayu Estetik yang Bikin Kamar Kecil Lebih Nyaman
Home & Living
Duduk Lesehan di Lantai dan Tetap Nyaman! Pilihan Barang Ini Harus Jadi Andalan Kamu
Home & Living
Sering Kerja Malam? Lampu Meja Ini Bikin Mata Lebih Nyaman dan Kamar Makin Rapi
Olahraga
4 Perlengkapan Wajib Pemain Voli! Siap untuk Latihan Rutin Lebih Optimal
Artikel Terkait
Most Popular
1
Ramalan Zodiak 15 Januari: Aries Jaga Ucapan, Taurus Tenangkan Pikiran
2
Rambut Beruban Tak Harus Kusam, Ini Cara Merawatnya agar Tetap Sehat Menawan
3
Viral Renovasi Rumah Subsidi Tipe 30/60, Penampakannya Bikin Netizen Kaget
4
Detail Dekorasi Pernikahan Mewah Anak Tommy Soeharto Terinspirasi Filosofi Padi
5
Ngeri! Kisah Wanita yang Implan Payudaranya Bocor dan Bernanah
MOST COMMENTED
















































