5 Zodiak Ini Dikenal Super Perhatian, Akan Bahagia Jadi Pacarnya
Pasangan yang perhatian tentu idaman bagi banyak orang. Orang-orang yang perhatian biasanya lebih peka dengan situasi dan kondisi saat itu sehingga tanpa perlu banyak mengeluh si pasangan sudah memberikan perhatiannya.
Tidak semua orang bisa bersikap perhatian terhadap pasangan, namun berdasarkan horoskop, ada beberapa zodiak yang dikenal super perhatian. Jika bersama lima zodiak yang dikenal perhatian ini, kamu akan bahagia jadi pacarnya.
1. Taurus
Taurus dikenal sebagai zodiak yang paling perhatian. Taurus punya hati yang penuh cinta sehingga mereka tidak pamrih dalam memberikan perhatian untuk orang yang dikasihinya. Bagi mereka yang tidak memahami Tauru mungkin akan mengatakan bahwa zodiak tersebut terlalu posesif, padahal hal tersebut karena mereka terlalu melindungi pasangannya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
2. Cancer
Cancer akan sangat perhatian dengan orang-orang yang ada di sekitarnya. Cancer punya jiwa sensitif yang mudah berempati terhadap orang lain, terlebih dengan kekasihnya. Hati sensitifnya tersebut tapi kadang membuatnya jadi insecure terhadap dirinya sendiri karena terlalu memikirkan penilaian dari orang lain.
3. Libra
Dalam hubungan cinta, Libra berusaha menjadi pasangan yang terbaik. Dikenal sebagai zodiak yang menghindari konflik, membuat Libra tetap memberikan perhatian kepada pasangannya meski terkadang situasi hubungan kurang kondusif. Hal tersebutlah yang membuat Libra disebut sebagai zodiak pelindung dan bisa menjaga hubungan hingga langgeng.
4. Pisces
Pisces zodiak sensitif yang memikirkan perasaan orang lain. Perhatian mereka tidak hanya lewat verbal atau kata-kata, namun Pisces membuktikan perhatiannya lewat sikapnya. Zodiak Pisces kadang sulit membuat batasan terhadap pasangannya karena mereka khawatir jika sikapnya dinilai cuek.
5. Virgo
Virgo juga dinilai sebagai zodiak yang perhatian. Saking perhatiannya kadang Virgo jadi dinilai ikut campur dalam urusan orang lain. Kritikan Virgo terkadang bukan maksud untuk menjatuhkan pasangannya, namun sebagai bentuk perhatian.
Fashion
Kemeja Wanita Ini Bisa Dipakai di Berbagai Suasana, Cek Produknya untuk Lengkapi Fashion Tahun Barumu!
Hobbies & Activities
Ini 5 Alasan Kenapa Kamu Harus Punya Sonix Incline Treadmill STR01 di Rumah!
Home & Living
Awali Tahun Baru dengan Rumah Rapi dan Nyaman! Pilihan Storage Box Ini Bisa Jadi Penyelamat
Fashion
Wanita Pekerja Wajib Punya! Celana Kulot Ini Bikin Gaya Lebih Rapi dan Dewasa
Ramalan Shio 2026 Tahun Kuda Api: Prediksi Lengkap Nasib 12 Shio
Ramalan Zodiak Cinta 1 Januari: Virgo Perhatian, Leo Hindari Nada Tinggi
Ramalan Zodiak 1 Januari: Scorpio Hati-hati, Sagitarius Lebih Teliti
Resolusi 2026: Tak Perlu Banyak Target, 5 Ini Sudah Cukup
Ramalan Zodiak 1 Januari: Cancer Evaluasi Diri, Leo Kerja Keras
6 Seafood yang Bisa Tingkatkan Performa Seks Pria Jika Rutin Dikonsumsi
7 Potret Selebriti Liburan Tahun Baru di Jepang, Ada Aura Kasih Hingga Prilly
Potret Tasya Farasya Umrah saat Tahun Baru 2026, Cantik Manglingi Berhijab
Gaya Istri Zohran Mamdani Saat Suami Jadi Wali Kota Muslim Pertama New York











































