L'Oreal Paris Luncurkan Masker Rambut yang Dipakai Hanya 1 Menit
Kiki Oktaviani - wolipop
Kamis, 02 Jul 2015 19:53 WIB
Jakarta
-
Melakukan perawatan rambut kerap dianggap menyusahkan dan memakan waktu lama sehingga wanita sering kali melewatkan perawatan rambut seperti creambath atau masker rambut. Padahal shampo dan kondisioner saja tak cukup menutrisi rambut, dibutuhkan perawatan ekstra untuk menjaga rambut tetap sehat dan berkilau alami.
Untuk mematahkan mitos bahwa perawatan rambut memakan waktu lama dan mahal, L'Oreal Paris menghadirkan produk perawatan rambut yang bekerja singkat. Adalah L'Oreal Paris Hair Mask yang merupakan masker rambut yang hanya digunakan dalam waktu satu menit. Dalam waktu singkat tersebut pun bahan aktif yang terkandung sudah bisa menyerap dan menutrisi sempurna pada rambut.
"Ini berbeda dari kondisioner. Memang hasilnya terkesan sama, membuat rambut lembut dan berkilau. Tapi fungsinya berbeda. Hair mask bekerja lebih menutrisi batang rambut. Efeknya lebih jangka panjang," ujar Yosephine Widowati, product manager L'Oreal Paris Hair Care dalam acara peluncuran L'Oreal Hair Mask di Rumah Imam Bonjol, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (2/6/2015).
Masker rambut tersebut terdiri dari tiga varian. Masing-masing varian memiliki fungsi dan bahan aktifnya yang berbeda-beda. Total Repair untuk memperbaiki kondisi rambut yang rusak dengan formula bernama Cermide. Masker untuk rambut yang rontok dan patah-patah adalah Fall Resist. Mengandung asam amino untuk menguatjan batang rambut.
Masker lainnya adalah Smooth Intense yang cocok digunakan bagi rambut yang sulit diatur atau frizzy hair. Memiliki kandungan argan oil yang bekerja untuk melembutkan memudahkan dalam penataan rambut.
Cara pemakaiannya pun tidak rumit. Setelah menggunakan shampo dan kondisioner, pakaikan satu sachet hair mask dari tengah ke batang rambut. Diamkan selama satu menit, lalu bilas hilngga bersih. Cukup gunakan satu minggu sekali. Masker rambut tersebut sudah bisa didapatkan di supermarket dan gerai-gerai kecantikan dengan harga per-sachet Rp 7.100.
(kik/ami)
Untuk mematahkan mitos bahwa perawatan rambut memakan waktu lama dan mahal, L'Oreal Paris menghadirkan produk perawatan rambut yang bekerja singkat. Adalah L'Oreal Paris Hair Mask yang merupakan masker rambut yang hanya digunakan dalam waktu satu menit. Dalam waktu singkat tersebut pun bahan aktif yang terkandung sudah bisa menyerap dan menutrisi sempurna pada rambut.
"Ini berbeda dari kondisioner. Memang hasilnya terkesan sama, membuat rambut lembut dan berkilau. Tapi fungsinya berbeda. Hair mask bekerja lebih menutrisi batang rambut. Efeknya lebih jangka panjang," ujar Yosephine Widowati, product manager L'Oreal Paris Hair Care dalam acara peluncuran L'Oreal Hair Mask di Rumah Imam Bonjol, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (2/6/2015).
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Masker lainnya adalah Smooth Intense yang cocok digunakan bagi rambut yang sulit diatur atau frizzy hair. Memiliki kandungan argan oil yang bekerja untuk melembutkan memudahkan dalam penataan rambut.
Cara pemakaiannya pun tidak rumit. Setelah menggunakan shampo dan kondisioner, pakaikan satu sachet hair mask dari tengah ke batang rambut. Diamkan selama satu menit, lalu bilas hilngga bersih. Cukup gunakan satu minggu sekali. Masker rambut tersebut sudah bisa didapatkan di supermarket dan gerai-gerai kecantikan dengan harga per-sachet Rp 7.100.
(kik/ami)
Home & Living
Saatnya Ganti Tempat Sampah yang Bikin Rumahmu Lebih Higienis Sekaligus Estetik!
Home & Living
3 Pilihan Keranjang Laundry Ini Harus Ada di Rumah, Bikin Cucian Jadi Gak Numpuk Berantakan!
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Angular Bob Jadi Tren Lagi, Bob Tajam ala Victoria Beckham Kembali Populer
Jerawat Tak Kunjung Hilang? Coba 7 Rangkaian Skincare Ini
Tren Rambut 2026: Baby Bob, Model Bob Pendek yang Cocok untuk Rambut Keriting
Cara Menghilangkan Jerawat: Lakukan 3 Resolusi Kecantikan Ini di 2026
Brand K-Beauty Rilis Cleansing Pad, Cara Praktis Membersihkan Wajah
Most Popular
1
Foto Cantik BCL-Alyssa Daguise Hadiri Pernikahan 'Pangeran Jaksel' di Maroko
2
Foto Vidi Aldiano Tampil Berkumis Jadi Groomsman Pernikahan Sahabat di Maroko
3
Emily Ratajkowski Berhijab Sambut Wali Kota Muslim New York, Unggahan Dikritik
4
7 Potret G-Dragon Pakai Bandana Emas Berhias Permata, Cuma Ada Satu di Dunia
5
7 Potret Aurelie Moeremans Tetap Cantik Pamer Baby Bump yang Makin Besar
MOST COMMENTED











































