Penampilan Cantik Emma Watson Ganti Baju 4 Kali Dalam 1 Hari
Alissa Safiera - wolipop
Jumat, 23 Jun 2017 19:14 WIB
Jakarta
-
Emma Watson kini tengah mempromosikan film teranyarnya The Circle di Paris. Meski tak lagi menjadi Belle dari Beauty and the Beast, penampilan Emma Watson tetap anggun bak putri raja dalam empat penampilan yang berbeda dalam satu hari pada Kamis (22/6/2017). Seperti apa?
Gaun Miu Miu
Memakai busana yang ramah lingkungan tetap menjadi fokus Emma Watson, dalam penampilannya. Seperti yang ia ungkap di Instagram miliknya, The Press Tour, Emma menjatuhkan pilihan pada gaun bergaya klasik dari Miu Miu yang dibordir dengan tangan di Italia. Proses pewarnaan hingga printing kain juga dilakukan dengan bahan ramah lingkungan oleh orang-orang lokal di Italia. Sepatunya sendiri dari Santoni Italia, juga dipilih karena ramah lingkungan, alias dibuat dalam pabrik yang digerakkan oleh 4.000 solar panel
Gaun Merah
Di hari yang sama, Emma Watson mengganti gaunnya dan tampil lebih modern memakai shirtdress berwarna merah ketika melakukan wawancara dengan TF1.
Gaun Hitam
Di tengah kesibukannya, Emma Watson menyempatkan diri untuk menyumbangkan buku pada komunitas yang dinamakan Book Fairies. Kali ini ia tampil bergaun hitam dengan aksen sheer. Di hari yang indah tersebut, Emma melengkapi gaunnya dengan sepasang sepatu loafers yang nyaman.
Photo Call
Kesibukan di Paris diakhiri dengan gaun cantik dari Louis Vuitton, yang dihiasi bordir emas di atas material sheer. Emma menyempurnakan gaun hitam yang edgy dengan high heels ankle strap dari Santoni.
(asf/eny)
Gaun Miu Miu
Foto: Dok. Getty Images, Instagram |
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Gaun Merah
Foto: Dok. Getty Images, Instagram |
Di hari yang sama, Emma Watson mengganti gaunnya dan tampil lebih modern memakai shirtdress berwarna merah ketika melakukan wawancara dengan TF1.
Gaun Hitam
Foto: Dok. Getty Images, Instagram |
Di tengah kesibukannya, Emma Watson menyempatkan diri untuk menyumbangkan buku pada komunitas yang dinamakan Book Fairies. Kali ini ia tampil bergaun hitam dengan aksen sheer. Di hari yang indah tersebut, Emma melengkapi gaunnya dengan sepasang sepatu loafers yang nyaman.
Photo Call
Foto: Dok. Getty Images, Instagram |
Kesibukan di Paris diakhiri dengan gaun cantik dari Louis Vuitton, yang dihiasi bordir emas di atas material sheer. Emma menyempurnakan gaun hitam yang edgy dengan high heels ankle strap dari Santoni.
(asf/eny)
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Demi Totalitas Akting, Kate Hudson Rela Nggak Skincare-an dan Naik BB 7 Kg
Rihanna Gandeng Anak Elon Musk Jadi Model Lingerie untuk Koleksi Valentine
Tas Belanja Kanvas Ini Jadi Rebutan Dunia, Ada yang Dijual Rp 160 Juta
Jaket Nicolas Maduro saat Ditangkap Jadi Sorotan, Viral Diburu Netizen
Deretan Perhiasan Mewah di Karpet Merah Critics' Choice Awards 2026
Most Popular
1
Mengenal Cigarette Jeans, Model Celana Jeans Ala 80an yang Tren di 2026
2
Lisa BLACKPINK Jadi Presenter Golden Globe Awards 2026, Cetak Rekor Baru
3
7 Potret Teagan Croft, Pemeran Rapunzel di Live-action 'Tangled'
4
Drakor Jisoo BLACKPINK & Seo In Guk Tayang 2026, Aktingnya Tuai Sorotan
5
Alasan Drakor Love Me Menarik Ditonton, Dibintangi Seo Hyun Jin & Chang Ryul
MOST COMMENTED












































Foto: Dok. Getty Images, Instagram
Foto: Dok. Getty Images, Instagram
Foto: Dok. Getty Images, Instagram
Foto: Dok. Getty Images, Instagram