Sinopsis Power Rangers, Film Spesial Long Weekend di Bioskop Trans TV
Film 'Power Rangers' kembali menemani pemirsa Bioskop Trans TV di libur panjang ini. Film bergenre fantasy-action tersebut tayang pada Jumat (27/6/2025), tepatnya pukul 22.00 WIB.
Dari serial televisinya yang populer, Power Rangers diangkat menjadi cerita panjang dalam sebuah film. Adalah Dean Israelite, sutradara yang menggarap serial favorit anak-anak 1990-an ke layar perak.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dean Israelite dikenal pula menyutradarai film hingga serial di antaranya Project Almanac hingga Are You Afraid of The Dark. Lalu siapa saja yang memerankan kelima Rangers?
Mereka adalah Dacre Montgomery, Naomi Scott, RJ Cyler, Becky G, dan Ludi Lin. Adapun Elizabeth Banks berperan sebagai si jahat Rita Repulsa.
Sinopsis 'Power Rangers'
Seperti dilansir detikHOT, film 'Power Rangers' bermula dari ditemukannya batu-batu tersembunyi yang ternyata adalah sebuah Power Coins. Batu-batu tersebut dapat membuat mereka yang menemukannya mendadak memiliki kekuatan dan mengubah mereka menjadi manusia super.
Batu-batu ini sempat menjadi rebutan Rita Repulsa di masa lalu. Ia meyakini tak akan terkalahkan, bila batu-batu tersebut menjadi miliknya untuk dapat menguasai dunia.
Zordon berusaha menghindari aksi Rita dengan menyembunyikan lima Power Coins tersebut dari Rita. Sementara itu, ditemukannya coin-coin tersebut membuat Rita Repulsa bangkit setelah tertidur panjang karena peristiwa jatuhnya meteor di era Kenozoikum.
Saksikan kisah 'Power Rangers' selengkapnya di Bioskop Trans TV hari ini pada pukul 22.00 WIB.
(dtg/dtg)
Home & Living
Bingung Simpan Sepatu yang Numpuk? Cek Rekomendasi Rak Sepatu Anti Debu & Hemat Tempat di Sini!
Pakaian Wanita
Nggak Perlu Mahal-Mahal Nails Art! Pakai Fake Nails Ini untuk Tampilan Kuku Lebih Cantik
Olahraga
Latihan Harian atau Game Akhir Pekan, Ini 3 Bola Voli yang Tetap Nyaman di Lapangan
Hobi dan Mainan
Commuting Tiap Hari atau Sering Butuh Fokus? Soundcore by Anker Q20i Bisa Redam Bising dan Nyaman Dipakai Seharian
Tak Terduga, Ternyata Ini Inspirasi di Balik Nama Blue Ivy Putri Beyonce
Emily Ratajkowski Berhijab Sambut Wali Kota Muslim New York, Unggahan Dikritik
Alasan David Beckham Diblokir Anaknya, Disebut Melanggar Surat Peringatan
Sinopsis SAS: Red Notice di Bioskop Trans TV Hari Ini
7 Fakta Menarik Drama China Speed and Love, Chemistry Pemainnya Disorot
Foto Cantik BCL-Alyssa Daguise Hadiri Pernikahan 'Pangeran Jaksel' di Maroko
7 Gaya TWICE Jadi Model Victoria's Secret Usai Viral Istilah 'Tzuyu Bra'
Foto Vidi Aldiano Tampil Berkumis Jadi Groomsman Pernikahan Sahabat di Maroko
Tak Terduga, Ternyata Ini Inspirasi di Balik Nama Blue Ivy Putri Beyonce













































