Foto: Inspirasi Baju Lamaran untuk Hijabers dari Para Selebgram Cantik
Arina Yulistara - wolipop
Jumat, 04 Agu 2017 17:46 WIB
Jakarta
-
Banyak wanita yang memilih kebaya untuk mempercantik penampilannya saat lamaran tak terkecuali hijabers. Namun beberapa wanita berhijab lebih memilih pakaian lain bukan kebaya. Bagi yang sedang bingung memilih baju seperti apa untuk lamaran, berikut inspirasi baju lamaran untuk hijabers dari para selebriti (Instagram) cantik yang berhijab.
Brokat
Salah satu inspirasi baju lamaran hijab datang dari dr. Shabrina Narasati Aulia. Ia mengenakan atasan berbahan brokat yang memiliki aksen bros sebagai pemanis. Ia memadukannya dengan rok lurus berdetail sehingga terlihat elegan. Untuk membuat penampilan semakin terlihat maksimal, pilihan pashmina satin cocok untuk baju lamaran.
Kebaya Panjang
Inspirasi baju lamrana hijab lainnya bisa melihat gaya busana Cindy Levina. Cindy terlihat anggun dan cantik dalam balutan kebaya panjang warna pink lengkap dengan kain tradisional. Jilbab polos warna seirama semakin membuat penampilannya terlihat manis. Sentuhan silver memperkental kesan elegan pada acara lamarannya.
Kebaya Modern
Selebgram Mega Iskanti memakai kebaya modern ketika acara lamaran berlangsung. Warna nude dengan ornamen detail yang cantik membuat penampilan Mega terlihat elegan. Lihat pula bagian selendangnya yang dibuat serasi seperti batik pasangannya. Ini bisa menjadi inspirasi baju lamaran hijab buat para muslimah.
Kebaya Modifikasi
Ini inspirasi baju lamaran hijab dari Nabila Hatifa. Nabila menuliskan di akun Instagram pribadinya kalau ia memakai kebaya modern yang dirancang oleh desainer Ayu Dyah Andari. Nabila memakai kebaya warna nude dilengkapi kain dengan sentuhan palet serupa. Jilbab organza menjadi pilihan untuk tampil elegan.
Dress
Inspirasi baju lamaran hijab dengan menggunakan dress datang dari selebgram Joyagh. Menerapkan konsep serba pink, ia memakai dress bernuansa merah muda dan emas. Detail cape membuat lekuk dada tidak terekspos.
Kembar Warna
Selebgram Ellend Muzakky mengenakan busana kembar warna dengan pasangan saat lamaran. Ini bisa menjadi inspirasi baju lamaran hijab saat ingin tampil kompak bersama pasangan. Lihat warna biru muda yang diterapkan dalam model kebaya serta rok panjang. Perpaduan silver memberikan sentuhan yang elegan.
(ays/ays)
Brokat
Foto: Dok. Instagram |
Salah satu inspirasi baju lamaran hijab datang dari dr. Shabrina Narasati Aulia. Ia mengenakan atasan berbahan brokat yang memiliki aksen bros sebagai pemanis. Ia memadukannya dengan rok lurus berdetail sehingga terlihat elegan. Untuk membuat penampilan semakin terlihat maksimal, pilihan pashmina satin cocok untuk baju lamaran.
Kebaya Panjang
Foto: Dok. Instagram |
Inspirasi baju lamrana hijab lainnya bisa melihat gaya busana Cindy Levina. Cindy terlihat anggun dan cantik dalam balutan kebaya panjang warna pink lengkap dengan kain tradisional. Jilbab polos warna seirama semakin membuat penampilannya terlihat manis. Sentuhan silver memperkental kesan elegan pada acara lamarannya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Foto: Dok. Instagram |
Selebgram Mega Iskanti memakai kebaya modern ketika acara lamaran berlangsung. Warna nude dengan ornamen detail yang cantik membuat penampilan Mega terlihat elegan. Lihat pula bagian selendangnya yang dibuat serasi seperti batik pasangannya. Ini bisa menjadi inspirasi baju lamaran hijab buat para muslimah.
Kebaya Modifikasi
Foto: Dok. Instagram |
Ini inspirasi baju lamaran hijab dari Nabila Hatifa. Nabila menuliskan di akun Instagram pribadinya kalau ia memakai kebaya modern yang dirancang oleh desainer Ayu Dyah Andari. Nabila memakai kebaya warna nude dilengkapi kain dengan sentuhan palet serupa. Jilbab organza menjadi pilihan untuk tampil elegan.
Dress
Foto: Dok. Instagram |
Inspirasi baju lamaran hijab dengan menggunakan dress datang dari selebgram Joyagh. Menerapkan konsep serba pink, ia memakai dress bernuansa merah muda dan emas. Detail cape membuat lekuk dada tidak terekspos.
Kembar Warna
Foto: Dok. Instagram |
Selebgram Ellend Muzakky mengenakan busana kembar warna dengan pasangan saat lamaran. Ini bisa menjadi inspirasi baju lamaran hijab saat ingin tampil kompak bersama pasangan. Lihat warna biru muda yang diterapkan dalam model kebaya serta rok panjang. Perpaduan silver memberikan sentuhan yang elegan.
(ays/ays)
Pakaian Pria
Investment Piece Under 500K! Rekomendasi Ikat Pinggang Pria yang Bikin Celana Lebih Rapi & Proporsional
Kesehatan
Sering Mobilisasi & Terpapar Polusi? Ini Pilihan Masker Medis yang Nyaman Dipakai Sehari-Hari!
Pakaian Pria
Lebih Suka Pakai Jam Digital? Ini Rekomendasi Jam Digital yang Utamakan Fungsi +Bonus Tampilan Keren
Pakaian Pria
Cari Jam Automatic yang Kepakai Terus? Parlent Gallant Vortex 42MM Bisa Jadi Pilihan!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
8 Gaya Hijab Miss International 2017 Kevin Liliana Jadi Juri di Miss Charm
Gaya Ineke & Marini Zumarnis Curi Atensi, Dulu Baju Semeter Sekarang 8 Meter
Tak Biasa! 7 Gaya Citra Kirana Pakai Abaya & Hijab Syari Saat Padel di Madinah
Potret Gaya Hijab Syari Zaskia Sungkar Saat Pemotretan Hamil di Tanah Suci
Adu Gaya Arumi Bachsin & Irish Bella Jadi Model Hijab, Anggun Elegan!
Most Popular
1
Ramalan Shio 2026
Rezeki Mengalir Deras! 5 Shio Paling Beruntung di Tahun 2026
2
Viral 'Poverty Challenge' Bikin Murka, Pamer Mi Instan di Atas Ferrari
3
60 Ucapan Terima Kasih untuk Mengapresiasi Diri Sendiri, Menguatkan Hati
4
Halo Lip, Tren Makeup 2026 yang Memberi Efek Bibir Penuh Alami
5
Viral Rompi Lepas Pasang Jadi Tren Baju Lebaran, Ini Harganya di Tanah Abang
MOST COMMENTED












































Foto: Dok. Instagram
Foto: Dok. Instagram
Foto: Dok. Instagram
Foto: Dok. Instagram
Foto: Dok. Instagram
Foto: Dok. Instagram