Justin Bieber Jadikan 'Dress' Sebagai Tren Fashion Pria, Yay Or Nay?
Alissa Safiera - wolipop
Senin, 19 Okt 2015 08:22 WIB
Jakarta
-
"Hari yang panjang, tapi harus datang dan menunjukkan banyak cinta untuk gadisku, Karla!" tulisnya dalam foto yang diunggah di Instagram.
Saat itu Justin memakai jaket hoodie dari Hood by Air seharga US$ 625 atau sekitar Rp 8,4 jutaan. Penyanyi asal Kanada ini memadukannya bersama T-shirt panjang hingga lutut dan celana jeans skinny.
Justin Bieber selalu terlihat ingin menciptakan tren baru bagi para pria. Ia juga bercita-cita menjadi desainer sejak bertahun-tahun lalu, tepatnya di tahun 2011 ia mengungkap keinginannya. Namun sampai saat ini, Justin belum juga melangkah untuk itu.
"Aku belum kehilangan keinginan itu. Itu hanya hal yang besar. Aku ingin membuatnya sempurna dan benar dan memanfaatkan waktuku untuk itu," ungkapnya kepada WWD.
(asf/asf)
Justin Bieber mungkin baru berumur 21 tahun, namun ia telah melewati banyak fase dalam urusan fashion, mungkin lebih banyak dari selebriti pria lain dua kali lipat usianya. Ingat kembali saat ia selalu memakai topi, scarf dan juga topeng, atau ketika Justin membuat celana dropcrotch jadi tren.
Baru-baru ini, pelantun 'What Do You Mean?' ini kembali membuat statement fashion. Sedikit unik memang, karena Justin kini tak bisa berhenti pakai atasan panjang yang terlihat seperti dress.
Mantan kekasih Selena Gomez ini juga tampil dengan jaket di atas terusannya. Penampilan itu ia hadirkan saat menghadiri acara Barneys New York di Beverly Hills yang dibuat oleh seorang stylist bernama Karla Welch.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Saat itu Justin memakai jaket hoodie dari Hood by Air seharga US$ 625 atau sekitar Rp 8,4 jutaan. Penyanyi asal Kanada ini memadukannya bersama T-shirt panjang hingga lutut dan celana jeans skinny.
Justin Bieber selalu terlihat ingin menciptakan tren baru bagi para pria. Ia juga bercita-cita menjadi desainer sejak bertahun-tahun lalu, tepatnya di tahun 2011 ia mengungkap keinginannya. Namun sampai saat ini, Justin belum juga melangkah untuk itu.
"Aku belum kehilangan keinginan itu. Itu hanya hal yang besar. Aku ingin membuatnya sempurna dan benar dan memanfaatkan waktuku untuk itu," ungkapnya kepada WWD.
(asf/asf)
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Hobbies & Activities
Main Badminton Lebih Stabil, Ini Rekomendasi 3 Shuttlecock yang Nyaman Dipakai Latihan Rutin
Hobbies & Activities
American Tourister Argyle Cabin 20 Inch jadi Solusi Ringkas dan Aman untuk Travel Singkat
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Tas Belanja Kanvas Ini Jadi Rebutan Dunia, Ada yang Dijual Rp 160 Juta
Jaket Nicolas Maduro saat Ditangkap Jadi Sorotan, Viral Diburu Netizen
Deretan Perhiasan Mewah di Karpet Merah Critics' Choice Awards 2026
5 Tren Sepatu 2026 yang Bakal Booming, Terinspirasi Runway Dunia
Kontroversi Boots Rama Duwaji di Pelantikan Mamdani, Dianggap Terlalu Mewah
Most Popular
1
7 Foto Mesra Salshabilla Adriani dan Ibrahim Risyad yang Sedang Jadi Sorotan
2
Gaya Ranty Maria di Pas Foto Nikah, Tampil Natural Nyaris Tanpa Makeup
3
Tas Belanja Kanvas Ini Jadi Rebutan Dunia, Ada yang Dijual Rp 160 Juta
4
Ramalan Shio 2026
Pakar Feng Shui Bongkar Kunci Cuan 2026 Satu Hal Ini Agar Emosi Tetap Stabil
5
Influencer China Jadi Gelandangan di Kamboja, Terjebak Janji Manis Pacar
MOST COMMENTED











































