Iriana Jokowi Tampil Elegan dengan Blus Kebaya Saat Nyoblos Pemilu
Rahmi Anjani - wolipop
Rabu, 17 Apr 2019 12:05 WIB
Jakarta
-
Presiden RI sekaligus capres pada pemilu 2019, Joko Widodo, sudah menggunakan hak pilihnya. Jokowi mencoblos di TPS pelataran gedung Lembaga Administrasi Negara, Gambir, Jakarta Pusat. Tentu Jokowi tak sendirian namun ditemani sang istri, Iriana. Keduanya pun kompak menggunakan baju putih. Jokowi memakai kemeja sedangkan Iriana menerapkan blus serupa kebaya.
Iriana memilih bergaya elegan saat nyoblos pemilu 2019. Ibu negara tersebut kedapatan memakai blus lengan panjang. Blus itu pun terlihat spesial karena terlihat seperti kebaya encim dengan aksen bordir bunga di bagian bawah lengan dan hemnya. Yang membuat busananya semakin unik adalah garis kancing yang dibuat menyamping.
Sedangkan kesan elegan hadir karena potongan kerah yang tinggi. Iriana pun melengkapi busana dengan bros mutiara putih di tengah dada yang menambah kesan feminin juga formal.
Selain bros, nenek dua cucu tersebut juga kedapatan memakai anting mutiara putih, senada dengan busana dan brosnya. Meski warnanya serupa dengan keseluruhan tampilan, anting tersebut tampak cukup besar sehingga tetap menarik perhatian.
Untuk riasan, Iriana tampak menerapkan sedikit makeup. Terlihat jika wanita yang belum lama pulang umrah tersebut membingkai alis, memakai produk kompleksi ringan, dan lipstik warna pink terang. Iriana pun tampil fresh.
Video: Kacamata Hitam Prabowo dan Kemeja Putih Jokowi
Melengkapi keseluruhan gaya yang elegan, ibu tiga anaktersebutmenatarambutdenganmenguncirnya ke belakang. (ami/ami)
Foto: Rengga Sancaya |
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Foto: Rengga Sancaya |
Video: Kacamata Hitam Prabowo dan Kemeja Putih Jokowi
Foto: Ray Jordan-detikcom |
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Hobbies & Activities
Main Badminton Lebih Stabil, Ini Rekomendasi 3 Shuttlecock yang Nyaman Dipakai Latihan Rutin
Hobbies & Activities
American Tourister Argyle Cabin 20 Inch jadi Solusi Ringkas dan Aman untuk Travel Singkat
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Jaket Nicolas Maduro saat Ditangkap Jadi Sorotan, Viral Diburu Netizen
Deretan Perhiasan Mewah di Karpet Merah Critics' Choice Awards 2026
5 Tren Sepatu 2026 yang Bakal Booming, Terinspirasi Runway Dunia
Kontroversi Boots Rama Duwaji di Pelantikan Mamdani, Dianggap Terlalu Mewah
Hermes Birkin Dijual di Department Store, Tanda Pergeseran Dunia Luxury?
Most Popular
1
Gaya Ranty Maria di Pas Foto Nikah, Tampil Natural Nyaris Tanpa Makeup
2
Influencer China Jadi Gelandangan di Kamboja, Terjebak Janji Manis Pacar
3
Ramalan Shio 2026
Pakar Feng Shui Bongkar Kunci Cuan 2026 Satu Hal Ini Agar Emosi Tetap Stabil
4
Ashley Tisdale Curhat Soal Geng 'Ibu-ibu Toxic', Suami Hillary Duff Sindir Balik
5
Ramalan Zodiak 8 Januari: Cancer Introspeksi Diri, Leo Harus Belajar Mandiri
MOST COMMENTED












































Foto: Rengga Sancaya
Foto: Rengga Sancaya
Foto: Ray Jordan-detikcom