Sehun EXO, Pria Berbusana Terbaik di Louis Vuitton Versi Vogue
Sebagai bagian dari grup musik papan atas Korea, bahkan dunia, Sehun menjelajah dunia dengan balutan busana stylish berlabel desainer ternama. Begitu pun ketika ia hadir sebagai front row di Paris Fashion Week Fall 2017 untuk LV.
Berbalut busana LV dari ujung kaki sampai kepala, ia terlihat tampan dengan gaya yang dandy. Rambutnya rapi disisir ke belakang, sementara ia memakai T-shirt bermotif kaleidsoskop, jaket bomber hitam berbahan kulit, celana bahan dengan sepatu model oxford.
Foto: Youtube |
Bahkan situs Vogue Amerika ikut terpikat gaya dari penyanyi 22 tahun itu, dan memberi predikat selebriti berbusana terbaik di fashion show Louis Vuitton. Sehun sebagai wajah baru di industri mode dunia dianggap mampu menyaingi gaya selebriti A-lister Hollywood yang hadir di sana.
There's always plenty of competition in the front row at @[Louis Vuitton] , but he was the best dressed man. https://t.co/P4lEwYvJa6 #PFW
— Vogue Magazine (@voguemagazine) March 7, 2017
"Begitu banyak kompetisi yang terjadi di front row Louis Vuitton, tapi musim ini, pria dengan penampilan terbaik dan paling banyak diteriaki penggemar adalah Sehun," tulis Vogue.
Majalah mode yang dijuluki 'fashion bible' ini juga menulis ketampanan Sehun dengan balutan busana Louis Vuitton tidak mengecewakan.
"Gayanya simpel, seksi dan sempurna untuk jalan-jalan di Louvre sampai duduk di front row. Sehun tidak mengecewakan penggemarnya dan membuat kerumunan fashionista yang melihat bertanya-tanya, 'Siapa sih pria itu?'" (asf/asf)
Elektronik & Gadget
Baseus EnerFill FC11 10000mAh Fast Charging Powerbank, Solusi Anti Lowbat Tanpa Ribet Kabel!
Health & Beauty
Aroma Clean & Effortless untuk Sehari-hari, Alchemist Eau de Parfum Pink Laundry vs Powder Room!
Health & Beauty
Double Cleansing yang Nggak Bikin Takut, Ini Dia Cleansing Oil yang Aman buat Pori-pori dan Kulit Sensitif!
Elektronik & Gadget
UNE 12000mAh Powerbank Magnetic Qi2, Solusi Charging Ngebut Tanpa Ribet!
Demi Totalitas Akting, Kate Hudson Rela Nggak Skincare-an dan Naik BB 7 Kg
Rihanna Gandeng Anak Elon Musk Jadi Model Lingerie untuk Koleksi Valentine
Tas Belanja Kanvas Ini Jadi Rebutan Dunia, Ada yang Dijual Rp 160 Juta
Jaket Nicolas Maduro saat Ditangkap Jadi Sorotan, Viral Diburu Netizen
Deretan Perhiasan Mewah di Karpet Merah Critics' Choice Awards 2026
Foto Cantik BCL-Alyssa Daguise Hadiri Pernikahan 'Pangeran Jaksel' di Maroko
7 Gaya TWICE Jadi Model Victoria's Secret Usai Viral Istilah 'Tzuyu Bra'
Foto Vidi Aldiano Tampil Berkumis Jadi Groomsman Pernikahan Sahabat di Maroko
Tak Terduga, Ternyata Ini Inspirasi di Balik Nama Blue Ivy Putri Beyonce












































Foto: Youtube