Mewah, Louis Vuitton Rilis Peralatan Pingpong Rp 33 Juta
Daniel Ngantung - wolipop
Selasa, 21 Mei 2019 08:20 WIB
Paris
-
Louis Vuitton mengekspansi produknya ke peralatan olahraga. Baru-baru ini, rumah mode asal Prancis tersebut merilis sebuah set perlatan pingpong atau tenis meja seharga puluhan juta rupiah.
Produk tersebut terdiri dari sebuah raket atau bat berlogo 'LV' di bawahnya, berikut sarungnya yang terbuat dari kanvas premium bermotif monogram LV nan ikonis itu. Louis Vuitton juga menyertakan empat bola pingpong lengkap dengan tempatnya yang terbuat dari kulit.
Berminat? Untuk memilikinya, kamu harus merogoh kocek dalam-dalam. Pasalnya, satu set perlatan pingpong Louis Vuitton ini dijual seharga US$ 2.300 atau sekitar Rp 33 juta.
Ini bukan kali pertama Louis Vuitton menghadirkan produk di luar apparel. Awal 2019, Louis Vuitton memperkenalkan produk earphone wireless perdananya yang dinami Horizon. Untuk memasuki market audio pertamakalinya ini, Louis Vuitton menggandeng Master & Dynamic, sebuah perusahaan audio asal New York.
Louis Vuitton belum merilis kapan wireless earphone stylish-nya akan dijual. Namun yang pasti, produk tersebut dibanderol pada US$ 995 atau sekitar Rp 14 jutaan.
(dtg/dtg)
Produk tersebut terdiri dari sebuah raket atau bat berlogo 'LV' di bawahnya, berikut sarungnya yang terbuat dari kanvas premium bermotif monogram LV nan ikonis itu. Louis Vuitton juga menyertakan empat bola pingpong lengkap dengan tempatnya yang terbuat dari kulit.
Peralatan pingpong Louis Vuitton. (Foto: Dok. Louis Vuitton) |
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Earphone Louis Vuitton (Foto: Dok. Louis Vuitton) |
(dtg/dtg)
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Demi Totalitas Akting, Kate Hudson Rela Nggak Skincare-an dan Naik BB 7 Kg
Rihanna Gandeng Anak Elon Musk Jadi Model Lingerie untuk Koleksi Valentine
Tas Belanja Kanvas Ini Jadi Rebutan Dunia, Ada yang Dijual Rp 160 Juta
Jaket Nicolas Maduro saat Ditangkap Jadi Sorotan, Viral Diburu Netizen
Deretan Perhiasan Mewah di Karpet Merah Critics' Choice Awards 2026
Most Popular
1
Ramalan Shio 2026
Hoki! 5 Shio Ini Diprediksi Sukses di Tahun Kuda Api 2026, Cek Peruntunganmu
2
Viral Influencer Singgung Ukuran Kelamin Mantan Suami, Berujung Digugat
3
8 Gaya Lily Anak Raffi-Nagita, Dress Fendi Hingga Tas Dior Curi Atensi
4
Angelina Jolie Ingin Tinggalkan AS, Berencana Pindah ke Kamboja
5
7 Fakta Menarik Drama China Speed and Love, Chemistry Pemainnya Disorot
MOST COMMENTED












































Peralatan pingpong Louis Vuitton. (Foto: Dok. Louis Vuitton)
Earphone Louis Vuitton (Foto: Dok. Louis Vuitton)