Museum di Swiss Ini Tampilkan Patung Lilin Fashion Blogger Indonesia
Alissa Safiera - wolipop
Rabu, 20 Feb 2019 14:36 WIB
Jakarta
-
Museum Sejarah dan Etnologi, St. Gallen (HVM), Swiss memiliki sosok patung lilin baru yang tak asing lagi bagi pecinta mode Indonesia. Di museum ternama itu, sosok fashion blogger Indonesia, Diana Rikasari eksis sebagai patung lilin.
"I HAVE A TWINNNNN! News is out here in Switzerland and it's a crazy feeling 😭😱😍😂🥰 Introducing my wax figurine that will be a permanent display at the @historischesmuseumsg for the many years to come," tulis Diana lewat akun Instagramnya.
Patung Diana memakai baju penuh motif mulai dari topi hingga sepatunya. Dia juga memakai aksesori seperti kacamata, topi dan tas. Seluruh busana dan aksesori yang menempel di tubuh patung ini merupakan koleksi pribadi Diana.
Detailnya begitu nyata, patung lilin juga memakai cincin inisial 'DR' yang sudah menjadi ciri khas Diana.
Busana penuh motif yang dikenakan patung inilah yang pertamakali mencuri perhatian pihak museum hingga akhirnya menghubungi Diana. Hanya saja tas Balenciaga yang kala itu dipakai Diana diganti dengan Marc Jacobs untuk sang patung lilin.
"NEVER UNDERESTIMATE THE POWER OF DRESSING (UP)!" tegasnya.
Diana Rikasari telah memulai dunia blogging sejak 2007. Gayanya yang quirky dan playful membuat ia tak hanya populer di Tanah Air tapi juga mancanegara. Kini, patung lilin Diana diabadikan di museum di Swiss secara permanen, sejak 16 Februari kemarin. (asf/asf)
"I HAVE A TWINNNNN! News is out here in Switzerland and it's a crazy feeling 😭😱😍😂🥰 Introducing my wax figurine that will be a permanent display at the @historischesmuseumsg for the many years to come," tulis Diana lewat akun Instagramnya.
Patung Diana memakai baju penuh motif mulai dari topi hingga sepatunya. Dia juga memakai aksesori seperti kacamata, topi dan tas. Seluruh busana dan aksesori yang menempel di tubuh patung ini merupakan koleksi pribadi Diana.
Diana Rikasari dengan Patung Lilinnya di Swiss. Foto: Instagram @dianarikasari |
Detailnya begitu nyata, patung lilin juga memakai cincin inisial 'DR' yang sudah menjadi ciri khas Diana.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"NEVER UNDERESTIMATE THE POWER OF DRESSING (UP)!" tegasnya.
Diana Rikasari telah memulai dunia blogging sejak 2007. Gayanya yang quirky dan playful membuat ia tak hanya populer di Tanah Air tapi juga mancanegara. Kini, patung lilin Diana diabadikan di museum di Swiss secara permanen, sejak 16 Februari kemarin. (asf/asf)
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Hobbies & Activities
Main Badminton Lebih Stabil, Ini Rekomendasi 3 Shuttlecock yang Nyaman Dipakai Latihan Rutin
Hobbies & Activities
American Tourister Argyle Cabin 20 Inch jadi Solusi Ringkas dan Aman untuk Travel Singkat
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Rihanna Gandeng Anak Elon Musk Jadi Model Lingerie untuk Koleksi Valentine
Tas Belanja Kanvas Ini Jadi Rebutan Dunia, Ada yang Dijual Rp 160 Juta
Jaket Nicolas Maduro saat Ditangkap Jadi Sorotan, Viral Diburu Netizen
Deretan Perhiasan Mewah di Karpet Merah Critics' Choice Awards 2026
5 Tren Sepatu 2026 yang Bakal Booming, Terinspirasi Runway Dunia
Most Popular
1
Potret Piper Rockelle, Mantan Influencer Cilik Gabung OnlyFans Jadi Kontroversi
2
Gaya Berani Sydney Sweeney di Pemotretan Terbaru, Tubuh Emas Tanpa Busana
3
50 Ucapan Selamat Tidur Bahasa Inggris Romantis, Bikin Pacar Senyum Meleleh
4
Jessie Buckley Ungkap Alasan Suami Tak Pernah Menemaninya di Karpet Merah
5
Beauty Influencer China Lunasi Utang Rp 900 Juta, Dituduh Pura-pura Lumpuh
MOST COMMENTED












































Diana Rikasari dengan Patung Lilinnya di Swiss. Foto: Instagram @dianarikasari