Arti Mimpi Memetik Buah Jambu hingga Jeruk
Apakah kamu pernah mimpi memetik buah-buahan seperti nanas, pisang atau jambu? Jika memang pernah kamu tidak sendirian. Menurut banyak penafsiran, mimpi sering berfungsi sebagai pembawa pesan tentang kemungkinan yang dimiliki atau yang akan terjadi di masa mendatang.
Mimpi memetik buah biasanya memiliki arti pertanda baik karena melambangkan keberuntungan, kebahagiaan dan kekayaan yang akan menghampiri kalian. Menurut Swapna Shastra berbagai jenis dan warna buah dapat menandakan beberapa kemungkinan dan harapan untuk waktu yang akan datang. Berikut arti mimpi buah-buahan:
1. Arti Mimpi Memetik Buah Pisang
Mimpi mengenai buah pisang biasanya dikaitkan dengan kesehatan seksual dan kesuburan yang baik. Arti mimpi memetik buah pisang ditafsirkan dalam kepuasan seksual yang kamu idamkan terutama jika memakannya di dalam mimpi.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
2. Arti Mimpi Memetik Buah Nanas
Arti mimpi buah nanas menandakan bahwa pada akhirnya semua keinginan kamu berhasil diraih. Meski pada awalnya sempat goyah namun karena kerja keras yang kamu lakukan bisa mewujudkan keinginan tersebut.
3. Arti Mimpi Memetik Buah Jambu
Ketika bermimpi memakan atau memetik buah jambu, artinya, kamu akan memiliki hubungan romantis. Mimpi makan buah jambu bisa menjadi kabar bahagia bagi mereka yang sedang memiliki hubungan yang tidak rukun dengan pasangannya. Kamu akan dapat menyelesaikan perbedaan yang dialami.
4. Arti Mimpi Memetik Buah Delima
Arti mimpi memetik buah deliam kamu akan beruntung dalam urusan keuangan. Jika kamu sedang mengalami fase yang sangat buruk dalam hidup, mimpi buah delima bisa membuat semua kekhawatiran segera berakhir. Kamu bisa menyiapkan diri untuk untuk menghadapi kebahagiaan yang tidak terduga. Sedangkan jika dalam mimpi kamu memakan buah delima artinya kamu yang masih berstatus single akan menggelar pernikahan.
5. Arti Mimpi Memetik Buah Jeruk
Arti mimpi memetik atau memakan buah jeruk adalah kamu akan mencapai posisi atau jabatan yang terhormat di masyarakat. Selain itu mimpi buah jeruk juga sering menandakan keuntungan material dan professional.
(eny/eny)
Pakaian Pria
Pakai Kaos Pun Tetap Kelihatan Niat! Work Jacket Buat yang Nggak Suka Ribet Styling
Perawatan dan Kecantikan
Wajib Coba! Liquid Blush Favorit untuk Tampilan Natural hingga Bold!
Hobi dan Mainan
Lampu Serbaguna yang Layak Masuk Tas Travel, AOKI Senter LED 10W
Olahraga
Latihan dan Fun Game Makin Aman, Ini Perlengkapan Pendukung untuk Pemain Bola
Ramalan Zodiak Cinta 13 Januari: Capricorn Lebih Empati, Pisces Jangan Emosi
Ramalan Zodiak 13 Januari: Sagitarius Jangan Keras Kepala, Scorpio Harus Tegas
Ramalan Shio 2026
Kabar Bahagia! 5 Shio Ini Hoki Asmara di 2026, Para Jomblo Siap Ketemu Jodoh
Ramalan Zodiak 13 Januari: Cancer Keuangan Stabil, Leo Kontrol Emosi
Ramalan Zodiak 13 Januari: Aries Banyak Peluang, Taurus Kerja Maksimal
Annisa Pohan Dampingi Suami di Reuni Perak AKABRI 2000, Perutnya Jadi Sorotan
Potret Ana de Armas Disebut Aktris Tercantik 2025, Menawan di Golden Globes
IU dan Lee Jong Suk Makin Romantis, Terciduk Pakai Jaket Couple Balenciaga
Pernikahan 26 Tahun Berakhir, Rachel Zoe Rayakan dengan Beli 'Cincin Cerai'











































