Laporan dari London
Poppy Karim 'Kawinkan' Batik dan Teknik Bordir di Indonesian Weekend
Wanita lulusan ESMOD Jakarta itu menampilkan enam koleksi anyar mulai dari dress, atasan, setelan, dsn blazer yang mengangkat berbagai motif kain batik dengan siluet busana yang tegas dan modern. Motif-motif tersebut meliputi batik kawung, truntum, dan parang.
![]() |
Tak hanya sekadar memilih motif batik yang menurutnya cukup mewakilkan Indonesia, rupanya ada makna tersendiri di balik motif tersebut. Batik parang dipilih untuk menggambarkan sebuah perjuangan dalam meraih pencapaian. Serta batik truntum yang memiliki makna sebagai sebuah tuntutan kehidupan.
Beberapa karyanya dibuat di atas material velvet yang menjadikan koleksinya terlihat elegan. Terlebih lagi ditambah dengan teknik bordiran bunga-bunga dan burung yang mempermanis desainnya serta aksentuasi payet di atas bordiran yang memberikan kesan mewah pada karyanya.
![]() |
![]() |
"Biasanya kalau batik yang terlalu klasik orang-orang sudah jarang yang pakai. Makanya saya modifikasi agar batik bisa diterima baik di Indonesia dan luar negeri," ujar Poppy saat diwawancarai Wolipop sebelum fashion show.
Keenam koleksi batiknya tersebut didominasi oleh palet warna natural seperti krem dan cokelat muda dengan gradasi warna pink dan ungu pada bordirannya. Mengusung tema 'Anjali', ia ingin mengenalkan keindahan batik pada warga London sebagai apresiasinya atas kecintaannya pada budaya lokal.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
![]() |
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Demi Totalitas Akting, Kate Hudson Rela Nggak Skincare-an dan Naik BB 7 Kg
Rihanna Gandeng Anak Elon Musk Jadi Model Lingerie untuk Koleksi Valentine
Tas Belanja Kanvas Ini Jadi Rebutan Dunia, Ada yang Dijual Rp 160 Juta
Jaket Nicolas Maduro saat Ditangkap Jadi Sorotan, Viral Diburu Netizen
Deretan Perhiasan Mewah di Karpet Merah Critics' Choice Awards 2026
TikTok Viral Verificator
Viral! Pengantin Bagikan Souvenir 100 Anak Ayam Warna-warni, Tuai Kritik
Potret Moana Anak Ria Ricis, Sudah Jadi Juragan Kos-kosan di Usia 3 Tahun
Ramalan Zodiak 9 Januari: Capricorn Harus Sabar, Aquarius Lebih Teliti
Daftar Tanggal Cantik 2026, Cocok Untuk Lamar Kekasih Hingga Gelar Pernikahan















































