5 Tren Fashion Unik Ini Viral Pasca Dipakai Kendall Jenner & Bella Hadid
Alissa Safiera - wolipop
Selasa, 22 Agu 2017 09:51 WIB
Jakarta
-
Beberapa tren fashion memang terlihat aneh untuk dipakai di kehidupan nyata. Namun tak begitu bila Anda adalah Kendall Jenner atau Bella Hadid, yang malah sukses membuat tren yang unik jadi viral. Ini buktinya 5 tren fashion yang jadi viral karena dipakai Kendall dan Bella.
Legging Boots
Ketika rumah mode Balenciaga, Balmain, Fendi merilis boots tinggi yang sampai menutupi paha, para model langsung mencobanya. Kendall Jenner misalnya, memakai thigh-high boots Balmain di Paris Fashion Week lalu, dan kini legging boots adalah favorit fashionista di musim gugur.
Boots Putih
Ankle boots klasik saat ini kembali jadi tren, namun lebih spesifik yang datang dalam warna putih bergaya retro.
Crop Top Pendek
Crop top super pendek yang berpotongan di bawah dada sekarang jadi tren di kalangan selebriti Hollywood. Di mulai dari Bella Hadid, Kendall Jenner, dan kini menjamur ke Emily Ratajkowski ataupun Kylie Jenner.
Jeans Unik
Sekarang skinny jeans sudah mulai ditinggalkan. Supermodel memilih jeans dengan bentuk aneh untuk menggantikannya. Makin nyeleneh, makin bagus seperti jeans pendek dengan ankle ala Kendall.
Korset
Korset yang dulunya untuk dalaman membentuk siluet tubuh, kini mulai dipakai di luar baju, dari kemeja sampai dress oleh para selebrti dan juga fashion influencer. Bella Hadid adalah salah satu penggemar beratnya, dan terlihat memakai salah satunya dengan kemeja oversized di New York. (asf/hst)
Legging Boots
Foto: istimewa |
Ketika rumah mode Balenciaga, Balmain, Fendi merilis boots tinggi yang sampai menutupi paha, para model langsung mencobanya. Kendall Jenner misalnya, memakai thigh-high boots Balmain di Paris Fashion Week lalu, dan kini legging boots adalah favorit fashionista di musim gugur.
Boots Putih
Foto: istimewa |
Ankle boots klasik saat ini kembali jadi tren, namun lebih spesifik yang datang dalam warna putih bergaya retro.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Foto: istimewa |
Crop top super pendek yang berpotongan di bawah dada sekarang jadi tren di kalangan selebriti Hollywood. Di mulai dari Bella Hadid, Kendall Jenner, dan kini menjamur ke Emily Ratajkowski ataupun Kylie Jenner.
Jeans Unik
Foto: istimewa |
Sekarang skinny jeans sudah mulai ditinggalkan. Supermodel memilih jeans dengan bentuk aneh untuk menggantikannya. Makin nyeleneh, makin bagus seperti jeans pendek dengan ankle ala Kendall.
Korset
Foto: istimewa |
Korset yang dulunya untuk dalaman membentuk siluet tubuh, kini mulai dipakai di luar baju, dari kemeja sampai dress oleh para selebrti dan juga fashion influencer. Bella Hadid adalah salah satu penggemar beratnya, dan terlihat memakai salah satunya dengan kemeja oversized di New York. (asf/hst)
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Demi Totalitas Akting, Kate Hudson Rela Nggak Skincare-an dan Naik BB 7 Kg
Rihanna Gandeng Anak Elon Musk Jadi Model Lingerie untuk Koleksi Valentine
Tas Belanja Kanvas Ini Jadi Rebutan Dunia, Ada yang Dijual Rp 160 Juta
Jaket Nicolas Maduro saat Ditangkap Jadi Sorotan, Viral Diburu Netizen
Deretan Perhiasan Mewah di Karpet Merah Critics' Choice Awards 2026
Most Popular
1
Ramalan Zodiak 9 Januari: Capricorn Harus Sabar, Aquarius Lebih Teliti
2
TikTok Viral Verificator
Viral Momen Dosen Pertanian Mantu, Souvenir Bibit Tanaman Jadi Sorotan
3
Jerawat Tak Kunjung Hilang? Coba 7 Rangkaian Skincare Ini
4
Sudah Cerai, Kim Kardashian Masih Jadi Fans Sepatu Rancangan Kanye West
5
TikTok Viral Verificator
Viral! Pengantin Bagikan Souvenir 100 Anak Ayam Warna-warni, Tuai Kritik
MOST COMMENTED












































Foto: istimewa
Foto: istimewa
Foto: istimewa
Foto: istimewa
Foto: istimewa